Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PEMERINTAHAN » LEGISLATIF » Politisi PSI Serukan Perombakan Taman Bungkul Untuk Menarik Lebih Banyak Wisatawan

Politisi PSI Serukan Perombakan Taman Bungkul Untuk Menarik Lebih Banyak Wisatawan

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Rab, 15 Jan 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COMKomisi D DPRD Surabaya meminta wisata Makam Taman Bungkul ditata lebih rapi agar menjadi destinasi wisata religi yang lebih nyaman bagi peziarah. Sebab, taman Bungkul mempunyai potensi lebih untuk dikembangkan.

“Taman bungkul ini sekarang meskipun sudah ramai, kita lihat masih ada potensi lagi untuk menjadi tempat wisata religi yang benar-benar bagus. Jadi kalau ditata kembali akan menjadi tempat wisata religi yang lebih nyaman bagi peziarah,” kata anggota Komisi D DPRD Surabaya William Wirakusuma saat inspeksi mendadak (Sidak) di Wisata Taman Bungkul pada Rabu (15/1/2025).

Untuk itu, politisi dari PSI itu meminta agar bagian dalam makam Mbah Bungkul dibersihkan, seperti di wisata religi Sunan Ampel. “Tadi pas kita lihat di dalam kawasan makam masih kotor, jadi perlu dibersihkan yang rapi gitu,” tuturnya.

Selain itu, William juga mendorong stand pedagang kaki lima (PKL) yang sudah lama berdiri harus direnovasi agar terlihat lebih modern.

“Karena masyarakat ke Taman Bungkul kan tidak hanya untuk berziarah, namun bisa menikmati beberapa makanan tradisional,” tutupnya.

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Jember Berhasil Bongkar Sindikat Curanmor Amankan Tiga Tersangka dan 23 Motor Curian

    • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 90
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Polres Jember Polda Jawa Timur bersama jajaran Polsek berhasil membongkar jaringan pelaku yang beroperasi lintas kecamatan. Dalam pengungkapan ini, Polisi menyita 23 unit motor curian dari tangan Tiga tersangka. Tiga orang tersangka juga berhasil diamankan, masing-masing berinisial YU (48) asal Semboro, MG (35) asal Tanggul, dan KAC (51) asal Sumberbaru. Ketiganya diketahui punya […]

  • Bhabinkamtibmas Sambangi Peternak Kambing, Dukung Ketahanan Pangan Polresta Sidoarjo

    • calendar_month Sel, 20 Mei 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Guna mendukung program ketahanan pangan nasional sebagaimana tercantum dalam Asta Cita Presiden Prabowo Subianto, Bhabinkamtibmas Desa Masangan Wetan Polsek Sukodono, Briptu Aldo, melaksanakan patroli sambang desa pada Selasa (20/5/2025). Kegiatan ini dilakukan dengan menyambangi peternak kambing di wilayah binaannya. Dalam kesempatan tersebut, Briptu Aldo berdialog langsung dengan para peternak guna menjalin komunikasi yang […]

  • Anggota DPRD Terpilih dengan 15.500 Suara, Eks Pimpinan Banser Surabaya Siap Jalan Amanah Warga

    • calendar_month Rab, 4 Sep 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 86
    • 0Komentar

    Diagramkota.com Surabaya – Anggota DPRD Kota Surabaya terpilih periode 2024-2029 dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Surabaya, Muhammad Faridz Afif menyatakan kesiapannya untuk menjalankan amanah yang diberikan oleh masyarakat. Gus Afif yang mencetak prestasi gemilang dengan meraih 15.500 suara, menjadikannya salah satu anggota DPRD Pendatang Baru dengan perolehan suara terbanyak dari PKB di Kota Surabaya pada […]

  • 10 Artis Cantik Indonesia Yang Selalu Tampil Hot Dan Sexy

    • calendar_month Sel, 8 Apr 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 2.785
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – 10 Artis Cantik Indonesia yang Memancarkan Aura Seksi dan Memukau Industri hiburan Indonesia selalu diramaikan oleh kehadiran talenta-talenta muda yang berbakat dan menawan. Selain kemampuan akting atau suara yang memukau, tak bisa dipungkiri bahwa penampilan fisik juga menjadi daya tarik tersendiri. Beberapa artis Indonesia dikenal memiliki gaya yang berani dan percaya diri, sehingga […]

  • Pemprov Sulsel Lantik 4.047 PPPK di Kantor Gubernur Hari Ini

    • calendar_month 15 jam yang lalu
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 13
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM –Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan mengadakan pelantikan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) yang merupakan hasil dari Seleksi Tahap Kedua Formasi Tahun Anggaran 2024 pada hari Senin (17/11/2025). Acara berlangsung di Lapangan Upacara Kantor Gubernur Sulsel. Berdasarkan keterangan tertulis dari Pemprov Sulsel, pada hari Minggu (16/11/2025), sebanyak 4.047 orang secara resmi dilantik oleh Gubernur Sulsel, […]

  • Bansos Tahap 4 Cetar! Iseng Cek Rekening, Tiba-Tiba Dapat Rp600 Ribu, Beras 20 Kg dan Minyak 4L

    • calendar_month Sab, 11 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 82
    • 0Komentar

    Informasi Terbaru tentang Bansos Tahap 4 DIAGRAMKOTA.COM – Penerima bantuan sosial (bansos) kini memiliki kesempatan untuk menerima dana tunai yang bisa membantu kebutuhan sehari-hari. Kali ini, bansos “Episode 4” hadir dengan berbagai manfaat yang menarik dan sangat dinantikan oleh masyarakat. Kabar baiknya adalah uang tunai sebesar Rp600 ribu telah masuk ke rekening bank Himbara seperti BRI, […]

expand_less
Exit mobile version