Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » DAERAH » Solo Safari: Satu-Satunya Destinasi untuk Libur Panjang Januari 2025

Solo Safari: Satu-Satunya Destinasi untuk Libur Panjang Januari 2025

  • account_circle Arie Khauripan
  • calendar_month Sel, 28 Jan 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Solo Safari destinasi wisata edukasi satwa favorit dan pusat hiburan keluarga tengah kota Solo di Jawa Tengah mengumumkan rangkaian acara seru untuk menyambut long weekend sekaligus merayakan ulang tahun ke-2 pada tanggal 27 Januari 2025.

Beragam promo menarik akan hadir untuk meramaikan suasana dan memberikan pengalaman tak terlupakan bagi pengunjung.

Ulang Tahun ke Dua Solo Safari dengan tema “Dwii Birama Lastari” mencerminkan perjalanan Solo Safari dalam dua tahun ini adalah awal dari ritme atau harmoni berbagai elemen di Solo Safari yang akan terus berkelanjutan untuk melestarikan alam.

Solo Safari menghadirkan pengalaman unik dan promo spesial untuk seluruh kalangan masyarakat saat berkunjung, diantaranya : Promo Khusus Ulang Tahun Solo Safari pada tanggal 27 Januari 2025, Pengalaman Unik: Berlari-lari di Solo Safari, dan program spesial Imlek 2025 : Tahun Ular Kayu.

Promo Khusus Ulang Tahun ke-2 Solo Safari pada tanggal 27 Januari 2025 :

1. Pembelian 2 Tiket, Gratis 1 Tiket

Nikmati promo ini mulai pukul 14.00 WIB di tanggal 27 Januari. Pembelian 2 tiket akan mendapatkan 1 tiket gratis!

2. Gratis Tiket Masuk bagi Anak yang Berulang Tahun pada Tanggal 27 Januari

Anak yang merayakan ulang tahun pada tanggal tersebut bisa masuk Solo Safari secara gratis!

3. Gratis Produk Ice Cream di Safari Lounge. Setiap pembelian produk apapun di Safari Lounge akan mendapatkan ice cream gratis sebagai pelengkap pengalaman bersantap.

4. Goodiebag untuk 20 Pengunjung Anak Pertama 20 pengunjung anak pertama yang datang akan mendapatkan merchandise goodiebag menggemaskan dari Solo Safari.

Pengalaman Unik: Berlari-lari di Solo Safari, Solo Safari menawarkan pengalaman olahraga yang unik dengan program “Berlari-lari di Solo Safari” yang kini bisa dilakukan setiap hari, termasuk pada hari Sabtu dan Minggu.

Mulai pukul 16.00 WIB pengunjung dapat berolahraga dengan pengalaman berbeda. Solo Safari menawarkan destinasi baru berolahraga yang menawarkan pemandangan yang indah, dan udara yang tidak ada polusi di tengah rimbunnya pepohonan sembari melihat berbagai satwa di seluruh exhibit.

Program “Berlari-lari di Solo Safari” di hari Sabtu dan Minggu dengan harga Rp30.000,- sudah termasuk tiket untuk menyaksikan pertunjukan Panggung Malam pada pukul 18.30 WIB.

Temukan wisata kuliner setelah berolahraga juga ditawarkan oleh Solo Safari, yakni Makunde Senja All You Can Eat Buffet di Makunde Bistro mulai pukul 17.00 WIB yang menyajikan beragam hidangan lezat dari masakan Indonesia hingga masakan Internasional sembari menikmati live music dan keindahan koleksi satwa Afrika seperti Singa, Meerkat, Bobcat, dan satwa lainnya.

Spesial Imlek 2025 Tahun Ular Kayu: Dalam rangka menyambut Tahun Baru Imlek, Solo Safari juga menghadirkan Barongsai Show Gratis di Lobby Solo Safari pada tanggal 29 Januari 2025 pukul 10.30 WIB. Acara ini dapat ditonton terbuka untuk umum.

Nikmati Imlek Dinner bersama keluarga dan orang terkasih di Makunde Senja All You Can Eat Buffet yang menyajikan beragam hidangan lezat dari masakan Indonesia hingga masakan Internasional sembari menikmati live music dan keindahan koleksi satwa Afrika seperti Singa, Meerkat, Bobcat, dan satwa lainnya pada pukul 17.00 di Makunde Bistro.

Dan dilanjutkan dengan pertunjukan Panggung Malam spesial Imlek yang dimulai pukul 19.00 WIB di Panggung Terbuka.

Panggung malam ini menyuguhkan rangkaian kegiatan yang dimulai dengan Edukasi Satwa dan dilanjutkan dengan Clown Show, Modern Dance, Fire Dance, Flashmob, dan tentunya Barongsai Show dalam rangka merayakan Tahun Baru Imlek 2025 : Tahun Ular Kayu.

Jangan lewatkan kesempatan untuk merayakan ulang tahun Solo Safari dan Tahun Baru Imlek dengan berbagai promo spesial dan pengalaman seru yang hanya bisa ditemukan di Solo Safari!

Kami mengundang pengunjung dari segala penjuru untuk bergabung dan menikmati promo spesial Ulang Tahun Solo Safari ke-2 dan menikmati acara seru di momen Long Weekend ini hanya di Solo Safari”, ujar Bapak Muhammad Kartiwa selaku PJS General Manager Solo Safari.

Nantikan informasi lebih lanjut tentang setiap acara dan promo eksklusif setiap bulan melalui Instagram dan Tiktok @solosafari.id atau kunjungi website kami www.tamansafari.com/solo-safari.

Jangan lewatkan kesempatan untuk merasakan sensasi petualangan berwisata akhir tahun di Solo Safari! Ajak keluarga dan teman-temanmu untuk merayakan liburan bersama Solo Safari. Rayakan kebahagiaan dan pengalaman tak terlupakan bersama keluarga di Solo Safari. (dk/chandra)

  • Penulis: Arie Khauripan

Rekomendasi Untuk Anda

  • Klinik atau Penjara? Ibu dan Bayi ‘Ditahan’ Gara-Gara Tak Mampu Bayar 2 Juta

    Klinik atau Penjara? Ibu dan Bayi ‘Ditahan’ Gara-Gara Tak Mampu Bayar 2 Juta

    • calendar_month Sel, 4 Feb 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 265
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Lantaran tidak mampu melunasi biaya persalinan, seorang ibu dan bayinya “ditahan” oleh klinik bersalin di Surabaya, di kawasan Asemrowo. Komunitas Tolong Menolong (KTM) yang mendengar informasi itu lantas menebus biaya persalinan sebesar yang awalnya Rp 2.161.000 menjadi Rp. 1.100.000, setelah dapat potongan biaya, Senin (3/2/2025). Selain menebus biaya persalinan sang ibu bernama Siti Ayu […]

  • Perkembangan Harga Bawang Putih di Pasar Tradisional Jawa Timur turun 0,16% dalam sebulan terakhir

    Perkembangan Harga Bawang Putih di Pasar Tradisional Jawa Timur turun 0,16% dalam sebulan terakhir

    • calendar_month Sel, 25 Nov 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 51
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Harga bawang putih ukuran sedang di pasar tradisional Provinsi Jawa Timur mengalami penurunan sebesar 0,16% dalam sebulan terakhir. Angka ini menunjukkan bahwa harga bawang putih harian saat ini berada pada level Rp30,45 ribu per kilogram. Pencatatan ini dilakukan oleh panel Pusat Informasi Harga Pangan Strategis Nasional (PIHPS), yang mencatatkan bahwa harga bawang putih tidak […]

  • Kapolri Dorong Sinergi Polri – Kejaksaan agar Penanganan Perkara Lebih Efektif di Era KUHP – KUHAP Baru

    Kapolri Dorong Sinergi Polri – Kejaksaan agar Penanganan Perkara Lebih Efektif di Era KUHP – KUHAP Baru

    • calendar_month Rab, 17 Des 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 51
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Polri menempatkan penerapan KUHP dan KUHAP baru sebagai momentum untuk memastikan penanganan perkara pidana berjalan lebih rapi, efisien, dan memberi kepastian hukum. Kunci transisi ini bukan hanya soal penyesuaian aturan, tetapi bagaimana penyidikan dan penuntutan bergerak dalam pemahaman yang sama sejak awal, sehingga perkara tidak tersendat karena perbedaan tafsir maupun hambatan teknis di […]

  • Dukung Ketahanan Pangan, Edukasi Tanaman Hortikultura Warga Sambibulu

    Dukung Ketahanan Pangan, Edukasi Tanaman Hortikultura Warga Sambibulu

    • calendar_month Sel, 20 Mei 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 221
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Mendukung program ketahanan pangan dan pemanfaatan lahan pekarangan secara produktif, Polsek Taman Polresta Sidoarjo melalui Bhabinkamtibmas Desa Sambibulu, Aiptu Choirul Wahyudi, melaksanakan pengecekan tanaman hortikultura milik warga di Dusun Sambisari dan Sambiroto, Desa Sambibulu, Kecamatan Taman, Sidoarjo, Selasa pagi (20/5/2025).   Kegiatan ini merupakan bagian dari program Asta Cita Presiden Prabowo Subianto yang […]

  • Satyam Eva Jayate di Tahun Vivere Pericoloso

    Satyam Eva Jayate di Tahun Vivere Pericoloso

    • calendar_month Jum, 10 Jan 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 215
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – PDI Perjuangan berulang tahun ke-52 pada 10 Januari 2025. Peringatan ulang tahun kali ini menghadirkan epos, narasi tentang semangat untuk tetap tegak berdiri. Epos tentang sebuah partai yang berjuang untuk demokrasi, untuk mempertahankan konstitusi, di tengah zaman yang sulit dan kerap menyerempet bahaya. Tahun ini, tema hari ulang tahun PDI Perjuangan adalah ”Satyam […]

  • Dukungan Polri pada Program 3 Juta Rumah Subsidi Diganjar Penghargaan dari Menteri PKP

    Dukungan Polri pada Program 3 Juta Rumah Subsidi Diganjar Penghargaan dari Menteri PKP

    • calendar_month Sel, 26 Agu 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 131
    • 0Komentar

    Polri mendapat penghargaan dari Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait. Penghargaan ini diberikan karena Polri dinilai bersinergi dan berkolaborasi secara nyata dengan Kementerian PKP dalam upaya realisasi program 3 Juta Rumah Subsidi. Penghargaan ini diberikan tepat di Hari Perumahan Nasional ke-75 2025 di Ruang Menteri PKP, Wisma Mandiri, Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, […]

expand_less