Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HANKAM » Dukung MBG, Kapolri Sampaikan Progress Operasional SPPG

Dukung MBG, Kapolri Sampaikan Progress Operasional SPPG

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COMKapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan perkembangan signifikan dalam pembangunan Sentra Pelayanan Pangan Generasi (SPPG), sebagai bagian dari program prioritas nasional Makan Bergizi Gratis yang dicanangkan oleh pemerintah.

Hingga pertengahan Juli 2025, tercatat 190 SPPG telah dalam berbagai tahap pengerjaan di seluruh Indonesia.

“Sampai dengan hari ini kita sudah melaksanakan proses dan ini progresnya: 190 SPPG, di mana 18 SPPG saat ini sudah operasional,” ujar Kapolri, Senin (14/7/25).

Kapolri menjelaskan, sebanyak 27 SPPG masih dalam tahap persiapan operasional dan proses verifikasi, sementara 145 lainnya masih dalam tahap pembangunan.

Program Makan Bergizi Gratis merupakan salah satu program unggulan pemerintah yang bertujuan meningkatkan kualitas gizi anak-anak Indonesia, khususnya pelajar usia sekolah. Dalam pelaksanaannya, Polri berperan aktif melalui pembangunan dan pengelolaan SPPG yang tersebar di berbagai wilayah, termasuk daerah terpencil dan rentan.

Kapolri berharap pembangunan SPPG dapat berjalan sesuai target dan memberi manfaat nyata bagi generasi muda.

“Tentunya kita harapkan ini semua dapat berjalan dan target kita betul-betul bisa terpenuhi, dan SPPG yang ada ini bisa bermanfaat bagi anak-anak kita,” tegasnya.

Program ini sekaligus menjadi wujud komitmen bersama dalam membangun sumber daya manusia Indonesia yang sehat, kuat, dan berdaya saing, sekaligus memperkuat sinergi lintas sektor dalam menciptakan generasi emas 2045.(dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polisi Gelar Patroli Skala Besar Ciptakan Kondusifitas Kamtibmas Cegah Aksi Premanisme di Banyuwangi

    Polisi Gelar Patroli Skala Besar Ciptakan Kondusifitas Kamtibmas Cegah Aksi Premanisme di Banyuwangi

    • calendar_month Ming, 11 Mei 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 170
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (harkamtibmas), Polresta Banyuwangi Polda Jatim menggelar Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) melalui patroli skala besar pada Minggu dini hari (11/05/2025). Kegiatan diawali dengan apel kesiapan yang dipimpin langsung oleh Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H., di halaman Mapolresta Banyuwangi. Dalam arahannya, […]

  • Cak YeBe

    Cak YeBe : Bendera Merah Putih Simbol Negara, Jangan Disandingkan Dengan Simbol Lain

    • calendar_month Ming, 3 Agu 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 179
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM  — Menjelang peringatan HUT ke-80 Republik Indonesia, fenomena pengibaran bendera bajak laut One Piece yang marak di beberapa wilayah Indonesia mulai menuai perhatian. Ketua Komisi A DPRD Surabaya, Yona Bagus Widyatmoko, meminta Pemerintah Kota  bersikap tegas jika fenomena serupa ditemukan di kota pahlawan. “Jika ditemukan di Surabaya, Pemkot harus tegas terkait maraknya bendera One […]

  • Polrestabes Surabaya Bersih-Bersih Kriminal, 26 Pelaku Kejahatan, Jambret hingga Pengeroyok Dibekuk!

    Polrestabes Surabaya Bersih-Bersih Kriminal, 26 Pelaku Kejahatan, Jambret hingga Pengeroyok Dibekuk!

    • calendar_month Sel, 4 Mar 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 263
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Polrestabes Surabaya kembali membuktikan komitmennya dalam memberantas kejahatan jalanan demi menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, terutama selama bulan suci Ramadhan. Dalam konferensi pers yang digelar Selasa (4/3/2025) menjelang waktu berbuka puasa, Satreskrim Polrestabes Surabaya bersama jajaran Polsek mengungkap 17 kasus kejahatan yang meresahkan warga. Kapolrestabes Surabaya, Kombes Pol Dr. Luthfie Sulistiawan, S.I.K., M.H., […]

  • IPEMI Sidoarjo Rayakan Milad ke-8 dengan Prestasi dan Semangat Memberdayakan Pengusaha Muslimah

    IPEMI Sidoarjo Rayakan Milad ke-8 dengan Prestasi dan Semangat Memberdayakan Pengusaha Muslimah

    • calendar_month Sab, 14 Des 2024
    • account_circle Adis
    • visibility 280
    • 0Komentar

    Diagramkota.com – Ikatan Pengusaha Muslimah Indonesia (IPEMI) Sidoarjo menggelar perayaan Milad ke-8 di sun Hotel pada Sabtu,(14/12/2024). dengan tema pemberdayaan pengusaha muslimah yang berkarakter dan berkualitas sesuai syariat Islam. Ketua panitia, Luluk Masluchah, S.Pd., MM., menyampaikan harapannya agar IPEMI terus mencetak lebih banyak pengusaha muslimah, baik di Sidoarjo maupun skala nasional.   “Sejauh ini, jumlah […]

  • Diskominfo Kota Pasuruan Hadirkan Klinik Hoaks, Langkah Penting Perangi Berita Palsu

    Diskominfo Kota Pasuruan Hadirkan Klinik Hoaks, Langkah Penting Perangi Berita Palsu

    • calendar_month Ming, 6 Okt 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 207
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Pasuruan resmi menghadirkan Klinik Hoaks sebagai upaya strategis untuk memverifikasi informasi publik yang beredar di masyarakat. Program ini diluncurkan melalui rapat kerja bersama dengan Diskominfo Provinsi Jawa Timur di ruang Panderman, Surabaya. Klinik Hoaks sebelumnya telah diterapkan di berbagai wilayah Jawa Timur dan terbukti efektif dalam membantu […]

  • 19 Desember, Sejarah dan Makna Hari Bela Negara di Indonesia

    19 Desember, Sejarah dan Makna Hari Bela Negara di Indonesia

    • calendar_month Kam, 18 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 83
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Hari Bela Negara adalah peringatan penting yang dirayakan setiap tanggal 19 Desember. Peringatan ini bertujuan untuk mengingatkan seluruh warga negara Indonesia akan pentingnya persatuan, kesatuan, serta semangat dalam mempertahankan kedaulatan bangsa. Perayaan ini juga menjadi momen untuk memperkuat rasa cinta tanah air dan membangkitkan semangat bela negara. Latar Belakang Peringatan Hari Bela Negara Peringatan […]

expand_less