Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » DAERAH » Tergiur Tawaran Pekerjaan, Sepeda Motor Warga Tulungagung Amblas

Tergiur Tawaran Pekerjaan, Sepeda Motor Warga Tulungagung Amblas

  • account_circle Arie Khauripan
  • calendar_month Sabtu, 15 Feb 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

DIAGRAMKOTA.COM – Warga Kelurahan Bago Tulungagung inisial HBF 19 tahun telah menjadi korban modus penipuan dan penggelapan satu unit Sepeda motor Yamaha Mio soul GT tahun 2012 nomor polisi AG 3067 RBJ warna putih.

Berdasarkan laporan kepolisian nomor : TBL/05/II/2025, korban telah mengadukan dugaan tindak pidana penipuan dan penggelapan di Polsek Kediri KotaĀ  KA.SPKT, AIPTU, Heru Adi Prayitno, kamis (13/2/25).

Kronologi kejadian, pada tanggal 27 Januari 2025, pukul 10.00 WIB, korban memposting di Facebook (info loker Tulungagung) di komen akun FB Do Oi milik Ahmad mau memberi pekerjaan kepada korban.

Kemudian keduanya saling bertukar nomor WhatsApp selanjutnya melakukan pertemuan di desa Merican KabupatenĀ  Kedir, terlapor mengajak korban makan disebuah warung Senin tanggal 20 Februari 2025.

Seterusnya terlapor “meminta suratĀ  persyaratan lamaran kerja foto copi Kartu Keluarga dan STNK sepeda motor kepada korban,”ucap korban, Kamis malam (13/2/25) di Polsek Kota Kediri.

Kemudian terlapor membujuk korban agar mengikutinya ke sebuah toko grosir jajanan depan terminal baru Kelurahan Tamanan, disana korban sempat memperhatikan gerak gerik terlapor menghubungi salah seorang.

Setibanya korban disarankan untuk mengikuti terlapor ke grosir jajanan jalan Balowerti, sesampainya disana terlapor meminjam motor dengan alasan mengambil tas jajan.

Sekitar lima belas menit korban tidak dapat menghubungi hp terlapor alias tidak aktif barulah korban menyadari masuk dalam perangkap modus penipuan dan penggelapan segera melaporkan kasus tersebut Kepolsek Kota Kediri.

Korban mengalami kerugian diperkirakan senilai delapan juta rupiah. Esok hari korban mengetahui motornya diposting pelaku di marketplace wilayah Nganjuk di akun wong “dijual harga tiga juta lima ratus ribu rupiah nego tipis,” tulis dalam akun tersebut.

Diharapkan kasus ini dapat menjadi pembelajaran bagi kita semua agar lebih waspada dan terhindar dari modus penipuan serupa. Semoga pihak kepolisian dapat segera menangkap pelaku dan mengembalikan sepeda motor korban. (dk/aden)

  • Penulis: Arie Khauripan

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemprov Jatim Tandatangani Dua Perda Strategis untuk Perlindungan dan Penanggulangan Bencana

    Pemprov Jatim Tandatangani Dua Perda Strategis untuk Perlindungan dan Penanggulangan Bencana

    • calendar_month Selasa, 20 Jan 2026
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 23
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM –Ā Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Jatim) melalui Gubernur Khofifah Indar Parawansa, resmi mengesahkan dua Peraturan Daerah (Perda) strategis dalam Rapat Paripurna di Gedung DPRD Provinsi Jawa Timur. Kedua perda ini bertujuan untuk meningkatkan perlindungan terhadap pembudi daya ikan dan petambak garam serta memperkuat sistem penanggulangan bencana di wilayah tersebut. Perda Pelindungan dan Pemberdayaan Pembudi Daya […]

  • Jangan Bingung! Berikut Link Download Template dan Logo HUT RI 80 Resmi

    Jangan Bingung! Berikut Link Download Template dan Logo HUT RI 80 Resmi

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 422
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Republik Indonesia secara resmi meluncurkan logo peringatan 80 Tahun Kemerdekaan RI pada Rabu, 23 Juli 2025. Logo ini menggambarkan semangat persatuan dengan tema “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju”, diwujudkan dalam bentuk angka 80 yang dinamis dan penuh makna. Unduh Sekarang dan Semarakkan Kemerdekaan Bersama! Logo ini bisa digunakan oleh semua lapisan […]

  • Persebaya Surabaya cuci gudang! Lima pemain asing dikabarkan lepas, pengganti berasal dari Portugal dan Brasil

    Persebaya Surabaya cuci gudang! Lima pemain asing dikabarkan lepas, pengganti berasal dari Portugal dan Brasil

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 68
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Persebaya Surabaya menjadi klub Super League yang belum mendapatkan hasil maksimal dari para pemain asingnya. Tak heran jika jelang pembukaan jendela transfer paruh musim, 5 pemain asing saat ini dikabarkan akan dilepas. Menjadi tim besar, bukan berarti akan mudah mendapatkan pemain berkualitas terutama untuk kategori impor. Persebaya masih tertatih di papan tengah klasemen […]

  • Program Penghijauan di Kecamatan Mangaran Dukung Lingkungan yang Lebih Bersih dan Hijau

    Program Penghijauan di Kecamatan Mangaran Dukung Lingkungan yang Lebih Bersih dan Hijau

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 49
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM –Ā Pemerintah daerah dan masyarakat setempat terus berupaya memperbaiki kondisi lingkungan melalui berbagai inisiatif. Salah satunya adalah program penghijauan yang dilakukan oleh Seksi Ketentraman dan Ketertiban (Trantib) Kecamatan Mangaran, Kabupaten Situbondo. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan kawasan yang asri, hijau, dan bersih, serta meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga lingkungan. Langkah Nyata dalam Penghijauan Kegiatan […]

  • Safari Ramadan Polres Pelabuhan Tanjung Perak Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    Safari Ramadan Polres Pelabuhan Tanjung Perak Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 10 Mar 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 184
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan selama bulan suci Ramadan 1446 H, Polres Pelabuhan Tanjung Perak melaksanakan Safari Ramadan dengan sholat tarawih berjamaah di Masjid Raudhatul Jannah, Jalan Johor, Kota Surabaya, Rabu (5/3/2025) malam. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasatbinmas AKP M. Zainuddin, didampingi Aiptu Hampar Pardamean, yang memberikan tausiah kepada jamaah terkait […]

  • ESDM Rapat Bahas Kelangkaan BBM di SPBU Swasta, Solusi Belum Ditemukan

    ESDM Rapat Bahas Kelangkaan BBM di SPBU Swasta, Solusi Belum Ditemukan

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 161
    • 0Komentar

    Rapat Kementerian ESDM dengan Pengelola SPBU Swasta DIAGRAMKOTA.COM –Ā Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengadakan pertemuan dengan pengelola Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) swasta pada hari Selasa, 9 September 2025. Pertemuan ini berlangsung sejak pukul 09.30 WIB dan dihadiri oleh perwakilan dari berbagai pengelola SPBU, termasuk Pertamina, Shell, BP, dan Vivo. Fokus utama […]

expand_less