Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PEMERINTAHAN » LEGISLATIF » Cak YeBe: Gen Z Butuh Proses, Bangun Mental Mandiri

Cak YeBe: Gen Z Butuh Proses, Bangun Mental Mandiri

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

DIAGRAMKOTA.COMKetua Komisi A DPRD Kota Surabaya, Yona Bagus Widyatmoko (Cak YeBe), menekankan agar program intervensi bagi Generasi Z (Gen Z) dalam APBD 2026 benar-benar difokuskan untuk membangun kemandirian ekonomi anak muda, bukan sekadar menyalurkan dana kegiatan seremonial.

Politisi Gerindra yang akrab disapa Cak Yebe ini mengingatkan, keberhasilan program tersebut bergantung pada ketelitian camat dan lurah dalam menyeleksi setiap proposal yang diajukan oleh kelompok pemuda di tingkat kelurahan.

“Dalam RAPBD 2026, pemerintah kota sudah menyiapkan sekitar Rp47 miliar untuk intervensi Gen Z. Tujuannya jelas, untuk menekan angka kemiskinan dan pengangguran, serta menumbuhkan kemandirian di kalangan anak muda,” ujar Cak Yebe usai rapat pembahasan bersama Bapemkesra, Kamis (23/10/2025).

Proposal Harus Berkelanjutan, Bukan Sekadar Tren

Ia menjelaskan, dana tersebut akan didistribusikan ke kecamatan dengan proyeksi sekitar Rp35 juta per RW per tahun. Namun, ia menegaskan pentingnya pengawasan dan seleksi yang matang sebelum proposal disetujui.

“Kami minta camat dan lurah jangan terburu-buru menyetujui proposal tanpa kajian. Pastikan program yang diajukan punya keberlanjutan (sustainability). Jangan hanya ikut-ikutan tren,” tandasnya.

Menurutnya, kegiatan yang ideal adalah yang dapat menciptakan ekonomi produktif berbasis kelompok, seperti usaha kuliner, digital kreatif, atau urban farming. Ia menilai, model usaha bersama jauh lebih tepat dibandingkan kegiatan individual yang tidak memiliki dampak luas.

“Kalau mau berhasil, bentuklah kelompok. Misalnya usaha digital, kuliner, atau urban farming. Tapi bukan individu, harus kolektif agar bisa berkelanjutan,” ujarnya.

Urban Farming Jadi Contoh Sukses

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Porong Dukung Ketahanan Pangan, Cek Pembibitan Entok Jumbo di Desa Plumbon

    Polsek Porong Dukung Ketahanan Pangan, Cek Pembibitan Entok Jumbo di Desa Plumbon

    • calendar_month Kamis, 5 Jun 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 141
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Memperkuat ketahanan pangan Polresta Sidoarjo Polda Jawa Timur di tingkat desa, Bhabinkamtibmas Desa Plumbon Polsek Porong, Aiptu Abdi Teguh Eko Wahono, melakukan pengecekan dan pendampingan pada Program 1 Pekarangan Pangan Bergizi (P2B), Kamis (5/6/2025). Kegiatan ini berfokus pada metode pengelolaan pembibitan bebek Entok Jumbo di pekarangan kosong milik warga. Kegiatan ini dilaksanakan di […]

  • Kapolres Bojonegoro Tinjau Bedah Rumah Presisi di Ngablak

    Kapolres Bojonegoro Tinjau Bedah Rumah Presisi di Ngablak

    • calendar_month Rabu, 26 Jun 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 189
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Kapolres Bojonegoro, AKBP Mario Prahatinto S.H., S.I.K., M.Si., didampingi oleh Wakapolres, PJU Polres Bojonegoro, jajaran Forkopimca Dander, serta Kepala Desa Ngablak, meninjau langsung hasil program Bedah Rumah Presisi yang dilaksanakan oleh Polres Bojonegoro di Desa Ngablak pada Selasa (25/6/2024). Kapolres Bojonegoro memasuki rumah dan berbincang-bincang dengan Mudjiati, seorang ibu rumah tangga berusia 50 […]

  • AC Milan

    Hasil Coppa Italia – Pemain Cadangan Jadi Starter, Kekalahan AC Milan di Babak 16 Besar

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 63
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – AC Milan mengalami kekalahan dalam pertandingan babak 16 besar Coppa Italia. Tim asal Milan ini kalah dari Lazio dengan skor 0-1. Pertandingan berlangsung di Stadion Olimpico, Roma, pada Kamis (4/12/2025). Meski sebelumnya berhasil menang 1-0 atas Lazio di Liga Italia, AC Milan gagal melanjutkan performa yang baik dalam ajang Coppa Italia. Pertandingan ini menjadi […]

  • Prakiraan Cuaca Surabaya dan Jawa Timur Hari Ini, Jumat 12 Desember 2025

    Prakiraan Cuaca Surabaya dan Jawa Timur Hari Ini, Jumat 12 Desember 2025

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 82
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.C0M – Cuaca di kota Surabaya dan wilayah Jawa Timur pada hari Jumat, 12 Desember 2025, diperkirakan dalam kondisi berawan. Informasi ini berasal dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yang memberikan data terkini mengenai kondisi iklim di berbagai daerah. Kondisi cuaca yang berawan dapat memengaruhi aktivitas masyarakat, terutama di pagi dan malam hari. Suhu udara […]

  • Mengenal Seni Kain Tenun Dari Berbagai Daerah Di Indonesia

    Mengenal Seni Kain Tenun Dari Berbagai Daerah Di Indonesia

    • calendar_month Rabu, 12 Mar 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 501
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Mengenal seni kain tenun dari berbagai daerah di IndonesiaBukan sekadar kain, tenun merupakan warisan budaya yang sarat makna, merepresentasikan identitas, sejarah, dan kearifan lokal masing-masing daerah. Dari Sabang sampai Merauke, ragam motif dan teknik tenunnya begitu memukau, menjadi bukti kekayaan seni tekstil nusantara. Mari kita telusuri beberapa contohnya: 1. Tenun Ikat Tenganan, Bali: […]

  • PROJO Ajukan nama Bayu dan AH Thony untuk Pilwali Surabaya

    PROJO Ajukan nama Bayu dan AH Thony untuk Pilwali Surabaya

    • calendar_month Senin, 12 Agt 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 133
    • 0Komentar

    DPC Projo kota Surabaya ajukan nama Bayu Airlangga dan AH Thony untuk maju Pilwali Surabaya 2024. Simak pernyataan ketua DPC Projo kota Surabaya selengkapnya!

expand_less