Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » Ponpes Darul Ikhwan Dukung Santri Hafiz Jadi Anggota Polri

Ponpes Darul Ikhwan Dukung Santri Hafiz Jadi Anggota Polri

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Kam, 20 Feb 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COMPimpinan Pondok Pesantren Modern Darul Ikhwan, Dr. KH. M. Soim Al Kassi, M.Pdi, memberikan apresiasi dan dukungan penuh terhadap kebijakan Polri yang membuka jalur khusus bagi santri dan penghafal Al-Qur’an dalam rekrutmen anggota baru tahun 2025.

Kebijakan ini memberikan kesempatan bagi para santri, khususnya hafidz dan hafidzah, untuk bergabung dengan Kepolisian Republik Indonesia (Polri). Menurut KH. Soim Al Kassi, langkah ini tidak hanya membuka peluang bagi santri tetapi juga membawa dampak positif bagi institusi kepolisian dalam menjalankan tugas dengan nilai-nilai etika dan moral yang kuat.

“Kami menyambut baik dan mendukung penuh kebijakan ini. Para santri yang hafal Al-Qur’an memiliki akhlak dan integritas yang tinggi, sehingga bisa menjadi teladan di lingkungan Polri,” ujarnya pada Rabu (19/02/2025).

Ia juga meyakini bahwa kehadiran santri di tubuh Polri akan semakin memperkuat moral dan karakter anggota kepolisian dalam menghadapi berbagai tantangan di lapangan.

Pendaftaran anggota baru Polri tahun 2025 telah dibuka sejak 5 Februari hingga 6 Maret 2025. Bagi warga Kabupaten Tulungagung yang berminat, dapat mendaftarkan diri melalui Panitia Bantuan Penerimaan (Pabanrim) Polres Tulungagung.

Kebijakan ini diharapkan dapat memberikan kesempatan lebih luas bagi santri dan penghafal Al-Qur’an untuk berkontribusi dalam menjaga keamanan dan ketertiban di Indonesia.(Dk/yudi)

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hari Air Sedunia,Walikota Eri Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Sungai

    Hari Air Sedunia,Walikota Eri Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Sungai

    • calendar_month Sab, 22 Mar 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 197
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Memperingati Hari Air Sedunia,Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengajak masyarakat untuk menjaga kualitas air dengan tidak membuang sampah sembarang di aliran sungai.

  • Tiga Tantangan Berat dalam Perubahan yang Harus Anda Hadapi

    Tiga Tantangan Berat dalam Perubahan yang Harus Anda Hadapi

    • calendar_month Kam, 25 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 132
    • 0Komentar

    Tantangan yang Dihadapi Guru dalam Membawa Perubahan di Sekolah DIAGRAMKOTA.COM – Sebagai seorang guru, tugas yang diemban tidak hanya terbatas pada mengajar dan menyampaikan materi pelajaran. Mereka juga bertanggung jawab untuk memastikan adanya perubahan positif di lingkungan sekolah. Namun, proses ini sering kali penuh tantangan, baik dari segi sumber daya, waktu, maupun sikap peserta didik. Berikut […]

  • DBH SDA Migas Bojonegoro

    DBH SDA Migas Bojonegoro Tahun 2025 Sesuai Pagu APBN, Tidak Ada Tambahan

    • calendar_month Sab, 3 Jan 2026
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 35
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Realisasi dana bagi hasil (DBH) sumber daya alam (SDA) migas di Kabupaten Bojonegoro pada tahun 2025 dipastikan tidak mengalami penambahan. Anggaran yang diterima oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro sesuai dengan pagu alokasi anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN). Totalnya mencapai sebesar Rp 1,94 triliun. Angka ini terdiri dari Rp 1,93 triliun untuk DBH SDA […]

  • Polres Malang Ungkap Pengiriman Ganja dari Malaysia, Tersangka Ditangkap di Bali

    Polres Malang Ungkap Pengiriman Ganja dari Malaysia, Tersangka Ditangkap di Bali

    • calendar_month Rab, 18 Jun 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 127
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Satuan Reserse Narkoba Polres Malang, Polda Jatim, berhasil membongkar upaya penyelundupan narkotika jenis ganja yang dikirim dari Malaysia ke Malang melalui paket pos. Kapolres Malang, AKBP Danang Setiyo P.S., melalui Kasihumas Polres Malang, AKP Bambang Subinanjar mengatakan, dalam pengungkapan ini, Satu orang tersangka diamankan di Provinsi Bali. AKP Bambang menerangkan, kasus ini terbongkar […]

  • Polri Siaga Amankan Ibadah Jumat Agung dan Perayaan Paskah 2025

    Polri Siaga Amankan Ibadah Jumat Agung dan Perayaan Paskah 2025

    • calendar_month Kam, 17 Apr 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 212
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Menyambut Hari Jumat Agung pada Jumat, 18 April 2025, Kepolisian Republik Indonesia (Polri) meningkatkan kesiapsiagaan dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) pengamanan telah dimulai sejak hari ini Kamis, 17 April 2025. Langkah strategis dilakukan Polri melalui pendeteksian dini terhadap potensi gangguan keamanan, baik sebelum, saat pelaksanaan, maupun setelah rangkaian perayaan Paskah. Upaya […]

  • Eri Cahyadi Pemerintah Kota Surabay

    Pemerintah Kota Surabaya Lakukan Audit Struktur Bangunan Pondok Pesantren

    • calendar_month Sel, 28 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 124
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Kota Surabaya terus berupaya memastikan keamanan dan kenyamanan para santri di seluruh pondok pesantren (ponpes) yang ada di wilayah tersebut. Salah satu langkah yang dilakukan adalah audit struktur bangunan yang dilakukan bersama Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Tujuan Utama: Menjaga Keselamatan Santri Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, mengungkapkan bahwa audit ini bertujuan untuk […]

expand_less