Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » POLITIK » Hasto: Pasangan Eri-Armuji Tetap Diusung PDIP di Pilwali Surabaya

Hasto: Pasangan Eri-Armuji Tetap Diusung PDIP di Pilwali Surabaya

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Jum, 21 Jun 2024
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COMPDI Perjuangan memastikan akan kembali mengusung pasangan Eri Cahyadi dan Armuji untuk Pilwali Surabaya 2024. Hal tersebut disampaikan langsung Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto usai menghadiri ziarah Haul Bung Karno di Kota Blitar, Jawa Timur, Jumat (21/6/2024).

“Untuk Surabaya rekomendasi telah dikeluarkan, pasangannya tetap Eri-Armuji,” ujar Hasto.

Selain Surabaya, Hasto juga mengungkapkan bahwa PDIP telah mengeluarkan rekomendasi calon kepala daerah untuk beberapa wilayah di Jawa Timur, seperti Ngawi, Ponorogo, Sumenep, Kediri, Trenggalek, dan Batu.

“Kabupaten Malang juga sedang dilakukan survei,” tambahnya.

Lebih lanjut, Hasto menyebutkan dua nama yang diusulkan untuk Pilgub Jatim, yakni Menteri Sosial Tri Rismaharini dan Sekretaris Kabinet Pramono Anung.

“Bu Risma namanya ada yang mengusulkan sebagai calon gubernur,” jelasnya.

Hasto juga menyebut bahwa Pramono Anung mungkin akan diusulkan untuk Pilkada Jakarta atau Pilkada Jatim 2024.

“Demikian pula ada Pak Pramono Anung, ada yang mengusulkan baik di Jakarta maupun Jatim,” ucapnya.

Tapi, Hasto juga menegaskan bahwa keputusan final mengenai siapa yang akan maju sebagai calon kepala daerah di Jatim akan diumumkan pada waktu yang tepat.

“Terkait Pilgub Jatim ya nanti akan diumumkan pada waktu yang tepat. Saat ini sedang dilakukan konsolidasi seluruh jajaran-jajaran partai,” pungkasnya. (dk/nw)

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • DPR Akan Mengumumkan Mitra AKD Pascapelantikan Presiden Terpilih 2024-2029

    • calendar_month Sel, 15 Okt 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 102
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan bahwa DPR RI baru akan mengumumkan daftar mitra kerja dari Alat Kelengkapan Dewan (AKD) DPR RI periode 2024-2029 setelah presiden terpilih dilantik dan mengumumkan kabinet pemerintahannya. ”Kami masih menunggu pengumuman dari presiden terpilih, yang akan dilantik pada tanggal 20 Oktober yang akan datang, untuk mengumumkan berapa kementerian […]

  • Line-up Synchronize Fest Hari Kedua, Guruh Gipsy hingga Musik Rangga & Cinta

    • calendar_month Ming, 5 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 76
    • 0Komentar

    Hari Kedua Synchronize Fest 2025: Jadwal Lengkap Penampilan yang Menarik DIAGRAMKOTA.COM – Festival musik Synchronize Fest 2025 kembali memanjakan penggemar musik Indonesia dengan berbagai penampilan menarik pada hari kedua. Acara ini berlangsung pada Sabtu, 4 Oktober 2025, dan dibuka lebih awal pada pukul 14.15 WIB. Berbeda dengan hari pertama, pengunjung dapat masuk lebih cepat untuk menyaksikan […]

  • Ketua PKS Jatim Tegaskan Pada Seluruh Elemen Menangkan Khofifah Dan Emil Di Pilgub 2024

    • calendar_month Sen, 5 Agu 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 72
    • 0Komentar

    Diagramkota.com Surabaya – Ketua DPW PKS Jawa Timur Irwan Setiawan menegaskan bahwa seluruh elemen PKS, harus memenangkan pasangan Khofifah Indar Parawansa dan Emil Dardak dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) 2024. Hal itu ditegaskan Irwan saat memberikan sambutan dalam pelantikan anggota madya dan dewasa di Aula DPTW PKS Jatim. Minggu (4/8/2024) “Untuk Pilgub kita punya tugas memenangkan […]

  • Kapolres Tanjung Perak Silaturahmi dengan Santri dan Pengasuh Ponpes Assalafi Al- Fitrah Surabaya

    • calendar_month Kam, 27 Jun 2024
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 203
    • 0Komentar

    Diagram Kota Tanjungperak – Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP William Cornelis Tanasale berkunjung ke Pondok Pesantren (Ponpes) Assalafi Al-Fitrah Jalan Kedinding Lor Nomor 99 Tanah Kali Kedinding Kecamatan Kenjeran Surabaya Jawa Timur Kamis (27/06/2024) sore. Kunjungan itu dilakukan dalam rangka silaturahmi dengan tokoh agama untuk mempererat hubungan tali silaturahmi dengan para santri dan pengasuh Ponpes […]

  • Kebakaran Hebat di Jl Tambak Dukuh Surabaya Hanguskan Lima Toko

    • calendar_month Sab, 29 Jun 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 148
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pada Sabtu (29/6/2024) pukul 11.15 WIB, kebakaran hebat melanda Jl. Tambak Dukuh Surabaya, menghanguskan lima stand toko. Sebanyak tujuh mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk menangani kebakaran tersebut. Kejadian ini bermula dari salah satu stand toko roti yang mengalami korsleting listrik, dan api dengan cepat merambat ke stand-stand lainnya. Stand yang terdampak kebakaran meliputi […]

  • Lions Club Surabaya Sejahtera bersama GDC Gelar Aksi Peduli Lingkungan dan Anak Disabilitas di Tunjungan Plaza

    • calendar_month Ming, 14 Jul 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 88
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Lions Club Surabaya Sejahtera (LCSS) mengadakan acara “Relieving Hunger Environment & Vision” di Atrium Tunjungan Plaza 6, Sabtu (6/7/2024). Presiden LCSS & Founder Gucci Company,Tatik Effendi, S.H., menyampaikan bahwa acara ini dirancang untuk mendukung masyarakat, terutama anak-anak disabilitas dan berkebutuhan khusus, melalui berbagai kegiatan yang menghibur sekaligus edukatif. Acara tersebut menampilkan kolaborasi spektakuler […]

expand_less
Exit mobile version