Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HANKAM » Serda Sujarwo Cek Ketersediaan dan Distribusi Pupuk Subsidi

Serda Sujarwo Cek Ketersediaan dan Distribusi Pupuk Subsidi

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month 10 jam yang lalu
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Babinsa Desa Keboireng, Serda Sujarwo, anggota Koramil Tipe B 0807/12 Besuki, melaksanakan pengecekan distribusi pupuk subsidi bagi petani di kios Kelompok Tani (Poktan) Ngudi Rahayu, Desa Keboireng, Kecamatan Besuki, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, Sabtu (17/1/2026).

Kegiatan pengecekan ini dilakukan sebagai bentuk pengawasan dan pendampingan Babinsa guna memastikan penyaluran pupuk subsidi berjalan sesuai ketentuan serta tepat sasaran kepada petani yang berhak menerimanya. Selain itu, langkah ini juga bertujuan mendukung kelancaran kegiatan pertanian dan menjaga ketahanan pangan nasional.

Serda Sujarwo menyampaikan bahwa ketersediaan dan penyaluran pupuk subsidi yang tepat sangat berpengaruh terhadap produktivitas pertanian di wilayah binaan.

“Pupuk subsidi harus benar-benar diterima oleh petani yang berhak dan digunakan sesuai peruntukannya. Dengan pupuk yang tersedia dan tepat sasaran, petani dapat mengolah lahan secara optimal sehingga hasil pertanian bisa maksimal,” ujarnya.

Ia menambahkan bahwa Babinsa akan terus melakukan pendampingan dan pengawasan bersama pihak terkait demi kepentingan petani di desa binaan.

“Kami ingin memastikan petani di Desa Keboireng tidak terkendala pupuk. Jika kebutuhan terpenuhi dan distribusi lancar, maka kesejahteraan petani meningkat dan ketahanan pangan di wilayah dapat terjaga,” pungkasnya.

Melalui kegiatan ini, diharapkan distribusi pupuk subsidi di Desa Keboireng berjalan tertib, transparan, dan mendukung keberhasilan sektor pertanian secara berkelanjutan.(dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tinjau Program Pemutihan Di Samsat Manyar, Erick Komala : Bukti Nyata Program Pemprov Jatim Berjalan !

    Tinjau Program Pemutihan Di Samsat Manyar, Erick Komala : Bukti Nyata Program Pemprov Jatim Berjalan !

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 147
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Provinsi Jawa Timur meluncurkan program pemutihan pajak kendaraan bermotor pada 14 Juli hingga 31 Agustus 2025. Program tahunan keenam ini bertujuan meringankan beban masyarakat sekaligus memperingati HUT ke-80 Kemerdekaan RI. Terobosan baru ini hadir di Samsat Manyar Surabaya! Kini para pengemudi ojek online (ojol) mendapatkan perlakuan istimewa lewat layanan khusus dalam program […]

  • Tuhan, Dengarkah Kau Aku? Revalina S Temat Hadapi Ujian Berat

    Tuhan, Dengarkah Kau Aku? Revalina S Temat Hadapi Ujian Berat

    • calendar_month Sab, 13 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 75
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Film drama agama Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku? segera akan tayang di bioskop Indonesia. Segera menjelang tanggal rilis, Paragon Pictures dan Ideosource Entertainment baru saja mengumumkan pengeluaran poster resmi serta trailer film yang digarap oleh sutradara Jay Sukmo. Trailer Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku? menggambarkan bagaimana Sarah (Revalina S. Temat) diuji dari segala sisi. Ia harus […]

  • PDIP Surabaya Target Tuntaskan Konsolidasi Pada Awal Bulan Juli Songsong Pilkada 2024

    PDIP Surabaya Target Tuntaskan Konsolidasi Pada Awal Bulan Juli Songsong Pilkada 2024

    • calendar_month Sab, 29 Jun 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 158
    • 0Komentar

    Diagram Kota Surabaya – PDI Perjuangan Kota Surabaya target tuntaskan Konsolidasi internal pada Awal Juli 2024 , hingga saat ini 24 Kecamatan telah menggelar Rapat Koordinasi Anak Cabang yang menghadirkan Pengurus hingga tingkat Anak Ranting. Pasca Menggelar Rapat Koordinasi Anak Cabang dilanjutkan dengan Rapat ditingkat Ranting untuk memastikan mesin partai prima dalam menjalankan Kerja – […]

  • Polres Bondowoso Berhasil Amankan Tersangka Jual Beli Senjata Api Ilegal Secara Online

    Polres Bondowoso Berhasil Amankan Tersangka Jual Beli Senjata Api Ilegal Secara Online

    • calendar_month Sab, 31 Agu 2024
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 173
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Polres Bondowoso mengamankan seorang pria yang kedapatan memiliki senjata api (senpi) berjenis revolver buatan USA beserta amunisinya. Kapolres Bondowoso, AKBP Lintar Mahardhono mengatakan pengungkapan kasus ini bermula dari laporan masyarakat kepada pihak kepolisian, lalu ditindaklanjuti dengan penyelidikan. “Ada laporan warga Masyarakat lalu anggota melakukan penyelidikan hingga akhirnya mengamankan pemilik senpi tersebut karena diduga […]

  • Persaingan Transfer di Liga Indonesia: Persebaya Surabaya dan Arema FC Bersiap Menghadapi Musim Baru

    Persaingan Transfer di Liga Indonesia: Persebaya Surabaya dan Arema FC Bersiap Menghadapi Musim Baru

    • calendar_month Sel, 6 Jan 2026
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 36
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Persaingan antara dua klub besar Jawa Timur, Persebaya Surabaya dan Arema FC, di bursa transfer musim 2025/2026 kembali memanas. Kedua tim ini mulai menunjukkan strategi yang berbeda dalam memperkuat skuad mereka menjelang paruh musim. Hal ini membuat para penggemar dari masing-masing klub, Bonek dan Aremania, semakin antusias mengikuti perkembangan terbaru. Persebaya Surabaya, yang kini […]

  • Terkait Korupsi PT.DAM, Kejati Sumsel Periksa Sejumlah Kepala Desa

    Terkait Korupsi PT.DAM, Kejati Sumsel Periksa Sejumlah Kepala Desa

    • calendar_month Kam, 20 Mar 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 190
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Tak berhenti pada tokoh besar, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Selatan (Sumsel) kini memperluas penyelidikannya terhadap sejumlah kepala desa yang Ada di BTS Ulu Kabupaten Musi Rawas. yang diduga terlibat dalam kasus korupsi PT. DAM. Berdasarkan informasi yang diperoleh tim awak media group Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia (PWDPI) Dalam dua hari terakhir (17-18 […]

expand_less