Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » DAERAH » LSM GMAS Kabupaten Tulungagung Memberikan Bantuan kepada Masyarakat Desa Bandung

LSM GMAS Kabupaten Tulungagung Memberikan Bantuan kepada Masyarakat Desa Bandung

  • account_circle Arie Khauripan
  • calendar_month Jum, 26 Jul 2024
  • comment 0 komentar

Diagram Kota TulungagungDewan Pimpinan Daerah  Lembaga Swadaya Masyarakat Generasi Masyarakat Adil Sejahtera (LSM GMAS) Kabupaten Tulungagung, mengadakan kegiatan bakti sosial di Desa Bandung, Kamis (25/7/2024).

Selama acara tersebut, LSM GMAS memberikan bantuan berupa sembako, bibit pohon, juga alat pemadam kebakaran kepada masyarakat setempat.

Ketua LSM GMAS Langgeng mengucapkan terimakasih kepada Pemerintah Desa dan Camat Bandung serta pemerintah Kabupaten Tulungagung yañg telah mensuport kegiatan bakti sosial ini.

Kegiatan ini dihadiri oleh Pj. Bupati Tulungagung, Dr. Ir. Heru Suseno, M.T, Kepala Desa Bandung, Wiji Astutik, Danramil, Polsek, UPT Pasar Bandung, DLH, Kesbangpol, Dinas Pemadam Kebakaran, dan lain-lain. Mereka semua turut serta dalam memberikan bantuan kepada masyarakat penerima.

Agus Prijanto Utomo, Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setda Kabupaten Tulungagung, yang mewakili Pj. Bupati, menyampaikan ucapan terima kasih kepada organisasi sosial lainnya yang telah meniru kegiatan ini.

Ia mengatakan bahwa bantuan ini sangat bermanfaat dan patut ditiru oleh organisasi sosial lainnya, karena masih banyak masyarakat Tulungagung yang membutuhkan bantuan dari para dermawan.

“Pemerintah sangat menghargai kegiatan ini dan berharap agar kegiatan ini dapat berlanjut dan menjadi motivator dan dinamisator dalam membangun masyarakat secara keseluruhan,” kata Agus.

Selain itu, kegiatan ini juga menekankan pentingnya menjalin hubungan baik dan gotong royong di antara warga Desa Bandung dan sekitarnya. Dengan bekerja sama, mereka dapat menciptakan kehidupan yang lebih sejahtera dan menghadapi tantangan masa depan dengan lebih baik.

“Selamat dan sukses atas terselenggaranya kegiatan bakti sosial ini, dan semoga amal baik saudara mendapat balasan yang setimpal dari Allah Subhana Wata’ala,” pungkasnya. (dk/aden)

  • Penulis: Arie Khauripan

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Moroseneng Masih Hidup, DPRD: Janji Eri Cahyadi Omong Kosong!

    Moroseneng Masih Hidup, DPRD: Janji Eri Cahyadi Omong Kosong!

    • calendar_month Jum, 3 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 219
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Informasi masih beroperasinya lokalisasi Moroseneng di kawasan Sememi Jaya I dan Sememi Jaya II memantik kemarahan dari legislatif Kota Surabaya. Imam Syafi’i, anggota DPRD Kota Surabaya, tak bisa menutupi kekecewaannya setelah mendapati informasi bahwa praktik prostitusi di lokasi yang seharusnya sudah ditutup itu tetap berjalan. Politisi Partai NasDem ini menuding Pemkot Surabaya, khususnya […]

  • Algeria Memimpin Setengah Pertandingan dengan Gol Riyad Mahrez

    Algeria Memimpin Setengah Pertandingan dengan Gol Riyad Mahrez

    • calendar_month Rab, 24 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 64
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pertandingan pembuka Afrika Cup (CAN) 2025 antara Aljazair dan Sudan berjalan dengan baik bagi tim tuan rumah. Dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion Nasional, Aljazair langsung menunjukkan dominasi mereka sejak menit pertama. Tim yang dikenal sebagai “Green” ini memperlihatkan permainan yang terstruktur dan penuh kepercayaan diri. Gol pertama datang hanya dalam dua menit pertama. […]

  • Optimalisasi Lahan Pekarangan Pangan Bergizi, Bhabinkamtibmas Sidoarjo Tinjau Kebun Pisang Warga

    Optimalisasi Lahan Pekarangan Pangan Bergizi, Bhabinkamtibmas Sidoarjo Tinjau Kebun Pisang Warga

    • calendar_month Ming, 18 Mei 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 153
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan Polresta Sidoarjo Polda Jatim, dan pemanfaatan lahan pekarangan secara maksimal, Bhabinkamtibmas Polsek Sidoarjo Kota, Bripka Irwandi, melakukan peninjauan ke kebun pisang milik warga di Kelurahan Pekauman, Kecamatan Sidoarjo Kota, Kabupaten Sidoarjo, Minggu (18/5/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari program ketahanan nasional Pekarangan Pangan Bergizi (P2B) yang digalakkan di […]

  • 7 manfaat konsumsi cengkeh, baik untuk pencernaan hingga hati

    7 manfaat konsumsi cengkeh, baik untuk pencernaan hingga hati

    • calendar_month Sen, 22 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 45
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Cengkeh dikenal sebagai Syzygium aromaticum, rempah dengan sifat anti-inflamasi dan antimikroba yang baik untuk kesehatan. Studi menunjukkan bahwa cengkeh bermanfaat untuk berbagai masalah kesehatan umum. Meskipun kemurniannya penting saat disiapkan, cengkeh memiliki sifat antiseptik, antibakteri, antivirus, antijamur, dan antikanker. Dilansir ndtv, berikut 7 manfaat kesehatan mengonsumsi cengkeh bagi kesehatan Anda. Kesehatan pencernaan Cengkeh tidak […]

  • Prediksi Pergerakan Harga Emas Antam di Akhir Tahun 2025

    Prediksi Pergerakan Harga Emas Antam di Akhir Tahun 2025

    • calendar_month Sel, 30 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 70
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) atau Antam menjadi perhatian utama para investor dan masyarakat luas pada akhir tahun 2025. Berdasarkan analisis dari pengamat pasar komoditas, harga emas Antam diperkirakan akan mengalami fluktuasi dalam beberapa hari mendatang. Prediksi ini didasarkan pada berbagai faktor yang memengaruhi dinamika pasar logam mulia. Proyeksi Level Resistensi […]

  • Korsabhara Baharkam Polri Konsisten Gelar “Jumat Berkah” untuk Warga Depok

    Korsabhara Baharkam Polri Konsisten Gelar “Jumat Berkah” untuk Warga Depok

    • calendar_month Jum, 12 Des 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 50
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Detasemen Turangga Direktorat Polisi Satwa (Ditpolsatwa) Korps Sabhara Badan Pemelihara Keamanan (Baharkam) Polri hari ini melaksanakan kegiatan kemanusiaan bertajuk “Jumat Berkah” di sekitar Jalan Akses UI, Ciliwung, Depok. Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian Polri terhadap masyarakat, khususnya mereka yang beraktivitas di jalanan. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 07.00 WIB ini dipimpin langsung […]

expand_less