Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Tag "BPK"

BPK

BPK Temukan Indikasi Penerimaan Pajak Rp5,82 Triliun Belum Disetor ke Negara 

BPK Temukan Indikasi Penerimaan Pajak Rp5,82 Triliun Belum Disetor ke Negara 

  • calendar_month Sab, 26 Okt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 120
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menemukan indikasi adanya kekurangan penerimaan pajak sebesar Rp5,82 triliun berdasarkan hasil pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Pusat (LKPP) tahun 2023. Temuan ini terungkap dalam Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester (IHPS) I Tahun 2024 yang diserahkan BPK kepada DPR pada Selasa (22/10/2024) lalu. BPK menjelaskan bahwa transaksi penerimaan pajak dalam Modul Penerimaan […]

BPK Temukan Ketidaktertiban Pengelolaan Keuangan di BUMN

  • calendar_month Sen, 7 Okt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 110
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) baru-baru ini menyampaikan hasil pemeriksaannya terhadap pengelolaan keuangan negara oleh Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Hasilnya menunjukkan bahwa pengelolaan keuangan negara oleh BUMN masih belum sepenuhnya dilakukan secara tertib dan sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) yang disampaikan kepada jajaran komisaris dan direksi BUMN serta Satuan Kerja […]

BPK Ungkap Kerugian Negara Rp 39,26 Miliar, AMI Desak Penegak Hukum Tindak Tegas Perjalanan Dinas Fiktif

  • calendar_month Rab, 12 Jun 2024
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 79
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) mengungkap adanya penyimpangan perjalanan dinas pegawai negeri sipil (PNS) yang mencapai Rp 39,26 miliar. Ketua Umum Aliansi Madura Indonesia (AMI), Baihaki Akbar, mendesak pihak berwenang untuk segera memproses hukum para pelaku yang terlibat dalam kasus ini. “Perjalanan dinas fiktif itu harus dipidanakan. Biar kapok, supaya ada efek jera. Maka […]

expand_less
Exit mobile version