Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » POLITIK » PDIP Serahkan Rekom Eri- Armuji Untuk Pilwali Surabaya 2024

PDIP Serahkan Rekom Eri- Armuji Untuk Pilwali Surabaya 2024

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Sel, 30 Jul 2024
  • comment 0 komentar

Diagram Kota Surabaya – DPD PDI Perjuangan Jatim menyerahkan surat rekomendasi kepada tujuh kadernya untuk mengikuti kontestasi Pilkada serentak 2024 di Jawa Timur.

Penyerahan surat rekomendasi tersebut diserahkan ke Eri Cahyadi-Armuji (Kota Surabaya), Ony Anwar-Antok (Ngawi), Bambang-Bayu (Blitar), (Tulungagung), Ahmad Fauzi- Imam Hasyim, (Sumunep), Mundjidah Wahab- Sumrabah (Jombang), Habib Zainal Abidin dan Sri Setyo Pertiwi (Probolinggo).

DPD PDIP Jatim juga menyerahkan surat tugas ke Sujatno (Magetan) dan Krisdayanti (Kota Batu).

“Rekomendasi ini atas mandat Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri dan Pak Sekjen Hasto yang mendatangi,” kata Wakil Ketua DPD PDI Jatim Kanang Sulistiyono.

Kanang menerangkan, kepada bakal calon kepala daerah yang menerima surat rekomendasi ini bisa menang dan menjalankan amanah partai.

“Jadi sampeyan ini wajah utusan PDI Perjuangan yang akan memakmurkan wilayah,” pungkasnya.

Kanang pun berpesan kepada calon yang telah direkom untuk menyiapkan strategi pemenangan. Selain jaringan yang kuat juga logistik yang banyak.

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Aksi Tawuran Gagal, Polsek Semampir Amankan Dua Pelajar Bawa Clurit

    • calendar_month Sen, 12 Mei 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 71
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dua pelajar berinisial ME (14) dan FP (16), warga Semampir, Surabaya, ditangkap polisi saat hendak melakukan aksi tawuran. Keduanya tertangkap membawa senjata tajam jenis celurit dan corbek di kawasan Jalan Wonosari Tegal, Sabtu (10/5/2025). Penangkapan bermula dari laporan warga yang mencurigai tiga remaja berboncengan motor menuju Jalan Bulaksari. Polisi segera mengejar dan berhasil […]

  • Hukum Dan Cara Membayar Fidyah Bagi Yang Tidak Bisa Puasa

    • calendar_month Sen, 10 Mar 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 199
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Hukum dan Cara Membayar Fidyah bagi yang Tidak Bisa PuasaNamun, terdapat beberapa kondisi yang memungkinkan seseorang tidak dapat menjalankan ibadah puasa, seperti sakit, usia lanjut, kehamilan, atau menyusui. Dalam Islam, keringanan ini diberikan dengan kewajiban mengganti puasa di kemudian hari atau membayar fidyah. Artikel ini akan membahas secara mendalam tentang hukum dan cara […]

  • Gadis Madiun Hilang Saat Mengaji di Oro-Oro Ombo

    • calendar_month Kam, 13 Nov 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 23
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pasangan suami istri Mulawardana-Linda Purwati, warga RT 23, RW 6, Kelurahan Tawangrejo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun sedang cemas. Karena, Renanda Maharani Kharisma Wardana, 20 tahun, putrinya menghilang dan belum kembali sejak Senin (3/11/2025) lalu. Linda menceritakan bahwa putrinya yang satu-satunya pergi mengaji di Jalan Trengguli, Kelurahan Oro-oro Ombo pada hari Senin pagi sekitar pukul […]

  • Ketiban Duren, Nomor Urut 2 Keren: Kotak Kosong di Pilwali Surabaya 2024

    • calendar_month Rab, 25 Sep 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 91
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pilwali Surabaya 2024 menghadirkan sebuah kejutan unik ketika kotak kosong mendapatkan nomor urut 2 di surat suara. Bagi banyak orang, ini seperti “ketiban duren”—sebuah keberuntungan yang datang tanpa diduga. Namun, di balik itu, ada makna mendalam yang mencerminkan aspirasi masyarakat Surabaya untuk perubahan. Nomor urut 2 yang identik dengan keseimbangan dan harmoni, kini […]

  • Sukadar : Surabaya Butuh 30 Rute Feeder Untuk Tingkatkan Akses Transportasi Publik

    • calendar_month Kam, 5 Jun 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 87
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Komisi C DPRD Surabaya menekankan untuk melakukan evaluasi soal perkembangan transportasi publik, khususnya terkait dengan feeder atau wira wiri. Hal tersebut diutarakan seusai menggelar rapat koordinasi dengan Dinas Perhubungan Kota Surabaya diruang komisi C DPRD Kota Surabaya (04/06/2025). Sukadar, Anggota Komisi C dari Fraksi PDIP, mengatakan bahwa Kota Surabaya itu butuh feeder kurang […]

  • Kreator KPop Tolak Adaptasi Live Action, Sukses Besar di Dunia Gaming

    • calendar_month Sel, 14 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 72
    • 0Komentar

    KPop Demon Hunters Tidak Akan Dibuat dalam Versi Live-Action DIAGRAMKOTa.COM – Kreator dari film animasi KPop Demon Hunters, Maggie Kang, secara tegas menolak rencana pembuatan film tersebut dalam bentuk live-action. Menurutnya, elemen-elemen yang ada dalam film ini lebih cocok disajikan dalam bentuk animasi. Hal ini diungkapkan Kang kepada BBC, seperti dilaporkan oleh The Variety. “Ada begitu […]

expand_less
Exit mobile version