Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PEMERINTAHAN » LEGISLATIF » Jelang Perayaan Nataru, DPRD Imbau Jaga Kerukunan dan Toleransi

Jelang Perayaan Nataru, DPRD Imbau Jaga Kerukunan dan Toleransi

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Sen, 23 Des 2024
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Jelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), DPRD Kota Surabaya mengimbau agar masyarakat Kota Pahlawan bersiap-siap untuk meningkatkan kewaspadaan.

Terpenting adalah upaya mengantisipasi secara dini ancaman gangguan yang terjadi pada momentum hari raya yang akan berlangsung sebentar lagi.

Anggota Komisi A DPRD Kota Surabaya Tubagus Lukman Amin menjelaskan, koordinasi yang lebih intens antara Badan Intelijen Negara (BIN) dan aparat penegak hukum (APH) lainnya, khususnya pihak Brimob Densus 88, dibutuhkan untuk memperketat penjagaan dan meningkatkan kewaspadaan di Kota Surabaya. Khususnya pengamanan di gereja-gereja serta tempat-tempat yang berpotensi ramai saat momen libur panjang Natal dan Tahun Baru.

“Kita berharap, jangan sampai kejadian bom yang menimpa Kota Surabaya pada 2018 terulang lagi. Kami berharap ada upaya khusus dari pihak-pihak terkait untuk memastikan keamanan kota ini, apalagi dengan adanya perayaan Nataru,” ujar Lukman.

Ketua Fraksi PKB DPRD Kota Surabaya ini juga meminta kepada masyarakat untuk menjaga kondusifitas. Perayaan Nataru bisa berjalan lancar, dengan menjaga kerukunan dan toleransi antar umat beragama.

Lukman menegaskan, keamanan dari segenap warga menjadi prioritas utama bagi pemerintah maupun aparat. Ia pun mengajak kepada semua elemen bekerja sama dalam menjaga ketertiban dan kenyamanan kota.

“Saya berharap pemerintah, mulai dari pusat, provinsi, hingga daerah, dapat bekerja sama dengan baik. Terutama antara APH, BIN, dan Densus, agar kejadian-kejadian serupa tidak terjadi lagi,” tegasnya.

Ia pun berharap, Kota Surabaya tetap aman dan kondusif menjelang perayaan Nataru 2024/2025.

“Kami berharap agar Kota Surabaya tetap aman dan kondusif, menjelang perayaan Nataru 2024/2025,” pungkasnya.

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jelang Nataru Satgas Pangan Polda Jatim Sidak Pasar

    Jelang Nataru Satgas Pangan Polda Jatim Sidak Pasar

    • calendar_month Sel, 23 Des 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 58
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Satgas Pangan Polda Jawa Timur kembali melakukan inspeksi mendadak (Sidak) di sejumlah pasar. Sidak ini bertujuan untuk memastikan kestabilan harga dan ketersediaan bahan pokok penting ( Bapokting) saat Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru). Dirreskrimsus Polda Jatim, Kombes Pol Roy H.M Sihombing mengatakan, pihaknya akan terus memastikan untuk harga bahan pokok di […]

  • Cetak Bibit Unggul Polri dan PBSI Gelar Kejurkot Kapolresta Malang Kota Open 2025

    Cetak Bibit Unggul Polri dan PBSI Gelar Kejurkot Kapolresta Malang Kota Open 2025

    • calendar_month Jum, 30 Mei 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 166
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Keseriusan upaya mencetak bibit unggul olahraga Bulutangkis di Kota Malang, turnament Bulutangkis Kapolresta Malang Kota Open 2025, resmi dibuka. Turnament Bulutangkis ini berkat kolaborasi antara Polresta Malang Kota dan Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Kota Malang. Ajang bergengsi ini diikuti oleh sekitar 400 atlet dari berbagai klub Bulutangkis di Kota Malang, dengan […]

  • DPRD Jatim Dukung Penghapusan Wisuda: Fokus ke Kesiapan Siswa!

    DPRD Jatim Dukung Penghapusan Wisuda: Fokus ke Kesiapan Siswa!

    • calendar_month Jum, 14 Mar 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 227
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM– Anggota Komisi E DPRD Jawa Timur, Puguh Wiji Pamungkas, menyambut baik kebijakan Dinas Pendidikan Jawa Timur (Dindik Jatim) yang menghapus kegiatan wisuda bagi siswa SMA, SMK, dan SLB. Kebijakan ini tertuang dalam Surat Edaran (SE) Nomor 000.1.5/1506/101.5/2025 yang ditandatangani pada 6 Maret 2025. Puguh menilai bahwa wisuda sering kali menjadi beban ekonomi bagi masyarakat, […]

  • Masniari Wolf Jadwal Lengkap Atlet Indonesia di SEA Games 2025

    Masniari Wolf, Perenang Muda Indonesia yang Mengukir Sejarah di SEA Games Raih Emas Tiga Edisi Beruntun

    • calendar_month Sab, 13 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 73
    • 0Komentar

      DIAGRAMKOTA.COM – Perenang muda Indonesia, Masniari Wolf, kembali membuktikan kemampuannya di ajang olahraga regional terbesar, SEA Games 2025. Atlet berusia 20 tahun ini berhasil meraih medali emas di nomor 50 meter gaya punggung putri, memperpanjang rekor gemilangnya sebagai perenang yang selalu mengukir prestasi di setiap edisi SEA Games. Prestasi yang Mengesankan Masniari Wolf menorehkan sejarah […]

  • DPRD Jatim Rasiyo Gelar Sarasehan Budaya bertema Tradisi dan Inovasi untuk Bangsa

    DPRD Jatim Rasiyo Gelar Sarasehan Budaya bertema Tradisi dan Inovasi untuk Bangsa

    • calendar_month Ming, 4 Mei 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 176
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam rangka memperkuat jati diri bangsa melalui pelestarian budaya, DPRD Provinsi Jawa Timur Fraksi Partai Demokrat menggelar acara “Sarasehan Seni Budaya” di ARTOTEL TS Suites Surabaya, Sabtu (4/5). Acara ini mengusung tema “Merangkai Tradisi, Menyulam Inovasi: Seni Budaya sebagai Identitas Bangsa” dan dihadiri oleh berbagai tokoh, budayawan, serta pelaku seni. Sarasehan ini dibuka […]

  • Kronologi Pria Diduga ODGJ Tewas Usai Ditembak Tiga Anggota Polisi di OKU, Jejak Digital Korban Terungkap

    Kronologi Pria Diduga ODGJ Tewas Usai Ditembak Tiga Anggota Polisi di OKU, Jejak Digital Korban Terungkap

    • calendar_month Kam, 30 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 196
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Monologi pria diduga ODGJ tewas usai ditembak tiga anggota polisi di OKU. Jejak digital korban lalu terungkap. Seorang pria yang diduga Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) tewas usai ditembak anggota polisi di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan, pada Selasa (28/10/2025). Kapolres OKU AKBP Endro Aribowo menjelaskan bahwa awalnya korban yaitu Padly […]

expand_less