Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HANKAM » Jelang Hari Bhayangkara, Polres Situbondo Tanam Mangrove dan Bagi Bansos untuk Warga Pesisir

Jelang Hari Bhayangkara, Polres Situbondo Tanam Mangrove dan Bagi Bansos untuk Warga Pesisir

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month Sab, 28 Jun 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Menyambut Hari Bhayangkara ke-79, Polres Situbondo Polda Jatim menggelar aksi peduli lingkungan dan kegiatan sosial dengan melakukan penanaman ratusan bibit mangrove serta pemberian bantuan sosial (bansos) kepada masyarakat pesisir Pantai Cemara Dusun Paras Desa Duwet Kecamatan Panarukan.

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Situbondo AKBP Rezi Dharmawan bersama
Ketua Bhayangkari Ny. Cania Rezi Dharmawan, Wakapolres Kompol Indah Citra Fitriani dan Forkopimka Panarukan, TNI AL Panarukan, serta Kades Duwet Adi Chandra dan Kelompok Masyarakat Pesisir Peduli Mangrove.

Penanaman mangrove dilakukan sebagai langkah nyata Polri Untuk Masyarakat dalam mendukung kelestarian lingkungan dan pencegahan abrasi pantai.

Sebanyak 500 bibit pohon mangrove di tanam bersama sama dalam kegiatan penanaman pohon mangrove tersebut di pesisir pesisir Pantai Cemara.

Kapolres Situbondo AKBP Rezi Dharmawan mengatakan bahwa Polres Situbondo dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara Ke-79, hari ini secara bersama sama menanam 1.000 bibit pohon mangrove di pesisir Pantai Cemara Dusun Paras Desa Duwet Kecamatan Panarukan.

Ia menambahkan tanaman mangrove menjadi sumber daya alam yang sudah jelas bisa menjaga ekosistem perairan antara laut, pantai dan darat.

Selain itu, manfaat hutan mangrove juga akan membantu manusia dalam mendapatkan iklim dan cuaca yang nyaman, hingga mencegah bencana alam.

Pelestarian mangrove diperlukan untuk menjaga keberlangsungan ekosistem laut, selain itu dengan adanya hutan mangrove dapat mencegah terjadinya bencana saat ada gelombang pasang air laut.

“Harapannya, kegiatan ini dapat mengembalikan fungsi dan manfaat hutan mangrove baik secara fisik, ekologi, hingga nilai ekonomis bagi warga sekitar,” ucap Kapolres Situbondo, Jumat (27/6).

Selain itu, Polres Situbondo Polda Jatim juga menyalurkan paket bantuan sosial kepada masyarakat pesisir yang membutuhkan, seperti nelayan dan buruh tambak, sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap kondisi sosial ekonomi warga sekitar.

“Menanam mangrove bukan hanya soal lingkungan, tapi juga soal masa depan. Begitu pula dengan bantuan sosial ini, sebagai bentuk nyata bahwa Polri hadir dan peduli terhadap masyarakat, khususnya yang tinggal di wilayah pesisir,” ujar AKBP Rezi Dharmawan.

Sementara itu, Kades Duwet Adi Chandra mewakili warga pesisir memberi respon psotif dengan kegiatan penanaman mangrove dan pemberian bantuan sosial kepada masyarakat Dusun Paras Desa Duwet Kecamatan Panarukan.

“Kami ucapkan terima kasih kepada Kapolres Situbondo dan Jajaran sudah peduli dengan kelestarian lingkungan psisir, ini sangat penting dan bermanfaat bagi warga pesisir pantai” ujar Adi Chandra yang ikut menanam mangrove. (dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolri Hadiri Pembukaan Munas ICF ISSI, Tegaskan Komitmen Kembangkan Olahraga Sepeda Nasional

    Kapolri Hadiri Pembukaan Munas ICF ISSI, Tegaskan Komitmen Kembangkan Olahraga Sepeda Nasional

    • calendar_month Kam, 30 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 131
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo hadir dalam pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) Indonesia Cycling Federation (ICF) – Pengurus Besar Ikatan Sport Sepeda Indonesia (PB ISSI) di The Tribrata, Jakarta Selatan, Kamis (30/10/2025). Munas ini menjadi momen penting bagi dunia balap sepeda nasional karena juga menjadi ajang pemilihan kepemimpinan baru PB ISSI untuk periode 2025–2029. Sigit, […]

  • Peningkatan Pelayanan Kesehatan Terpadu Desa Gedangsewu Tulungagung 

    Peningkatan Pelayanan Kesehatan Terpadu Desa Gedangsewu Tulungagung 

    • calendar_month Sel, 3 Jun 2025
    • account_circle Arie Khauripan
    • visibility 192
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Desa Gedangsewu, yang terletak di Kecamatan Boyolangu, Kabupaten Tulungagung, telah menjadi wadah partisipasi masyarakat dalam upaya peningkatan pelayanan sosial, khususnya di bidang kesehatan. Kepala Desa Gedangsewu, Miswan, menyatakan bahwa posyandu semakin siap untuk melayani kesehatan masyarakat dengan tujuan meningkatkan dan mencegah penyakit bagi masyarakat. “Posyandu di Desa Gedangsewu tidak hanya menyediakan pelayanan kesehatan […]

  • Link DANA Kaget Jumat 17 Oktober 2025, Ambil Cuan Gratis Rp75 Di Sini

    Link DANA Kaget Jumat 17 Oktober 2025, Ambil Cuan Gratis Rp75 Di Sini

    • calendar_month Jum, 17 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 116
    • 0Komentar

    Informasi Terbaru Mengenai DANA Kaget DIAGRAMKOTA.COM – Pengguna aplikasi DANA kini memiliki kesempatan untuk mendapatkan dana gratis pada hari Jumat, 17 Oktober 2025. Program yang disebut DANA Kaget ini memungkinkan pengguna menerima sejumlah uang secara langsung tanpa adanya syarat atau batasan tambahan. DANA Kaget merupakan inisiatif dari pihak DANA yang memberikan kesempatan bagi pengguna untuk berbagi […]

  • Plt. Bupati Sidoarjo Sidak Rumah Pompa di Tanggulangin Siaga Menghadapi Musim Hujan

    Plt. Bupati Sidoarjo Sidak Rumah Pompa di Tanggulangin Siaga Menghadapi Musim Hujan

    • calendar_month Sel, 3 Sep 2024
    • account_circle Adis
    • visibility 161
    • 0Komentar

    Diagramkota.com –  Plt Bupati Sidoarjo, H. Subandi, S.H, M.Kn., melakukan inspeksi mendadak (sidak) di sejumlah rumah pompa di Kecamatan Tanggulangin, Selasa (3/9).     Subandi memastikan kesiapan rumah pompa dalam menghadapi musim hujan yang akan datang. Sidak ini sebagai bagian dari upaya kesiap-siagaan pemerintah daerah dalam mengendalikan potensi banjir.     Selama sidak, Plt. Bupati Subandi […]

  • Ketua Fraksi PKS Ingin Sambut 2025 dengan Rasa Aman, Tertib, dan Harmonis

    Ketua Fraksi PKS Ingin Sambut 2025 dengan Rasa Aman, Tertib, dan Harmonis

    • calendar_month Ming, 22 Des 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 204
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (F-PKS) DPRD Kota Surabaya berharap Bakesbangpol Kota Surabaya bekerjasama dengan kepolisian mulai dari tingkat kota (polres) hingga kelurahan (polsek) menjaga ketertiban dan keamanan selama Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru) di Kota Surabaya. Ketua Fraksi PKS, Cahyo Siswo Utomo, S.T, M.H mengatakan, terkait dengan ketertiban dan keamanan nataru […]

  • Menguasai Strategi Pajak untuk Pengacara dan Konsultan: AHBI dan Perjakin Siap Membekali

    Menguasai Strategi Pajak untuk Pengacara dan Konsultan: AHBI dan Perjakin Siap Membekali

    • calendar_month Ming, 26 Jan 2025
    • account_circle Arie Khauripan
    • visibility 196
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Sebagai seorang pengacara atau konsultan, pemahaman mendalam tentang aspek perpajakan adalah kunci untuk memberikan layanan terbaik kepada klien. Keahlian dalam strategi perpajakan memungkinkan Anda untuk fokus pada praktik hukum atau konsultan tanpa terbebani oleh masalah pajak yang rumit. Menyadari kebutuhan ini, Akademi Hukum dan Bisnis Indonesia (AHBI) DPW Jawa Timur & Bali, berkolaborasi […]

expand_less