Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HUKRIM » Polri Untuk Masyarakat: Polresta Sidoarjo Gelar Khitan Massal Gratis

Polri Untuk Masyarakat: Polresta Sidoarjo Gelar Khitan Massal Gratis

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month 5 jam yang lalu
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Sebagai wujud kepedulian Polri untuk masyarakat, Polresta Sidoarjo Polda Jatim menggelar khitan massal gratis pada Rabu (15/10/2025) bertempat di Gedung Serbaguna Mako Polresta Sidoarjo.

Sebanyak 115 anak tampak semangat untuk di khitan oleh tim Dokkes Polresta Sidoarjo dan stake holder terkait.

Mereka juga memperoleh bingkisan dari Polresta Sidoarjo Polda Jatim yang bekerjasama dengan Siantar Top.

Salah satu orang tua dari peserta khitan, Handini, mengaku senang dan mengapresiasi adanya kegiatan yang diadakan pihak Kepolisian.

Suasana khitan pun berlangsung penuh keceriaan sehingga putranya sangat senang di khitan.

Adanya kegiatan bakti kesehatan khitan massal gratis ini, menurut Kapolresta Sidoarjo,Kombes Pol Christian Tobing sebagai wujud komitmen pihaknya untuk semakin dekat dengan masyarakat.

“Kami berharap melalui kegiatan sosial dan peduli kesehatan masyarakat dapat semakin mendekatkan Polri untuk masyarakat, sehingga dapat terwujudnya kamtibmas yang aman dan kondusif,” ujar Kombes. Pol. Christian Tobing. (Dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gelar Apel Pembinaan, Satgas PDIP Surabaya Perkuat Tupoksi : Jaga marwah dan Kehormatan Partai

    Gelar Apel Pembinaan, Satgas PDIP Surabaya Perkuat Tupoksi : Jaga marwah dan Kehormatan Partai

    • calendar_month Rab, 23 Jul 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 45
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Satgas DPC PDIP Surabaya menggelar Apel Pembinaan bersama Satgas DPD PDIP Jawa Timur. Apel Pembinaan tersebut berlangsung di gedung Baguna Lantai 2 DPC PDIP Surabaya Jl. Adityawarman, pada Selasa malam (22/07/2025). Turut hadir dalam kegiatan itu Komandan Satgas DPD PDIP Jatim Suyanto, Komandan Satgas DPC PDIP Surabaya Arjuna Rizki Krisnayana dan Wakil Sekretaris […]

  • Kemenkominfo dan UWKS Edukasi Mahasiswa Tentang Bahaya Judi Online

    Kemenkominfo dan UWKS Edukasi Mahasiswa Tentang Bahaya Judi Online

    • calendar_month Jum, 19 Jul 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 77
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kemenkominfo RI) mengadakan Forum Literasi Politik Hukum dan Keamanan Digital (FIRTUAL) dengan tema “Waspada Bahaya Judi Online” di Universitas Wijaya Kusuma Surabaya (UWKS). Acara ini diikuti oleh para mahasiswa dengan tujuan meningkatkan kesadaran akan bahaya judi online yang semakin meluas di masyarakat. Forum ini dibuka secara virtual […]

  • Solusi Investasi Masa Depan, Galeri 24 Hadirkan Emas Batangan Jumbo 12,5 Kg

    Solusi Investasi Masa Depan, Galeri 24 Hadirkan Emas Batangan Jumbo 12,5 Kg

    • calendar_month Jum, 29 Nov 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 43
    • 0Komentar

    NAWACITAPOST.COM – Galeri 24, anak perusahaan PT Pegadaian, memperkenalkan inovasi baru berupa emas batangan dengan berat 12,5 kilogram. Langkah ini memberikan opsi investasi dalam denominasi besar, melengkapi pilihan sebelumnya yang hanya mencapai 1 kilogram. “Emas batangan 12,5 kilogram ini kami hadirkan untuk memberikan variasi denominasi serta harga yang lebih efisien. Produk ini cocok untuk investasi […]

  • Saldi Isra Kritik Keras KPU Yapen: Hanya Tipu-tipu Saja

    Saldi Isra Kritik Keras KPU Yapen: Hanya Tipu-tipu Saja

    • calendar_month Sab, 13 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Kritik terhadap Kinerja KPU Kabupaten Kepulauan Yapen DIAGRAMKOTA.COM – Dalam sidang sengketa Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua 2024, Hakim Mahkamah Konstitusi (MK), Saldi Isra, memberikan kritik tajam terhadap kinerja Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kepulauan Yapen. Penilaian ini muncul setelah putusan MK yang menunjukkan adanya kejanggalan dalam proses pemungutan suara. Kejanggalan dalam Proses Rekapitulasi Suara […]

  • “Perempuan Pembawa Sial” Resmi Tayang, Horor Bahu Laweyan Siap Hantui Penonton

    “Perempuan Pembawa Sial” Resmi Tayang, Horor Bahu Laweyan Siap Hantui Penonton

    • calendar_month Kam, 18 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 67
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Film horor terbaru berjudul Perempuan Pembawa Sial resmi tayang di bioskop seluruh Indonesia mulai 18 September 2025. Karya sutradara Fajar Nugros ini diproduksi oleh IDN Pictures dan menghadirkan cerita yang berakar pada mitos Jawa kuno tentang Bahu Laweyan, perempuan yang diyakini membawa sial bagi laki-laki yang mendekatinya. Film ini mengisahkan Mirah (Raihaanun), seorang […]

  • Pantai Ria Kenjeran Dirancang Jadi Jalur Utama Menuju Pulau Reklamasi Proyek SWL

    Pantai Ria Kenjeran Dirancang Jadi Jalur Utama Menuju Pulau Reklamasi Proyek SWL

    • calendar_month Kam, 23 Jan 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 54
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pantai Ria Kenjeran direncanakan menjadi akses utama menuju pulau reklamasi dalam Proyek Strategis Nasional (PSN) Surabaya Waterfront Land (SWL). Namun, pelaksanaan proyek tersebut masih menunggu keputusan final dari Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP). Sekretaris Bappedalitbang Surabaya, AA Gde Dwi Djajawardana, mengungkapkan bahwa kawasan Kenjeran diarahkan untuk pengembangan wisata, tetapi tetap harus memperhatikan kelestarian […]

expand_less