Mengenal Maskot
Sekilas Mengenal Maskot ‘Solo International Performing Art 2024’ Gusti Raden Ajeng Ancillasura Marina Sudjiwo
- calendar_month Rab, 31 Jul 2024
- visibility 366
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – SIPA (Solo International Performing Art), sebuah acara yang ditunggu-tunggu, dengan bangga memperkenalkan maskot baru yang akan menjadi wajah dari acara tersebut. Maskot yang menggandeng Gusti Raden Ajeng (GRAj) Ancillasura Marina Sudjiwo, atau akrab disapa Gusti Sura ini, tentu saja sangat mencerminkan akan semangat dan nilai-nilai kebudayaan dari SIPA. Gusti Sura merupakan sosok wanita […]




