Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HANKAM » Patroli Malam, Polisi Amankan 3 Pemuda di Mojokerto Diduga Akan Pesta Sabu

Patroli Malam, Polisi Amankan 3 Pemuda di Mojokerto Diduga Akan Pesta Sabu

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month Ming, 6 Jul 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COMRaimas Sat Samapta Polres Mojokerto Polda Jatim mengamankan Tiga orang pemuda saat melintas Jalan Raya Dusun Swideng, Desa Tawangsari, Kecamatan Trowulan, Jumat (4/7) malam.

Mereka tertangkap basah kedapatan mengantongi sabu-sabu untuk pesta narkoba.

“Ketiga pelaku ini seluruhnya laki-laki. Dua orang warga Kelurahan Meri, Kecamatan Kranggan, Kota Mojokerto, dan satu warga Desa Panggih, Kecamatan Trowulan,” ujar Kasat Samapta Polres Mojokerto Iptu Yunus Fahrizal.

Dia menerangkan, penindakan dilakukan sekitar pukul 20.30. Ketika itu, petugas gabungan unit turjawali satsamapta berikut personel Polsek Trowulan melakukan patroli.

Mereka sedang menerapkan penyekatan untuk mengantisipasi adanya konvoi kelompok perguruan silat di wilayah perbatasan Mojokerto-Jombang.

Di tengah patroli itulah Polisi mendapati Tiga pemuda yang berboncengan satu motor dengan gelagat mencurigakan.

”Saat kami melintas mereka terlihat gugup dan panik. Karena mencurigakan, kami hentikan,” terangnya.

Ketiga pemuda itu lantas dilakukan pemeriksaan. Petugas menemukan satu klip sabu-sabu dari dalam tas selempang salah satu pelaku.

Selain itu, didapati satu alat hisap sabu-sabu dan dua plastik klip kosong.

”Mereka mengakunya mau makai bareng,” ungkap Yunus.

Selain barang bukti tersebut, empat smartphone serta motor yang dikendarai pelaku diamankan ke Satresnarkoba Polres Mojokerto.

”Setelah kami amankan, kami serahkan ke satresnarkoba untuk ditangani lebih lanjut,” tandas mantan Kanit Pam Obvit Polres Mojokerto. (dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kanwil Kemenkum Kalbar Kunjungi UNKA untuk Pembahasan Perlindungan Kekayaan Intelektual

    Kanwil Kemenkum Kalbar Kunjungi UNKA untuk Pembahasan Perlindungan Kekayaan Intelektual

    • calendar_month Jum, 17 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 146
    • 0Komentar

    Kegiatan Audiensi Pelindungan Kekayaan Intelektual di Universitas Negeri Kapuas Sintang DIAGRAMKOTA.COM – Divisi Pelayanan Hukum Kantor Wilayah Kementerian Hukum Kalimantan Barat kembali melaksanakan audiensi terkait pelindungan kekayaan intelektual (KI) di Universitas Negeri Kapuas (UNKA) Sintang. Acara ini berlangsung pada Kamis, 17 Oktober 2025, dengan tujuan memperkuat kerja sama antara lembaga pemerintah dan perguruan tinggi serta memperluas […]

  • Kapolsek Porong Polresta Sidoarjo Tinjau Program Ketahanan Pangan Budidaya Ikan Nila Sistem Bioflok

    Kapolsek Porong Polresta Sidoarjo Tinjau Program Ketahanan Pangan Budidaya Ikan Nila Sistem Bioflok

    • calendar_month Rab, 14 Mei 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 223
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Kapolsek Porong AKP Anak Agung Gede Putra Wisnawa bersama Bhabinkamtibmas, Babinsa, dan perangkat Desa Kebonagung melakukan peninjauan terhadap program ketahanan pangan Polresta Sidoarjo Polda Jatim di wilayahnya, Rabu (14/5/2025). Kegiatan ini berlangsung di Desa Kebonagung, Kecamatan Porong, Kabupaten Sidoarjo, yang menjadi salah satu lokasi pelaksanaan Program I Pekarangan Pangan Bergizi. Salah satu bentuk […]

  • Langkah Baru Dakwah dan Pendidikan, Muhammadiyah Bangun Kompleks Masjid dan SMP di Sukodono

    Langkah Baru Dakwah dan Pendidikan, Muhammadiyah Bangun Kompleks Masjid dan SMP di Sukodono

    • calendar_month Ming, 3 Agu 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 275
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pembangunan masjid tiga lantai dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) Muhammadiyah di Kecamatan Sukodono, Kabupaten Sidoarjo, resmi dimulai, Minggu (3/8/2025). Seremonial peletakan batu pertama dilakukan oleh Penasihat Khusus Presiden Bidang Urusan Haji, Prof. Dr. Muhadjir Effendy, M.AP. Kegiatan ini menjadi langkah strategis Muhammadiyah dalam memperluas kontribusi nyata di bidang pendidikan dan dakwah di tingkat […]

  • Wakapolri Komjen Pol. Dedi Prasetyo Tinjau Pemulihan Pasca-Bencana di Aceh dan Sumut: “Polri Hadir Hingga Masyarakat Benar-benar Bangkit

    Wakapolri Komjen Pol. Dedi Prasetyo Tinjau Pemulihan Pasca-Bencana di Aceh dan Sumut: “Polri Hadir Hingga Masyarakat Benar-benar Bangkit

    • calendar_month Sab, 3 Jan 2026
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 37
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Percepat Pemulihan Bencana, Wakapolri Komjen Pol. Dedi Prasetyo Instruksikan Pengerahan Alat Berat untuk Masjid dan Distribusi Air Bersih ke Pelosok Sumatra Utara – Wakil Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Wakapolri) Komjen Pol. Dedi Prasetyo terus mengawal percepatan pemulihan pasca-banjir dan tanah longsor di wilayah Sumatera Utara dan Aceh. Dalam peninjauan terbaru pada Jumat […]

  • Gelar Psikoedukasi Polres Magetan Bersama SSDM Polri Rawat Persatuan Antar Perguruan Silat Jelang Suroan 2025

    Gelar Psikoedukasi Polres Magetan Bersama SSDM Polri Rawat Persatuan Antar Perguruan Silat Jelang Suroan 2025

    • calendar_month Jum, 16 Mei 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 152
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM– Dalam rangka merawat persatuan dan kesatuan antar perguruan pencak silat, SSDM Mabes Polri melalui Ropsi SSDM Polri menggelar kegiatan Psikoedukasi bertema “Pesilat Bersatu, Indonesia Maju” di Magetan Park, Kamis (15/5/2025). Dipimpin langsung oleh Kombes Cucuk Trihono, S.Psi. selaku Kabagpsipol Ropsi SSDM Polri sekaligus Ketua Pelaksana kegiatan, kegiatan ini diikuti oleh ratusan peserta dari 13 […]

  • Pernyataan Inara Rusli Dulu Kembali Muncul, Netizen: Tertipu Kata-katanya Sendiri

    Pernyataan Inara Rusli Dulu Kembali Muncul, Netizen: Tertipu Kata-katanya Sendiri

    • calendar_month Sel, 25 Nov 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 113
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Netizen kembali menyoroti penyataan lama Inara Rusli sekitar 2 tahun silam yang menyinggung keras pelaku perselingkuhan atau pelakor, saat menjadi bintang tamu dalam podcast di kanal YouTUbe Richard Lee pada 19 Mei 2023 silam. Dalam podcast tersebut, Richard Lee heran kenapa Virgoun berselingkuh dengan wanita lain. Karena selingkuhan dari Virgoun, dalam penilaian Richard, tidak […]

expand_less