Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PEMILU » Puluhan Pedagang Kue Pasar Kembang Sepakat Menangkan Eri Armuji Di Pilwali Surabaya 2024

Puluhan Pedagang Kue Pasar Kembang Sepakat Menangkan Eri Armuji Di Pilwali Surabaya 2024

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Rabu, 9 Okt 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Diagramkota.com Surabaya – Puluhan Pedagang dan Pengrajin Kue Basah Pasar Kembang mendatangi Posko Pemenangan Eri – Armuji jalan Kartini no 120 dengan membawa tiga tumpeng, Rabu (9/10).

Tiga tumpeng tersebut terdiri dari Dua Tumpeng Jajanan Basah dan Tumpeng Nasi sebagai wujud Rasa Syukur atas Perhatian Kepemimpinan Eri – Armuji terhadap Pedagang Pasar Kembang.

Bambang Purwanto Perwakilan Pedagang menyampaikan kondisi pasar kembang setelah empat tahun terbakar , pada tahun 2024 Bulan November mulai dilakukan revitalisasi serta perbaikan .

“Kami berkomitmen untuk memenangkan Eri – Armuji nomor satu dalam pilkada serentak 27 November 2024 , kami akan kabarkan kepada sanak saudara hingga kerabat untuk memenangkan Eri – Armuji supaya surabaya hebat”, kata Bambang Purwanto

Calon Wakil Wali kota Surabaya Armuji menyampaikan bahwa saat pedagang Pasar Kembang tertimpa musibah kebakaran dirinya langsung ke lokasi memberikan dukungan moril.

“Saya dan Pak Eri Cahyadi menginginkan agar Pasar Kembang menjadi jujukan dan ikon kuliner jajan basah di kota Pahlawan“ kata Armuji. 

Dirinya juga mengungkapkan bahwa pada tahun ini akan dilakukan revitalisasi Pasar Kembang dan diharapkan akan berfungsi optimal pada tahun 2025. Ia juga mengajak agar para pedagang menjaga kebersihan sehingga kondisi pasar bisa nyaman bagi pedagang maupun pembeli.

Sementara itu Koordinator Divisi Mobilisasi Tim Kampanye Eri – Armuji menyampaikan dukungan rakyat Surabaya terus mengalir dari berbagai elemen masyarakat. 

“Hal itu tidak lepas dari kerja nyata kepemimpinan Eri Cahyadi – Armuji selama tiga tahun lebih , masyarakat bisa merasakan“, kata Achmad. Hidayat.

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polda Jatim Bersama Perguruan Tinggi Tandatangani Perjanjian Kerjasama Tingkatkan SDM Unggul Bagi Anggota Polri

    Polda Jatim Bersama Perguruan Tinggi Tandatangani Perjanjian Kerjasama Tingkatkan SDM Unggul Bagi Anggota Polri

    • calendar_month Jumat, 4 Okt 2024
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 145
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs.Imam Sugianto,M.Si didampingi pejabat utama (PJU) Polda Jatim, melaksanakan penandatanganan kerjasama dengan beberapa Perguruan Tinggi di Gedung Patuh, lantai II, Mapolda Jatim, Jumat (4/10/2024). Irjen Pol Imam Sugianto mengatakan, kerjasama kali ini bertujuan untuk meningkatkan sumber daya manusia (SDM) unggul bagi anggota Polri. “Semua dimaksudkan untuk investasi Sumber […]

  • Aksi Humanis Kapolres Blitar

    Aksi Humanis Kapolres Blitar

    • calendar_month Senin, 7 Apr 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 135
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam momen arus balik Lebaran 2025, Kapolres Blitar AKBP Arif Fazlurrahman menunjukkan aksi humanis dengan membagikan helm gratis kepada para pemudik, Sabtu. Kegiatan ini dilaksanakan di depan Pos Pengamanan Lebaran 2025 yang berada di jalur utama mudik wilayah Kecamatan Selorejo, Kabupaten Blitar.(05/02/25) Aksi ini merupakan wujud kepedulian Polres Blitar terhadap keselamatan para pengendara […]

  • KPU Jatim Siap Gelar Deklarasi Kampanye Damai di Tugu Pahlawan

    KPU Jatim Siap Gelar Deklarasi Kampanye Damai di Tugu Pahlawan

    • calendar_month Minggu, 22 Sep 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 130
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Timur berencana untuk menggelar deklarasi kampanye damai yang akan dihadiri oleh pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur. Acara ini akan berlangsung di Tugu Pahlawan, pada Selasa (24/9/2024). Ketua KPU Jawa Timur, Aang Kunaifi, menyatakan bahwa tiap pasangan calon dipersilakan membawa hingga 100 pendukung dalam acara deklarasi […]

  • Dugaan Korupsi APBD Surabaya 2025

    Dugaan Korupsi APBD Surabaya 2025, SPM-MP Bongkar Mark-Up hingga Utang Berbunga Tinggi

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 317
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Solidaritas Pemuda-Mahasiswa Merah Putih (SPM-MP) Jawa Timur menuding adanya dugaan korupsi APBD Surabaya 2025. Pasalnya, sederet pos belanja janggal dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Surabaya Tahun Anggaran 2025. Temuan tersebut dinilai berpotensi merugikan daerah hingga ratusan miliar rupiah akibat praktik pemborosan dan dugaan mark-up anggaran. Dalam aksinya di Balai Kota […]

  • Klasemen Liga Inggris, Arsenal, Manchester City

    Klasemen Liga Inggris: Arsenal Terus Memimpin, Manchester City Tertinggal Dengan Hasil Seri

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 36
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pertandingan pekan ke-20 Liga Inggris 2025/2026 menunjukkan perubahan signifikan dalam posisi klasemen. Arsenal berhasil memperlebar jaraknya dari pesaing terdekat setelah mengalahkan AFC Bournemouth dengan skor 3-2. Sementara itu, Manchester City gagal meraih kemenangan saat menjamu Chelsea di Stadion Etihad, yang berakhir dengan skor 1-1. Perjalanan Pertandingan Antara Manchester City dan Chelsea Pada pertandingan ini, […]

  • Wakapolri Tinjau Penanganan Dampak Bencana di Aceh Tamiang, Ratusan Kendaraan dan Personel Disiapkan

    Wakapolri Tinjau Penanganan Dampak Bencana di Aceh Tamiang, Ratusan Kendaraan dan Personel Disiapkan

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 65
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Wakil Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Wakapolri) Komjen Pol Dedi Prasetyo menegaskan komitmen Polri dalam mempercepat pemulihan dampak bencana di Kabupaten Aceh Tamiang, khususnya menjelang bulan suci Ramadhan. Sejumlah langkah strategis telah disiapkan, mulai dari dukungan kendaraan operasional, pengerahan personel, hingga penyaluran bantuan logistik bagi masyarakat terdampak. Dalam keterangannya, Komjen Pol Dedi Prasetyo […]

expand_less