Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » POLITIK » Rayakan Idul Adha , Golkar Surabaya Tumbuhkan Suasana Kebersamaan Dan Keguyuban

Rayakan Idul Adha , Golkar Surabaya Tumbuhkan Suasana Kebersamaan Dan Keguyuban

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Selasa, 18 Jun 2024
  • comment 0 komentar
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Diagram Kota SurabayaDewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar kota Surabaya tetap mempertahankan tradisi Idul Adha dengan menyembelih hewan kurban di kantor DPD jalan Adityawarman.

Di Idul Adha 1445H / 2024M, Golkar Surabaya yang saat ini dipimpin Arif Fathoni, menyembelih total sebanyak 4 ekor sapi dan 8 ekor kambing kurban.

Disela giat, sekretaris DPD Golkar Surabaya, dr. Akmarawita Kadir menyampaikan syukur bahwasanya dari tahun ke tahun, Golkar Surabaya menyelenggarakan pemotongan hewan kurban Idul Adha di kantor DPD Surabaya.

Mengapa tidak di RPH, sekretaris Komisi D DPRD Surabaya ini menyatakan, memang semua hewan kurban dibeli di RPH, namun Golkar Surabaya tetap ingin mempertahankan tradisi, lebih dekat dan berbagi kepada masyarakat sekitar, beserta seluruh jaringan Golkar Surabaya.

“Alhamdulillah, tahun ini ada peningkatan jumlah hewan kurban sehingga kita bisa berbagi ke lebih banyak orang,. Totalnya 4 ekor sapi dan 8 ekor kambing kurban,” aku dr. Akmara, Selasa (18/6/2024) siang.

“Yang tahun lalu kita hanya bisa berbagi dengan pimpinan kecamatan, tahun ini kita tingkatkan berbagi dengan para pimpinan kelurahan,” tuturnya.

“Semoga setiap tahunnya dapat bertambah dan seluruh jaringan partai Golkar Surabaya senantiasa dapat merasakan kebahagiaan bersama di setiap hari raya Idul Adha,” tambah anggota DPRD Surabaya dari dapil 5 ini.

Dosen Fakultas Kedokteran UWKS ini kembali menerangkan, hewan kurban dari Golkar Surabaya merupakan hasil swadaya, baik dari jajaran pengurus maupun fraksi DPRD Surabaya, termasuk juga yang rutin memberikan bantuan yaitu dari anggota DPR RI, Adies Kadir, dan ketua fraksi Golkar DPRD Jatim, Blegur Prijanggono. Serta satu lagi sapi berbobot 850kg dari Walikota Surabaya, Eri Cahyadi.

Sebagai partai politik, Golkar Surabaya berharap semakin menumbuhkan suasana kebersamaan dalam setiap agenda seperti ini.

“Kebersamaan itu sangat penting, memang perlu dipisahkan antara ibadah dengan organisasi partai, namun kita lebih menekankan kebersamaannya,” ucap dr. Akma.

“Dengan kebersamaan dan antusiasme, kerja-kerja politik di partai Golkar Surabaya lebih bergairah dan bersemangat,” ungkapnya menyudahi.

Dilokasi, terlihat masyarakat dan ratusan kader Golkar Surabaya begitu antusias dan mendoakan kesuksesan partai Golkar di tahun-tahun mendatang. ***

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Prilly Latuconsina Jadi Duta Brand Cellbooster di Starry Night Talks & Insights 2025

    Prilly Latuconsina Jadi Duta Brand Cellbooster di Starry Night Talks & Insights 2025

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 81
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COMĀ – Aktris, produser, dan pengusaha muda, Prilly Latuconsina resmi diumumkan sebagai Brand Ambassador Cellbooster, injectable skin booster premium asal Swiss yang kini menjadi pilihan utama para profesional estetika di Indonesia. Pengumuman tersebut disampaikan dalam event Starry Night Talks & Insights 2.0 yang digelar di The H Club, Jakarta pada 4 Desember 2025. Penunjukan Prilly Latuconsina […]

  • PP Kesehatan Penggerebekan Oknum Camat

    Viral! Kepala Desa Mengungkap Detail Penggerebekan Oknum Camat dan Guru PPPK di Rumah Kosan

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 64
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM –Ā Penggerebekan yang melibatkan oknum camat dan guru PPPK di sebuah rumah kosan di Kabupaten Seluma menimbulkan banyak pertanyaan. Kejadian ini terjadi di Desa Riak Siabun, Kecamatan Sukaraja, pada Senin sore (8/12). Dugaan adanya hubungan tidak wajar antara dua oknum ASN tersebut membuat suami dari salah satu pihak mengambil tindakan tegas. Menurut informasi yang diperoleh, […]

  • Kunci Keberhasilan! Duel Seru Bahrain vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

    Kunci Keberhasilan! Duel Seru Bahrain vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

    • calendar_month Rabu, 9 Okt 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 248
    • 0Komentar

    Diagramkota.com – Kualifikasi Piala Dunia 2026 semakin mendekat, dan pada hari Jumat, 11 Oktober 2024, pukul 00.00 WIB, Bahrain vs Indonesia dalam laga yang sangat menentukan. Pertandingan Bahrain vs Indonesia ini akan berlangsung di Riffa, Bahrain, dan menjadi kunci bagi kedua tim dalam upaya mereka untuk meraih tempat di putaran final Piala Dunia. Saat ini, […]

  • Produksi Susu Jawa Timur

    Produksi Susu Jawa Timur Menjadi Pilar Penting bagi Kebutuhan Nasional

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 56
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM –Ā Jawa Timur tercatat sebagai provinsi yang memiliki peran vital dalam memenuhi kebutuhan susu nasional. Dalam beberapa tahun terakhir, provinsi ini telah menjadi sentra utama produksi sapi perah dan susu. Populasi sapi perah di Jawa Timur mencapai 292.260 ekor, yang merupakan 60 persen dari total populasi nasional. Sementara itu, produksi susu di Jawa Timur mencapai […]

  • Jamalludin Munthoha, Juara 1 Putra Putri Tari Jawa Timur: Berkomitmen Memperkenalkan Tari Asli Bojonegoro ke Panggung Nasional

    Jamalludin Munthoha, Juara 1 Putra Putri Tari Jawa Timur: Berkomitmen Memperkenalkan Tari Asli Bojonegoro ke Panggung Nasional

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 190
    • 0Komentar

    Juara 1 Putra Putri Tari Jawa Timur Berkomitmen Perkenalkan Kesenian Daerah ke Tingkat Nasional DIAGRAMKOTA.COM –Ā Seorang pemuda asal Bojonegoro, Jamalludin Munthoha, berhasil meraih gelar juara pertama dalam ajang Putra Putri Tari Jawa Timur 2025. Ia menorehkan prestasi gemilang dengan menggabungkan bakat seni dan semangat untuk memperkenalkan tarian khas daerahnya ke panggung nasional. Awal Mula Cinta […]

  • 1.000 Penari Bawa Sembrani Bumi Nusantara 2025 ke Lidah Wetan Surabaya

    1.000 Penari Bawa Sembrani Bumi Nusantara 2025 ke Lidah Wetan Surabaya

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 136
    • 0Komentar

    Tradisi Napak Tilas Sembrani Bumi Nusantara 2025 Kembali Digelar di Surabaya DIAGRAMKOTA.COM –Ā Tradisi kebudayaan leluhur yang telah menjadi bagian dari identitas masyarakat Surabaya, yaitu napak tilas, kembali dilaksanakan. Tahun ini, Pemkot Surabaya menyelenggarakan acara besar bertajuk Sembrani Bumi Nusantara (SBN) 2025 yang menarik ribuan peserta. Acara ini diselenggarakan pada hari Minggu, 5 Oktober 2025, dan […]

expand_less