Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HUKRIM » Polri Peduli : Polres Kediri Salurkan Bantuan untuk Pembangunan Masjid

Polri Peduli : Polres Kediri Salurkan Bantuan untuk Pembangunan Masjid

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month Sen, 13 Okt 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat, Polres Kediri Polda Jawa Timur menyalurkan bantuan sosial berupa material bangunan untuk mendukung pembangunan Masjid Al-Huda di Dusun Wonorejo, Desa Kampung Baru, Kecamatan Kepung, Kabupaten Kediri.

Kapolres Kediri AKBP Bramastyo Priaji menyerahkan langsung bantuan tersebut kepada takmir Masjid Al-Huda.

Kegiatan berlangsung sederhana namun penuh makna, dihadiri jajaran Polres Kediri, perangkat desa, serta tokoh agama dan masyarakat setempat.

AKBP Bramastyo Priaji mengatakan, kegiatan sosial seperti ini merupakan bagian dari bentuk tanggung jawab moral dan kepedulian Polri terhadap kehidupan masyarakat.

“Semoga bantuan ini dapat memperlancar pembangunan dan membawa manfaat bagi masyarakat sekitar,” kata AKBP Bramastyo,Jumat (11/10/2025)

Ia menambahkan, dukungan Polres Kediri Polda Jatim terhadap kegiatan keagamaan dan sosial masyarakat akan terus berlanjut

“InsyaAllah dengan gotong royong dan niat baik semua yang dibangun akan menjadi amal jariyah dan penguat hubungan antara Polri dan masyarakat,” ujar Kapolres Kediri.

Melalui kegiatan ini, Polres Kediri Polda Jatim berharap kehadiran Polri tidak hanya dirasakan dalam penegakan hukum tetapi juga dalam membangun kebersamaan dan kepedulian sosial di tengah masyarakat. (Dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cahyo siswo utomo DPRD Surabaya

    DPRD Surabaya Soroti Aturan Pecah KK, PKS Desak Pemkot Segera Buat Payung Hukum Resmi

    • calendar_month Sel, 23 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 65
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Kebijakan pemecahan Kartu Keluarga (KK) di Kota Surabaya mendapat kritik keras dari legislatif. Ketua Fraksi PKS DPRD Surabaya, Cahyo Siswo Utomo, mendesak Pemerintah Kota (Pemkot) agar tidak menerapkan aturan yang belum memiliki landasan hukum yang kuat. Menurutnya, kebijakan yang hanya berbasis surat edaran (SE) berpotensi membingungkan masyarakat sekaligus menempatkan aparat kelurahan maupun kecamatan […]

  • Garena Bagi-Bagi Hadiah! Klaim Kode Redeem FF Sebelum 9 Oktober 2025!

    Garena Bagi-Bagi Hadiah! Klaim Kode Redeem FF Sebelum 9 Oktober 2025!

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Kesempatan Mendapatkan Senjata Gratis di Free Fire DIAGRAMKOTA.COM – Garena kembali memberikan kesempatan bagi para pemain Free Fire untuk mendapatkan hadiah menarik melalui Kode Redeem terbaru. Dengan menggunakan kode yang diberikan, pemain dapat memperoleh senjata secara gratis tanpa harus membelinya dengan diamond. Senjata terbaru yang dirilis oleh Garena bisa dinikmati oleh semua pemain Free Fire. Pemain […]

  • Eri Cahyadi Transformasi Pasar Karah: Dari Kumuh Menjadi Modern

    Eri Cahyadi Transformasi Pasar Karah: Dari Kumuh Menjadi Modern

    • calendar_month Sel, 18 Jun 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 54
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya telah menyiapkan lokasi baru untuk para pedagang Pasar Karah, yang tidak jauh dari lokasi sebelumnya. Tempat baru tersebut terletak di Jalan Karah Lapangan Belakang, Kecamatan Jambangan, Kota Surabaya. Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, menyatakan bahwa bangunan baru Pasar Karah akan mengusung konsep pasar bersih dan modern. Ia berharap Pasar […]

  • Ketua Komisi C Sebut Titik Rawan Genangan Surabaya Menurun

    Ketua Komisi C Sebut Titik Rawan Genangan Surabaya Menurun

    • calendar_month Sel, 3 Des 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 38
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Komisi C DPRD Kota Surabaya menilai, upaya Pemkot meminimalisir genangan air atau banjir yang terjadi setiap musim hujan buahkan hasil. Indikator tersebut terlihat dari jumlah titik rawan banjir sudah menurun. “ Dari sebelumnya 450 titik rawan banjir, turun jadi 189 titik. Ini merupakan upaya Pemkot Surabaya mencegah banjir saat musim hujan datang jelang […]

  • Bentuk Dukungan, Sekretaris Komisi B DPRD Surabaya Buka Turnamen Sepak Bola U 11 Lapangan Dukuh Menanggal

    Bentuk Dukungan, Sekretaris Komisi B DPRD Surabaya Buka Turnamen Sepak Bola U 11 Lapangan Dukuh Menanggal

    • calendar_month Jum, 9 Mei 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 52
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Selama tiga hari, sejak hari ini, 9 hingga 11 Mei 2025, semangat pembinaan sepak bola usia dini menggema di Stadion Klomprojoyo, Dukuh Menanggal, Gayungan, Surabaya. Sebanyak 24 tim sepak bola Sekolah Sepak Bola (SSB) kelompok usia 11 tahun (U-11) dari Surabaya dan sekitarnya berkompetisi dalam turnamen dengan sistem setengah kompetisi. Ketua Panitia Turnamen, […]

  • Puncak Hari Santri Nasional 2024: GP Ansor Sidoarjo Gelar Nikah Massal

    Puncak Hari Santri Nasional 2024: GP Ansor Sidoarjo Gelar Nikah Massal

    • calendar_month Ming, 3 Nov 2024
    • account_circle Adis
    • visibility 64
    • 0Komentar

    Diagramkota.com – Dalam rangkaian peringatan Hari Santri Nasional 2024, GP Ansor Sidoarjo menyelenggarakan acara nikah massal yang diikuti oleh 31 pasangan, sebagai langkah membantu masyarakat yang belum memiliki surat nikah resmi. Rangkaian peringatan Hari Santri Nasional 2024 yang diselenggarakan oleh GP Ansor Sidoarjo berlangsung meriah dengan berbagai kegiatan sosial, salah satunya adalah nikah massal bagi […]

expand_less