Walikota
Wali Kota Eri: SILPA Rp234 Miliar Bukan Dana Mengendap
- calendar_month Rab, 29 Okt 2025
- visibility 67
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menegaskan bahwa Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (SILPA) sebesar Rp234,44 miliar per Oktober 2025 bukanlah dana mengendap tanpa arah, melainkan bagian dari mekanisme keuangan daerah yang berjalan sesuai aturan. Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menjelaskan, sebagian besar pendapatan Kota Surabaya berasal dari Pendapatan Asli Daerah (PAD), sedangkan sebagian lainnya dari […]
APBD Surabaya 2026 Rp12,6 Triliun: Angka Besar, Rakyat Dapat Apa?
- calendar_month Sen, 20 Okt 2025
- visibility 285
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (R-APBD) untuk Kota Surabaya Tahun 2026 telah disepakati dengan total sebesar Rp12.62 triliun. Namun, di balik angka yang impresif ini, masyarakat perlu memperhatikan seberapa banyak dana tersebut benar-benar sampai ke warga. Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menjelaskan bahwa struktur anggaran tersebut telah disesuaikan dengan pengurangan Transfer ke […]
Program “Kagetan” Walikota Eri: Semarak di Awal, Senyap di Akhir
- calendar_month Sab, 27 Sep 2025
- visibility 280
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Kota Surabaya baru-baru ini ditetapkan sebagai Kota Wakaf oleh Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat (Bimas) Islam Kementerian Agama RI. Penetapan itu disambut antusias oleh Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi, yang menilai wakaf bisa menjadi instrumen strategis untuk mengentaskan kemiskinan dan menggerakkan ekonomi umat. “Kalau dana wakaf dikumpulkan dengan baik, misalnya di Kelurahan Pagesangan ada […]
Visi Misi Wali Kota: APBD Rp12T Tak Cukup untuk Bangun Surabaya, Butuh Skema Pembiayaan Lain. Hutang?
- calendar_month Sen, 3 Mar 2025
- visibility 119
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Surabaya menggelar Rapat Paripurna untuk mendengarkan visi, misi, serta program kerja Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya terpilih periode 2025-2030. Sidang ini turut dihadiri oleh Bupati Sidoarjo, Bupati Gresik, dan Bupati Bangkalan, serta unsur Forkopimda Kota Surabaya. Ketua DPRD Surabaya, Adi Sutarwijono, menyatakan bahwa sidang ini […]
Utang Rp 5,6 Triliun untuk Masa Depan Surabaya: Warga atau Walikota yang Diuntungkan?
- calendar_month Kam, 23 Jan 2025
- visibility 108
- 0Komentar
Oleh : Nawi (Masyarakat Surabaya) DIAGRAMKOTA.COM – Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi, dengan percaya diri memaparkan rencana besar pinjaman Rp 5,6 triliun sebagai solusi percepatan pembangunan kota. Namun, mari kita telaah lebih dalam: apakah ini langkah brilian untuk memajukan Surabaya, atau justru bom waktu yang kelak meledak di tangan generasi berikutnya? Dalam pernyataannya, Eri menyebut, […]
Merasa tak terima Undangan, A.H Thony satu-satunya Dewan yang tak terima Penghargaan dari Walikota
- calendar_month Sab, 17 Agu 2024
- visibility 82
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Nampak aneh melihat ketidak hadiran Wakil Ketua DPRD Surabaya, A. Hermas Thony dalam upacara HUT Kemerdekaan RI ke-79 di Balai Kota Surabaya. Bahkan saat pemberian penghargaan kepada para pimpinan DPRD, nama A.H Thony tidak disebut, artinya politisi Gerindra ini satu-satunya dari empat pimpinan dewan yang tidak didaulat menerima penghargaan. Padahal menurut beberapa sumber, […]
Aliansi Relawan Surabaya Maju: ‘2024 Ganti Walikota!’
- calendar_month Sel, 13 Agu 2024
- visibility 149
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Sebanyak empat belas organisasi masyarakat yang tergabung dalam Aliansi Relawan Surabaya Maju 2024, dengan nama ‘Vulgar’, resmi memberikan dukungan kepada Bayu Airlangga dan AH Thony untuk maju dalam Pemilihan Walikota (Pilwali) Surabaya 2024. Deklarasi dukungan tersebut disampaikan dalam acara tasyakuran pembukaan Sekretariat Bersama ‘Rumah Pemenangan Aliansi Relawan Surabaya Maju 2024’ yang diadakan pada […]
KPU Jatim: 52,97 Persen Pemilih di Jawa Timur Telah Tercoklit dalam 10 Hari Pertama
- calendar_month Kam, 4 Jul 2024
- visibility 112
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Memasuki hari kesepuluh masa pencocokan dan penelitian (Coklit) Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Walikota dan Wakil Walikota Tahun 2024, sebanyak 52,97 persen pemilih di Jawa Timur telah diverifikasi oleh Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih). Hal ini diungkapkan oleh Anggota Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Timur (KPU Jatim) Divisi […]
Surabaya tercatat Pengaduan Korupsi Tertinggi di Jatim, Ini Klarifikasi Walikota Eri!
- calendar_month Sab, 15 Jun 2024
- visibility 253
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mencatat bahwa Kota Surabaya menjadi yang tertinggi dalam hal laporan dugaan korupsi di Jawa Timur selama periode 2020-2024. Berdasarkan data pengaduan masyarakat, KPK menerima 343 aduan dari Surabaya, menjadikannya kota dengan jumlah pengaduan tertinggi di antara 38 kota dan kabupaten di Jawa Timur. Setelah Surabaya, Kabupaten Sidoarjo berada di […]




