Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » SERBA-SERBI » YBIM Terima Donasi Beras dan Minyak Goreng untuk Anak Yatim dan Dhuafa

YBIM Terima Donasi Beras dan Minyak Goreng untuk Anak Yatim dan Dhuafa

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month Rab, 9 Jul 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM-Alhamdulillah, Yayasan Bangga Indonesia Maju kembali menerima amanah donasi berupa beras dan minyak goreng dari Bapak/Ibu dermawan yang datang langsung ke yayasan diterima langsung oleh ketum YBIM Mei Teguh Priyono dan Bendum Tri S.

Donasi ini segera kami salurkan kepada anak-anak yatim dan dhuafa binaan yayasan sebagai bentuk kepedulian dan berbagi kebaikan. Anak yatim dan Dhuafa terlihat sangat senang dan bersyukur atas bantuan yang diberikan, insyaAllah menjadi tambahan semangat mereka dalam menjalani hari-hari dengan penuh keceriaan.

Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Bapak/Ibu yang telah berbagi rezekinya untuk anak-anak yatim dan dhuafa. Semoga Allah SWT membalas dengan keberkahan, kesehatan, dan rezeki yang melimpah. Aamiin.

Bagi Bapak/Ibu yang ingin ikut berpartisipasi dalam program berbagi untuk anak yatim dan dhuafa, dapat menghubungi:

📞 WA: 089607544668
🏦 Rekening Donasi:
BRI: 0976-01-000007-56-8
a.n Yayasan Bangga Indonesia Maju.
Website : http://www.yayasanbanggaindonesiamaju.com.
Bersama kita bahagiakan mereka, bersama kita raih keberkahan.(dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satlantas Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Operasi Keselamatan Semeru 2025, Pelanggar Didominasi Terobos Lampu Merah

    Satlantas Polres Pelabuhan Tanjung Perak Gelar Operasi Keselamatan Semeru 2025, Pelanggar Didominasi Terobos Lampu Merah

    • calendar_month Jum, 14 Feb 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 41
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Pelabuhan Tanjung Perak menggelar Operasi Keselamatan Semeru 2025. Operasi ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas. Pada Rabu (13/2/2025), tercatat 95 pelanggar lalu lintas ditilang. Jenis pelanggaran yang mendominasi adalah melanggar lampu merah sebanyak 37 pelanggar, melawan arus tercatat 33 pengendara, dan tidak menggunakan […]

  • 884 Atlet Siap Berlaga, Jawa Timur Targetkan Juara Umum di PON XXI 2024

    884 Atlet Siap Berlaga, Jawa Timur Targetkan Juara Umum di PON XXI 2024

    • calendar_month Sab, 31 Agu 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 63
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur, Adhy Karyono, optimis bahwa kontingen Jawa Timur (Jatim) dapat meraih gelar Juara Umum di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024 yang akan digelar di Aceh-Sumut pada 9-20 September mendatang. Optimisme tersebut disampaikan oleh Adhy Karyono saat melepas keberangkatan Kontingen Jawa Timur di Halaman Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Jumat […]

  • Peringatan Maulid Nabi di Mushola Ar Roudloh Kedungmojo kedung sukodani: Ratusan Warga Hadiri Sholawat dan Pengajian Umum

    Peringatan Maulid Nabi di Mushola Ar Roudloh Kedungmojo kedung sukodani: Ratusan Warga Hadiri Sholawat dan Pengajian Umum

    • calendar_month Kam, 3 Okt 2024
    • account_circle Adis
    • visibility 63
    • 0Komentar

    Diagramkota.com – Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, Takmir Mushola Ar Roudloh RT 08 RW 03 di Dusun Kedungmojo Desa sukodani, Sidoarjo menggelar acara sholawat dan pengajian umum pada Rabu malam, (02/10/2024). Acara ini dihadiri oleh ratusan warga dari Dusun Kedungmojo serta desa-desa sekitar seperti Wonoayu Mojokerto dan Wringinanom. Takmir Mushola Ar Roudloh, Muhammad […]

  • Rayakan Idul Adha , BHS Sampaikan Pesan Pada Masyarakat

    Rayakan Idul Adha , BHS Sampaikan Pesan Pada Masyarakat

    • calendar_month Sel, 18 Jun 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Diagram Kota Surabaya – Caleg DPR RI terpilih dari dapil 1 Jatim Surabaya dan Sidoarjo Bambang Haryo Soekartono (BHS) memaknai Idul Adha 2024 dengan berkurban untuk kemakmuran bangsa pasca Pilpres dan menyambut Pilkada serentak. BHS menyampaikan pesan dari capres terpilih Prabowo Subianto bahwa semua komponen bangsa  yang masuk koalisi Indonesia maju maupun non koalisi pada […]

  • Bupati Sidoarjo, H Subandi SH.,M.Kn.

    Bupati Sidoarjo Tegaskan Komitmen Jaga Eksistensi Sekolah Swasta di Sidoarjo

    • calendar_month Sab, 12 Apr 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 32
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM — Bupati Sidoarjo H. Subandi menegaskan komitmennya untuk menjaga eksistensi sekolah swasta di Kabupaten Sidoarjo. Menurutnya, kemajuan pendidikan tidak bisa dilepaskan dari kontribusi sekolah swasta yang kini kualitasnya tidak kalah dengan sekolah negeri. Pernyataan itu disampaikan Bupati Subandi saat menghadiri acara silaturahmi dan halal bihalal pengurus Yayasan Wachid Hasyim Sedati yang digelar di halaman […]

  • Kepala Diskominfo Sidoarjo, Dra. Noer Rochmawati, M.Si, saat membuka acara sosialisasi di Kantor setda lt.3 ruang delta graha

    Diskominfo Sidoarjo Sosialisasikan Pengadaan Barang Jasa dan Luncurkan Aplikasi Pendataan Media 2025

    • calendar_month Rab, 11 Jun 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 41
    • 0Komentar

    DIAGARAMKOTA.COM — Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Sidoarjo menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) khusus untuk media, sekaligus meluncurkan aplikasi Pendataan Media untuk tahun anggaran 2025. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Delta Graha, lantai 3 Sekretariat Daerah Kabupaten Sidoarjo pada Rabu pagi (11/6/2025). Acara ini diikuti oleh perwakilan dari berbagai media cetak, […]

expand_less