Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » DAERAH » Halaman "257"

DAERAH

Diagram kota berkomitmen menyajikan berita-berita segar seputar pembangunan kota khususnya di provinsi Jawa Timur tanpa meninggalkan isu-isu hangat di tingkat Nasional.

Gusti Bhre Mundur dari Pilkada Solo Membawa Harapan dan Perhatian Untuk Masyarakat

Gusti Bhre Mundur dari Pilkada Solo Membawa Harapan dan Perhatian Untuk Masyarakat

  • calendar_month Jumat, 30 Agt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 258
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Gusti Bhre, seorang Adipati Mangkunegara yang terkenal karena kesakralannya sebagai penjaga budaya Jawa, khususnya Solo, baru-baru ini mundur dari kontes Pilkada Solo 2024. Keputusan tiba-tiba ini telah mengejutkan dunia politik Solo, karena Gusti Bhre adalah salah satu kandidat calon Walikota paling kuat, didukung oleh berbagai partai politik termasuk PSI, PAN, PKB, Golkar, Gerindra, dan […]

PKB Resmi Usung Luluk Nur Hamidah dan Lukmanul Khakim di Pilkada Jawa Timur 2024

PKB Resmi Usung Luluk Nur Hamidah dan Lukmanul Khakim di Pilkada Jawa Timur 2024

  • calendar_month Kamis, 29 Agt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 306
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) resmi mengusung Luluk Nur Hamidah dan Lukmanul Khakim sebagai pasangan calon gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jawa Timur 2024. Keputusan ini menandai terbentuknya poros baru di Jawa Timur yang siap bersaing dengan koalisi Khofifah-Emil Dardak dan poros PDIP yang mengusung Mensos Tri Rismaharini. Luluk Nur Hamidah, Ketua DPP PKB, […]

Gus Hans Sosok Pendamping Risma di Pilgub Jatim 2024

Gus Hans Sosok Pendamping Risma di Pilgub Jatim 2024

  • calendar_month Kamis, 29 Agt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 170
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Kabar mengejutkan datang dari dunia politik Jawa Timur. KH Zahrul Azhar Asumta, atau yang akrab disapa Gus Hans, dipastikan akan mendampingi Tri Rismaharini dalam pertarungan Pilgub Jatim 2024. Keputusan PDI Perjuangan untuk memilih Gus Hans sebagai calon wakil gubernur (cawagub) Risma tentu menarik perhatian publik. Siapa sebenarnya Gus Hans? Bagi masyarakat Jawa Timur, […]

SIPA 2024: Merayakan Kemegahan Seni di Pamedan Pura Mangkunegaran Surakarta 

SIPA 2024: Merayakan Kemegahan Seni di Pamedan Pura Mangkunegaran Surakarta 

  • calendar_month Kamis, 29 Agt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 210
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Solo International Performing Arts (SIPA) kembali hadir di tahun 2024 dengan gelaran ke-16 yang spektakuler. Bertajuk “Performing Royal Genesis,” SIPA 2024 akan membawa penonton dalam perjalanan seni yang memukau di Pamedan Pura Mangkunegaran, Solo, pada tanggal 29-31 Agustus 2024. Irawati Kusumosari, Direktur SIPA mengatakan, acara ini akan menampilkan beragam pertunjukan seni tari, musik, […]

Pasangan Gabah Resmi Mendaftar di KPUD Tulungagung 

Pasangan Gabah Resmi Mendaftar di KPUD Tulungagung 

  • calendar_month Rabu, 28 Agt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 193
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Tulungagung, Gatut Sunu Wibowo dan Ahmad Baharudin (Gabah), resmi mendaftar di Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Tulungagung pada Rabu (28/8/2024). Kedatangan mereka disambut dengan tumpeng dan aneka sesaji selamatan, sebagai wujud rasa syukur dan doa kepada Yang Maha Esa. Ketua DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Tulungagung, Reno Mardiputro, […]

Pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Tulungagung Maryoto Bhirowo-Didik Girnoto Mendaftar ke KPUD 

Pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Tulungagung Maryoto Bhirowo-Didik Girnoto Mendaftar ke KPUD 

  • calendar_month Selasa, 27 Agt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 212
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Tulungagung, Maryoto Bhirowo dan Didik Girnoto Yekti (Mardinoto), resmi mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Tulungagung pada Selasa (27/8/24). Sebelum menuju KPUD, Ketua DPC PDIP Tulungagung, Hj. Susilowati, dan jajaran serta pengurus PAC, simpatisan, relawan, juga seluruh partai pendukung menggelar selamatan tradisi Jawa di […]

Partai Demokrat Rekomendasi Pasangan Subandi – Mimik Idayana sebagai Calon Kepala Daerah Kabupaten Sidoarjo

Partai Demokrat Rekomendasi Pasangan Subandi – Mimik Idayana sebagai Calon Kepala Daerah Kabupaten Sidoarjo

  • calendar_month Selasa, 27 Agt 2024
  • account_circle Adis
  • visibility 165
  • 0Komentar

Diagramkota.com – Partai Demokrat mengeluarkan rekomendasi untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Sidoarjo. Rekomendasi jatuh kepada pasangan Subandi – Mimik Idayana sebagai Calon Bupati dan Calon Wail Bupati. Penyerahan rekomendasi diberikan Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono kepada Mimik Idayana, di Jakarta (26/8/2024). Ketua DPC Kabupaten Sidoarjo, Zahlul Yussar, yang hadir dalam penyerahan rekomendasi […]

Pecalang Sebagai Garda Terdepan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat Bali

Pecalang Sebagai Garda Terdepan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat Bali

  • calendar_month Selasa, 27 Agt 2024
  • account_circle Arie Khauripan
  • visibility 237
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Pecalang, satuan tugas keamanan tradisional masyarakat Bali, memegang peranan penting dalam menjaga keamanan dan ketertiban di desa pakraman. Sesuai dengan Peraturan Daerah Provinsi Bali Nomor 3 Tahun 2003 tentang Desa Pakraman Pasal 1 ayat 17, pecalang memiliki wewenang untuk menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, baik di tingkat banjar pakraman maupun wilayah desa pakraman. […]

Pj. Gubernur Jatim Berkomitmen Capai Nol Persen Kemiskinan Ekstrem

Pj. Gubernur Jatim Berkomitmen Capai Nol Persen Kemiskinan Ekstrem

  • calendar_month Selasa, 27 Agt 2024
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 134
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Provinsi Jawa Timur menunjukkan komitmen kuat dalam upaya pengentasan kemiskinan ekstrem dengan menetapkan target ambisius untuk mencapai nol persen pada akhir tahun 2024. Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, menekankan tekadnya untuk memberantas kemiskinan ekstrem di provinsi ini setelah mencatat penurunan signifikan dalam empat tahun terakhir. Menurut data Survei Sosial Ekonomi […]

Pj. Gubernur Jatim Beri Penghargaan untuk Siswa SMK yang Gemilang di LKS Nasional

Pj. Gubernur Jatim Beri Penghargaan untuk Siswa SMK yang Gemilang di LKS Nasional

  • calendar_month Selasa, 27 Agt 2024
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 275
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, memberikan penghargaan yang tinggi kepada siswa-siswa SMK di Jawa Timur yang berhasil meraih kemenangan besar dalam Lomba Kompetensi Siswa (LKS) SMK Nasional XXXII Tahun 2024. Acara penutupan LKS Nasional yang dilaksanakan di Lampung pada 23 Agustus menobatkan Jawa Timur sebagai Juara Umum untuk kedua kalinya secara […]

expand_less