Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PEMERINTAHAN » Dindik Jatim Digerojok Perubahan APBD 2024 Capai 9.5 T

Dindik Jatim Digerojok Perubahan APBD 2024 Capai 9.5 T

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Sel, 6 Agu 2024
  • comment 0 komentar

Diagramkota.com – Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur mendapatkan tambahan anggaran dalam Perubahan-APBD Tahun Anggaran 2024. Dinas yang membawahi kebutuhan SMA/SMK/SLB seluruh Jawa Timur ini digerojok tambahan anggaran mencapai Rp 9,5 triliun.

Kepala Dinas Pendidikan Jatim, Aries Agung Paweai menyebut Perubahan APBD Jatim 2024 dapat tambahan anggaran kisaran Rp.620 miliar untuk memenuhi kekurangan anggaran untuk penguatan program program yang membutuhkan support anggaran.

“Di APBD Murni 2024 kita dapat alokasi anggaran sebesar 8.933.377.873.527. Sedangkan dalam P-APBD berubah menjadi 9.554.223.274.3993 atau bertambah 620.845.400.866,” ujarnya dikonfirmasi, Senin (5/8/2024).

Sementara itu, Anggota Komisi E DPRD Jatim Suwandy Firdaus menjelaskan, bahwa tambahan alokasi anggaran dalam P-APBD 2024 untuk Dinas Pendidikan Jatim ini sudah ada peruntukannya. Yakni melengkapi kebutuhan Biaya Penunjang Operasional Penyelenggaraan Pendidikan (BPOPP).

“BPOPP selalu menjadi isu penting dalam setiap pembahasan APBD. Karena besarnya beban anggaran yang harus ditanggung dalam APBD Jatim,” tutur Suwandy dikonfirmasi, Senin (5/8/2024).

Menurutnya, jika siswa SMA, SMK, dan SLB Negeri dan Swasta yang berjumlah 1.312.682 orang diberikan BPOPP selama 12 bulan atau satu tahun. Sehingga membutuhkan alokasi anggaran sebesar Rp1.844.033.700.000.

“Oleh karena itu, Komisi E merekomendasikan kepada Pemprov Jatim. Untuk segera menerapkan pola pemberian BPOPP berbasis kelembagaan, bukan lagi berbasis jumlah peserta didik,” bebernya.

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kompetisi Sepak Bola di Australia Wellington Phoenix vs Sydney FC Liga Wanita A-League

    Kompetisi Sepak Bola di Australia Wellington Phoenix vs Sydney FC Liga Wanita A-League

    • calendar_month Sab, 20 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 48
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Kompetisi sepak bola terbesar di Australia, Isuzu UTE A-League Men dan Ninja A-League Women, terus menghadirkan berbagai inovasi dan perkembangan. Dari laga-laga menarik hingga penawaran khusus bagi para penggemar, kompetisi ini menjadi pusat perhatian bagi seluruh pecinta sepak bola di Negeri Kangguru. Berita Terkini dan Laporan Pertandingan Beberapa pertandingan terbaru telah menghadirkan momen-momen penting […]

  • Malam Grand Final Putra-Putri Solo 2024 Digelar di Balekambang Surakarta 

    Malam Grand Final Putra-Putri Solo 2024 Digelar di Balekambang Surakarta 

    • calendar_month Jum, 2 Agu 2024
    • account_circle Arie Khauripan
    • visibility 303
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Kota Surakarta melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata kembali menyelenggarakan acara tahunan “Putra-Putri Solo 2024”.Tahun 2024 ini penyelenggaraan pemilihan Putra Putri Solo (PPS) yg ke-34 sejak pertama kali tgl 1986. Dengan mengusung tema, “Ngelmu Laku Rahayu”. Dalam Konfrensi Pers nya GRAY. Putri Purnaningrum sebagai project leader PPS 2024 menjelaskan tema PPS 2024 tahun […]

  • Hari ke Empat, Ops Patuh Semeru 2025 Polres Pelabuhan Tanjung Perak Fokus Tindak Pelanggaran Kasat Mata di Surabaya

    Hari ke Empat, Ops Patuh Semeru 2025 Polres Pelabuhan Tanjung Perak Fokus Tindak Pelanggaran Kasat Mata di Surabaya

    • calendar_month Sab, 19 Jul 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 142
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Selama empat hari pelaksanaan Operasi Patuh Semeru 2025, Polres Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya mencatat sebanyak 1.370 pelanggaran lalu lintas berhasil ditindak. Operasi yang berlangsung sejak 14 Juli ini bertujuan menumbuhkan kesadaran tertib berlalu lintas di masyarakat serta menurunkan angka kecelakaan di jalan raya. Kasi Humas Polres Pelabuhan Tanjung Perak, Iptu Suroto, menjelaskan bahwa […]

  • Warga Aceh Terdampak Banjir Belum Dapat Bantuan, Dedi Mulyadi Bawa Rp7 Miliar

    Warga Aceh Terdampak Banjir Belum Dapat Bantuan, Dedi Mulyadi Bawa Rp7 Miliar

    • calendar_month Sen, 8 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 55
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Warga Aceh yang terkena dampak banjir kini menyampaikan keluhan karena belum menerima bantuan dari pemerintah pusat. Dedi Mulyadi segera turun tangan hingga membawa dana sebesar Rp 7 miliar. Dedi Mulyadi saat ini sedang melakukan perjalanan ke Aceh dan Sumatera guna memberikan dukungan kepada masyarakat yang terkena dampak bencana banjir serta longsor tanah. Baru-baru […]

  • Polres Gresik Gelar Operasi Keselamatan Semeru 2025, Ini 10 Pelanggaran yang Jadi Sasaran!

    Polres Gresik Gelar Operasi Keselamatan Semeru 2025, Ini 10 Pelanggaran yang Jadi Sasaran!

    • calendar_month Sel, 11 Feb 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 304
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam upaya meningkatkan disiplin dan keselamatan berlalu lintas, Polres Gresik menggelar Operasi Keselamatan Semeru 2025. Operasi ini berlangsung selama 14 hari, mulai 10 hingga 23 Februari 2025, dengan tujuan utama menekan angka kecelakaan serta meningkatkan kepatuhan masyarakat terhadap peraturan lalu lintas. Operasi ini diawali dengan Apel Gelar Pasukan di halaman Mapolres Gresik pada […]

  • Liburan Natal dan Tahun Baru: Ancol Jadi Pilihan Utama Warga Jakarta untuk Berkumpul Bersama Keluarga

    Liburan Natal dan Tahun Baru: Ancol Jadi Pilihan Utama Warga Jakarta untuk Berkumpul Bersama Keluarga

    • calendar_month Jum, 26 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 45
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) menjadi momen penting bagi banyak keluarga untuk melepas penat dan menikmati waktu bersama. Di tengah berbagai pilihan destinasi wisata, Pantai Ancol di Jakarta masih menjadi salah satu tujuan utama yang dipilih oleh warga setempat. Alasan Ancol Tetap Menarik Minat Wisatawan Pantai Ancol tidak hanya dikenal sebagai lokasi yang […]

expand_less