Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HANKAM » Anggota Polsek Sidoarjo Kota Tinjau Langsung Pengembangan Lahan Cabai dan Jagung Warga Sidokare

Anggota Polsek Sidoarjo Kota Tinjau Langsung Pengembangan Lahan Cabai dan Jagung Warga Sidokare

  • account_circle Adis
  • calendar_month Sen, 28 Apr 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Mendukung ketahanan pangan Polresta Sidoarjo Polda Jatim dan pemberdayaan masyarakat, anggota Polsek Sidoarjo Kota turun langsung ke lapangan untuk melakukan pengecekan terhadap lahan tanaman cabai dan jagung yang dikembangkan warga di Kelurahan Sidokare, Kabupaten Sidoarjo, Senin (28/4/2025).

Kanit Lantas Polsek Sidoarjo Kota AKP Aris bersama Bhabinkamtibmas setempat meninjau lahan tanaman yang ditanam menggunakan media polybag. Peninjauan ini bertujuan untuk memberikan dukungan moril sekaligus memastikan keberlangsungan program urban farming yang digagas masyarakat.

“Kami mengapresiasi inisiatif warga Sidokare yang memanfaatkan lahan terbatas untuk menanam cabai dan jagung. Ini langkah positif untuk menjaga ketahanan pangan di tingkat lokal,” ujar AKP Aris di sela-sela kunjungannya.

Selain memberikan dukungan, petugas juga menyampaikan pentingnya menjaga kualitas tanaman dan lingkungan sekitar agar hasil panen maksimal. Kehadiran polisi di tengah aktivitas warga ini diharapkan mampu mempererat hubungan antara aparat kepolisian dengan masyarakat.

Program pertanian dengan media polybag ini menjadi salah satu solusi kreatif menghadapi keterbatasan lahan di kawasan perkotaan. Warga Sidokare pun menyambut baik perhatian dari pihak kepolisian yang turut mendukung kegiatan produktif mereka.(Dk/di)

  • Penulis: Adis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kemnaker Hapus Kriteria Diskriminatif: Tidak Cantik Tetap Bisa Kerja

    Kemnaker Hapus Kriteria Diskriminatif: Tidak Cantik Tetap Bisa Kerja

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 230
    • 0Komentar

    Perubahan Penting dalam Prosedur Rekrutmen Pekerja di Indonesia DIAGRAMKOTA.COM – Selama beberapa tahun terakhir, banyak pencari kerja di Indonesia mengeluhkan adanya syarat-syarat yang dinilai tidak masuk akal dalam proses rekrutmen. Beberapa contohnya adalah kriteria seperti penampilan menarik, tinggi badan minimal, atau bahkan status pernikahan yang harus single. Praktik ini sering kali dianggap diskriminatif karena mengabaikan kemampuan […]

  • The Alana Hotel dan Solo, Kenyamanan dan Fasilitas Lengkap untuk MICE di Tahun 2025

    The Alana Hotel dan Solo, Kenyamanan dan Fasilitas Lengkap untuk MICE di Tahun 2025

    • calendar_month Jum, 10 Jan 2025
    • account_circle Arie Khauripan
    • visibility 592
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Memasuki tahun yang baru di 2025 The Alana Hotel & Convention Center Solo yang berlokasi strategis dan dilengkapi dengan fasilitas modern, memperkuat posisinya sebagai destinasi utama untuk kegiatan Meetings, Incentives, Conferences, and Exhibitions (MICE) di Kota Solo. Moses Rahadian Public Relation & Wedding Sales Executive The Alana Hotel & Convention Center Solo memaparkan […]

  • 7 Air Terjun Tersembunyi Yang Bikin Takjub

    7 Air Terjun Tersembunyi Yang Bikin Takjub

    • calendar_month Sel, 28 Jan 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 147
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – 7 Air terjun tersembunyi yang bikin takjub 7 Air Terjun Tersembunyi yang Akan Memukau Jiwa Petualang Anda Indonesia, negeri seribu pulau, menyimpan segudang keindahan alam yang masih tersembunyi. Salah satu pesona yang tak lekang oleh waktu adalah air terjun. Tak hanya air terjun ikonik yang ramai dikunjungi, Indonesia juga memiliki banyak air terjun […]

  • Prof. Suparto Wijoyo: Usulan Polri di Bawah Kemendagri Melanggar Konstitusi

    Prof. Suparto Wijoyo: Usulan Polri di Bawah Kemendagri Melanggar Konstitusi

    • calendar_month Sel, 3 Des 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 156
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Wacana menempatkan Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) di bawah Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) atau Tentara Nasional Indonesia (TNI), yang disampaikan oleh anggota Komisi III DPR RI Deddy Sitorus dari Fraksi PDIP, kembali menuai kritik tajam. Prof. Dr. Suparto Wijoyo, Wakil Direktur III Sekolah Pascasarjana Universitas Airlangga (UNAIR) Surabaya, dengan tegas menilai usulan tersebut […]

  • Diikuti 256 Peserta,Komunitas AkuKoncomu Gelar Turnamen Domino Rebutkan Hadiah 35 Juta

    Diikuti 256 Peserta,Komunitas AkuKoncomu Gelar Turnamen Domino Rebutkan Hadiah 35 Juta

    • calendar_month Sab, 14 Jun 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 200
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Sebuah ajang olahraga sekaligus silaturahmi antar komunitas digelar di Rolaq Cafe Kayun, Surabaya. Komunitas AkuKoncomu bekerja sama dengan Persatuan Olahraga Domino Indonesia (PORDI) Provinsi Jawa Timur sukses menghelat turnamen AkuKoncomu Cup perdana yang diikuti 256 pemain dari berbagai kota/kabupaten di Jawa Timur hingga perwakilan dari Bekasi. Turnamen ini menjadi ajang peluncuran resmi komunitas […]

  • Intimidasi pers

    Lagi Intimidasi Pers, Ahmad Sahroni : Tangkap Dan Ungkap Motif Pelaku Pengrusakan Kaca Mobil Jurnalis

    • calendar_month Jum, 9 Agu 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 128
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Lagi, kembali terjadi intimidasi terhadap insan pers. Teror pengrusakan kaca mobil wartawan yang pulang usai menemui narasumber. Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni mendesak pihak kepolisian untuk menangkap pelaku perusakan mobil jurnalis Tempo oleh orang tak dikenal di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan pada Selasa (6/8/2024) malam. “Saya minta pihak kepolisian […]

expand_less