Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PEMERINTAHAN » Perpres Masih Dibahas, Menaker Pastikan Perlindungan Sosial Bagi Ojol

Perpres Masih Dibahas, Menaker Pastikan Perlindungan Sosial Bagi Ojol

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Jum, 28 Nov 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Peraturan Presiden (Perpres) terkait ojek online (ojol) dan kurir online tak kunjung rampung dibahas. ​

Menteri Ketenagakerjaan, Yassierli menyebut sampai saat ini pihaknya masih melakukan dialog dengan stakeholder terkait. Kementerian Ketenagakerjaan sendiri akan memperjuangkan terkait perlindungan sosial kepada pengemudi ojol.

“Jika regulasinya membahas perlindungan terhadap rekan-rekan pengemudi,” kata Yassierli saat diwawancarai di Kantor Graha BNI, Jakarta, Jumat (28/11/2025).

Namun demikian, Yassierli enggan memberikan penjelasan lebih lanjut ketika ditanya mengenai iuran BPJS Ketenagakerjaan bagi ojek online. Pihaknya belum menjelaskan siapa yang akan menanggung biaya kepesertaan ini, apakah akan dibebankan kepada pengemudi, perusahaan aplikasi, atau pemerintah.

Yang terang, pembahasannya masih berlangsung. Yassierli tegaskan pemerintah akan mencari formula terbaik untuk perlindungan pengemudi ojol.

“Tentu kita akan cari formula terbaik buat mereka,” ujar Yassierli.

Sementara terkait dengan tarif, menurut Yassierli hal itu akan menjadi pembahasan lintas kementerian dan lembaga.

Yassierli pastikan skema tarif nantinya akan lebih berkeadilan dan transparan bagi ojol.

Terpisah, Ketua Umum Asosiasi Pengemudi Ojol, Garda Indonesia, Raden Igun Wicaksono menegaskan bahwa pihaknya masih menuntut mekanisme pembagian hasil sebesar 90% untuk pengemudi dan 10% untuk perusahaan aplikator.

Menurutnya, langkah ini merupakan strategi penting untuk membentuk keadilan ekonomi dalam sistem transportasi digital.

Igun menegaskan selama ini ojol menjadi tulang punggung distribusi logistik ringan, mobilitas masyarakat hingga penggerak utama ekonomi digital. Namun, masih terdapat ketimpangan dalam sistem pembagian hasil yang berdampak pada kesejahteraan pengemudi.

“Untuk itu kami minta pemerintah menguatkan regulasi transportasi digital yang berpihak pada pegemudi,” ungkapnya. ***

 

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gerakan Urban Farming Surabaya, Wakil Ketua DPRD Dorong Kampung-kampung Budidayakan Ketahanan Pangan

    Gerakan Urban Farming Surabaya, Wakil Ketua DPRD Dorong Kampung-kampung Budidayakan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Sel, 25 Feb 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 296
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Wakil Ketua DPRD Surabaya, Laila Mufidah mendorong urban farming dilakukan di seluruh kampung di Kota Pahlawan.

  • Malam 1 Rajab 2025/1447 Hijriah

    Inisiatif Kemanusiaan dari Masjid Baitul Mukhlisin Ponorogo, Peduli Korban Banjir dan LongsoR

    • calendar_month Jum, 5 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 54
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Masjid Baitul Mukhlisin di Ponorogo menjadi salah satu wadah yang aktif dalam memberikan bantuan kepada korban bencana alam. Dalam beberapa hari terakhir, masjid ini mengambil langkah nyata dengan menyediakan kotak donasi khusus untuk para jamaah. Tujuannya adalah untuk membantu meringankan beban para korban banjir dan longsor yang terjadi di wilayah Sumatera dan Aceh. Langkah […]

  • Kapolda Jatim Tinjau Pos Pelayanan Ops Ketupat Semeru 2025 di Masjid Cheng Hoo Pandaan

    Kapolda Jatim Tinjau Pos Pelayanan Ops Ketupat Semeru 2025 di Masjid Cheng Hoo Pandaan

    • calendar_month Jum, 28 Mar 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 173
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si., melakukan kunjungan ke Pos Pelayanan Operasi Ketupat Semeru 2025 di Masjid Cheng Hoo, Pandaan, Kamis (27/3). Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan pengamanan menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H di wilayah hukum Polres Pasuruan, Polda Jatim. Kapolres Pasuruan, AKBP Jazuli Dani Iriawan, S.I.K., […]

  • RPU Lakarsantri Siap Operasi, DPRD: Pastikan Tak Jadi Proyek Mubazir

    RPU Lakarsantri Siap Operasi, DPRD: Pastikan Tak Jadi Proyek Mubazir

    • calendar_month Ming, 20 Apr 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 253
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Komisi B DPRD Kota Surabaya menegaskan pentingnya peran Rumah Potong Unggas (RPU) Lakarsantri sebagai penopang ketahanan pangan kota. Rencananya, Senin (21/4), Komisi B akan melakukan peninjauan langsung ke fasilitas tersebut untuk mengecek kesiapan operasional yang kini berada di bawah pengelolaan PD Rumah Potong Hewan (RPH). Ketua Komisi B, Muhammad Faridz Afif dari Fraksi […]

  • Padang Kebut Normalisasi Perubahan Aliran Sungai Dan Saluran Irigasi Akibat Bencana

    Padang Kebut Normalisasi Perubahan Aliran Sungai Dan Saluran Irigasi Akibat Bencana

    • calendar_month Sab, 20 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 67
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM –  Banjir yang terjadi di Kota Padang pada 28 November 2025 tidak hanya menyebabkan genangan air di permukiman penduduk, tetapi juga berdampak signifikan terhadap kondisi sungai serta sistem irigasi di berbagai daerah. Kekuatan aliran air pada saat peristiwa menyebabkan perubahan arah sungai, erosi tebing, serta penyempitan sungai akibat endapan bahan banjir seperti pasir, tanah […]

  • Polisi Buru Pelaku Perekam Wanita Mandi di Gresik, Video Viral di Grup WhatsApp

    Polisi Buru Pelaku Perekam Wanita Mandi di Gresik, Video Viral di Grup WhatsApp

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 151
    • 0Komentar

    Kasus Pornografi yang Melibatkan Empat Korban Remaja di Gresik DIAGRAMKOTA.COM – Polres Gresik sedang melakukan penyelidikan terkait dugaan aksi pornografi yang menimpa empat korban remaja. Kejadian ini berawal dari video aktivitas pribadi yang direkam oleh seseorang dan kemudian beredar di media sosial. Pelaku, yang diketahui bernama MWH, diduga telah melakukannya secara sengaja dan kini tengah dalam […]

expand_less