Sepak Bola Surabaya
Wisma Karanggayam Jadi Pusat Kebanggaan Sepak Bola Surabaya, Wali Kota Eri Libatkan Bonek dan Persebaya
- calendar_month 13 jam yang lalu
- visibility 14
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM –Â Wisma Karanggayam, yang dulu sempat dianggap sebagai tempat yang terabaikan, kini menjadi pusat perhatian dalam upaya pemerintah kota Surabaya untuk mengembangkan sepak bola lokal. Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menegaskan bahwa kawasan ini akan diubah menjadi ikon sepak bola yang tak terpisahkan dari klub Persebaya dan suporter setia mereka, Bonek. Pengembangan Wisma Karanggayam tidak […]




