Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » DAERAH » Indikasi ‘Abuse of power’, Baliho Terima Kasih Eri Cahyadi ‘Diduga’ sebagai Syarat Penagihan Proyek

Indikasi ‘Abuse of power’, Baliho Terima Kasih Eri Cahyadi ‘Diduga’ sebagai Syarat Penagihan Proyek

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Sen, 24 Jun 2024
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Indikasi
Abuse of power atau penyalahgunaan kekuasaan
dalam kampanye pemenangan Eri Cahyadi di Pilkada kedepan sangat kuat.

Perilaku ini juga mendapat dukungan full dari dinas-dinas Pemerintah kota (Pemkot) Surabaya.

Selain pengerahan para Kader Surabaya Hebat, PKK, RT, RW dan LPMK, informasi yang baru diterima Diagram Kota adalah baliho ucapan terima kasih dari masyarakat untuk Walikota Surabaya dengan gambar Eri Cahyadi seorang.

Dari sumber yang terpercaya, baliho tersebut sengaja dipasang oleh pihak kontraktor di beberapa titik atas perintah Dinas terkait pembangunan, usai perusahaan kontraktor tersebut menyelesaian suatu proyek di wilayah tertentu.

Menariknya, menurut informasi, ternyata pemasangan baliho itu ‘diduga’ merupakan syarat untuk menagih anggaran proyek ke Pemkot Surabaya.

Diagram Kota sempat mengabadikan Baliho tersebut tersebar di beberapa wilayah di Surabaya. Diataranya ada di Pintu masuk SWK karah, di Pertigaan Telkom ketintang, di perempatan jalan Manyar dan Menur, kemudian juga di Manyar Tompotika, dan di beberapa tempat lain.

Yang lucu, baliho terima kasih Eri Cahyadi dari Arek Ketintang, dipasang di dekat pintu masuk SWK Karah.

“Kalau ndak pasang baner, proyek ndak bisa ditagih mas,” ungkap salah satu kontraktor proyek pemkot, tanpa mau disebut nama dan perusahaannya.

Jika hal ini diterus-teruskan, bisa dibayangkan betapa kampanye Petahana Walikota ini menjadi pelanggaran yang terstruktur, sistematis dan masif (TSM), apalagi diperkuat dengan menggunakan kekuasaan.

Hingga berita ini dilansir, tim Diagram Kota terus mendalami informasi yang telah diterima, termasuk kepada dinas-dinas, perusahaan kontraktor terkait dan pihak kejaksaan. (Bersambung) (dk/nw)

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekolah Rakyat Siap Beroperasi di Jatim, 3 Lokasi Sudah Terisi Penuh

    Sekolah Rakyat Siap Beroperasi di Jatim, 3 Lokasi Sudah Terisi Penuh

    • calendar_month Rab, 25 Jun 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 143
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM — Pemerintah Provinsi Jawa Timur menyatakan siap meluncurkan program Sekolah Rakyat (SR) sebagai bagian dari upaya memperluas akses pendidikan bagi anak-anak dari keluarga miskin dan miskin ekstrem. Tiga lokasi SR yang dikelola langsung oleh Pemprov telah menyelesaikan seluruh persiapan dan bahkan seluruh kuota siswa telah terpenuhi.(24/06/25) Anggota Komisi E DPRD Jawa Timur, Rasiyo, mengonfirmasi […]

  • Fakta Kopi dan Diabetes: Boleh atau Tidak?

    Fakta Kopi dan Diabetes: Boleh atau Tidak?

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 157
    • 0Komentar

    Kopi dan Diabetes: Fakta yang Perlu Diketahui DIAGRAMKOTA.COM – Banyak orang dengan diabetes masih mempertanyakan apakah minum kopi aman atau justru berbahaya. Namun, sejumlah penelitian menunjukkan bahwa kopi memiliki manfaat jika dikonsumsi dengan cara yang tepat. Berikut adalah beberapa fakta mengejutkan tentang kopi dan diabetes yang perlu diketahui. Kopi Bisa Membantu Menjaga Gula Darah Kopi hitam […]

  • Prabowo Tetapkan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Ini Syarat Utama

    Prabowo Tetapkan IKN Jadi Ibu Kota Politik 2028, Ini Syarat Utama

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 134
    • 0Komentar

    Presiden Prabowo Pastikan IKN Jadi Ibu Kota Politik pada 2028 DIAGRAMKOTA.COM – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, telah menegaskan arah pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) yang akan berada di Penajam, Paser Utara, Kalimantan Timur. Kawasan ini, yang mulai direalisasikan pada masa pemerintahan sebelumnya, akan menjadi pusat pemerintahan baru negara pada tahun 2028. Keputusan ini tertuang dalam […]

  • Peristiwa penting Hari Statistik Nasional

    Mengenal Peristiwa Penting yang Diperingati pada Tanggal 26 September

    • calendar_month Jum, 26 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 180
    • 0Komentar

    Peringatan Hari Tuli Sedunia Hari Tuli Sedunia diperingati setiap tahun pada tanggal 26 September dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran mengenai tantangan yang dihadapi oleh orang-orang yang mengalami gangguan pendengaran. Peringatan ini menjadi platform untuk mempromosikan hak dan aksesibilitas bagi individu tuli, serta untuk mendukung inklusi mereka dalam masyarakat. Kegiatan yang dilakukan dalam peringatan ini meliputi […]

  • Final Show Stand Up Comedy Rais Marasabessy Sudah Dibeli Raditya Dika tapi Terancam Pindah Venue

    Final Show Stand Up Comedy Rais Marasabessy Sudah Dibeli Raditya Dika tapi Terancam Pindah Venue

    • calendar_month Kam, 27 Nov 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 59
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Final show stand up comedy, Rais Marasabessy yang rencananya digelar 6 Desember 2025 mendadak jadi perbincangan hangat. Bukan hanya karena tiketnya laris, tapi juga karena ada kabar bahwa Raditya Dika telah membeli show yang sebelumnya berjudul Berlayar diubah menjadi Annissa Aziza—namun justru di tengah persiapan, acara ini terancam pindah venue. Permasalahan ini muncul […]

  • Wujud Sinergitas, Polres Pelabuhan Tanjung Perak Diserbu Kejutan HUT Bhayangkara ke-79 dari Tiga Satuan TNI

    Wujud Sinergitas, Polres Pelabuhan Tanjung Perak Diserbu Kejutan HUT Bhayangkara ke-79 dari Tiga Satuan TNI

    • calendar_month Sel, 1 Jul 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 141
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79, sejumlah instansi TNI dari tiga matra melaksanakan kunjungan kehormatan ke Markas Komando Polres Pelabuhan Tanjung Perak. Kegiatan ini menjadi wujud nyata soliditas dan sinergitas antara TNI dan Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Surabaya Utara. Kunjungan pertama dilakukan oleh Komando Distrik Militer […]

expand_less