Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HANKAM » Pastikan Kenyamanan Pemudik, Kapolda Jatim Cek Posyan dan Pospam di Malang Raya

Pastikan Kenyamanan Pemudik, Kapolda Jatim Cek Posyan dan Pospam di Malang Raya

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month Kam, 27 Mar 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Kapolda Jatim Irjen Pol Drs Nanang Avianto,M.Si bersama pejabat utama (PJU) Polda Jatim, melakukan peninjauan kesiapan Pos Pelayanan (Posyan) dan Pos Pengamanan (Pospam) di Pasuruan dan Malang Raya, Kamis (27/3/2025) siang.

Pos yang didirikan oleh Polres jajaran Polda Jatim saat Operasi Ketupat Semeru 2025 tersebut dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang melaksanakan mudik lebaran tahun 2025.

Peninjauan dimulai dari Posyan di wilayah Polres Pasuruan yakni di Posyan Cheng Ho, Pandaan, Pasuruan.

Di sini Kapolda Jatim melakukan pengecekan mulai dari ruang kesehatan, ruang laktasi, bermain anak, ruang ishoma, serta ruang CCTV.

Usai melakukan pengecekan di Posyan, Cheng Ho, Kapolda Jatim melanjutkan melakukan pengecekan di Posyan Stasiun Kota Malang Baru Polresta Malang, yang kemudian berlanjut ke Batu melakukan pengecekan di Pos Terpadu Batu Plaza (Batos) dan Pospam Karanglo Polres Malang.

Kapolda Jatim, Irjen Pol Nanang Avianto menjelaskan bahwa kesiapan Posyan dan Pospam yang berada di Malang Raya sudah sangat siap menyambut Idul Fitri 1446 H.

”Setelah saya melakukan pengecekan Posyan dan Pospam di Malang Raya, semua sudah baik dan bagus, mulai dari kesiapan personel maupun fasilitas yang ada,” kata Irjen Pol Nanang Avianto, Kamis (27/3/2025.

Kapolda Jatim menghimbau kepada masyarakat atau pemudik untuk dapat memanfaatkan Posyan dan Pospam yang telah disiapkan oleh Polri selama mudik lebaran.

”Jika kondisi lelah silahkan pemudik kiranya bisa istirahat terlebih dahulu di Posyan dan Pospam yang telah disiapkan oleh jajaran kepolisian,” pungkasnya. (dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Armuji Ajak Ibu-ibu Yasinta Gunakan Hak Pilih Untuk Masa Depan Yang Lebih Baik

    • calendar_month Jum, 25 Okt 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 199
    • 0Komentar

    Diagramkota.com Surabaya – Calon Wakil Wali Kota Surabaya, Armuji, menyapa jamaah ibu-ibu Yasinta dan mengajak mereka untuk bijak dalam memilih kepala daerah untuk Surabaya pada Pilkada 5 tahun mendatang. Dalam kesempatan tersebut, Armuji berharap agar para jamaah ibu-ibu Yasinta dapat menggunakan hak pilih mereka dan hadir di TPS pada 27 November. Ia mengimbau mereka untuk […]

  • Atap Stadion Gelora Penataran Blitar Roboh Akibat Angin Kencang, Kerugian Rp 2 Miliar

    • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 60
    • 0Komentar

    Atap Stadion Gelora Penataran Blitar Roboh Akibat Angin Kencang DIAGRAMKOTA.COM – Angin kencang yang melanda wilayah Kabupaten Blitar, Jawa Timur, pada Selasa (14/10/2025) mengakibatkan atap tribun penonton Stadion Gelora Penataran di Kecamatan Nglegok ambruk. Peristiwa ini terjadi sekitar pukul 15.41 WIB, setelah sebelumnya cuaca dalam kondisi mendung dan gelap. Hujan disertai angin kencang menjadi penyebab utama […]

  • Inovasi di Usia Ke-48, PDAM Surabaya Optimalkan Pengelolaan Air Bersih

    • calendar_month Ming, 8 Des 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 143
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM –Memperingati Hari Jadi ke-48, Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Surya Sembada Kota Surabaya memperkenalkan inovasi terbaru berupa smart water meter atau meter air pintar. Langkah ini merupakan komitmen PDAM untuk meningkatkan layanan air bersih sekaligus mendukung Surabaya sebagai Smart City. Direktur Utama PDAM Surya Sembada, Arief Wisnu Cahyono, menjelaskan bahwa inovasi ini bertujuan untuk […]

  • APBD 2025 Disepakati, Tulungagung Siap Gas Pembangunan Berkelanjutan hingga 2026

    • calendar_month Rab, 6 Agu 2025
    • account_circle Arie Khauripan
    • visibility 151
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Kabupaten Tulungagung bersama DPRD Tulungagung resmi menyepakati perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2025. Juga  menyampaikan rancangan Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) untuk tahun 2026. Kesepakatan penting ini tercapai dalam rapat paripurna yang digelar di Gedung Wicaksono, Senin (4/8/2025). Rapat dipimpin langsung oleh Ketua DPRD […]

  • Cak Eri Kumpulkan Camat dan Lurah Seluruh Kota Surabaya, Beri Arahan Pengawasan Ketat Kos

    • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 75
    • 0Komentar

    Wali Kota Surabaya Tekankan Pengawasan Ketat Kos di Tengah Pemukiman DIAGRAMKOTA.COM – Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, menggelar pertemuan dengan seluruh camat dan lurah se-Kota Surabaya. Dalam acara tersebut, ia menekankan pentingnya pengawasan terhadap rumah kos yang berkembang di tengah pemukiman warga. Menurutnya, keberadaan kos-kosan harus diatur agar tidak mengganggu kenyamanan dan keamanan lingkungan. Salah satu […]

  • teknik pernapasan untuk relaksasi yang berbobot

    • calendar_month Sab, 14 Jun 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 139
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Tentu, ini draf artikel lengkap tentang teknik pernapasan untuk relaksasi yang berbobot dan informatif, dengan perkiraan panjang 900 kata. Rahasia Ketenangan Ada di Nafasmu: Panduan Lengkap Teknik Pernapasan untuk Pikiran Rileks dan Tubuh Seimbang Di tengah hiruk pikuk kehidupan modern yang serba cepat, tekanan dan stres seolah menjadi bagian tak terpisahkan dari keseharian […]

expand_less
Exit mobile version