Dinas Pendidikan Kota Surabaya
Dindik Surabaya Tegaskan Komitmen Perbaikan Fasilitas dan Layanan Sekolah Negeri
- calendar_month Rab, 26 Nov 2025
- visibility 66
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Dinas Pendidikan Kota Surabaya (Dindik Surabaya) memberikan penjelasan terkait mengenai kondisi fasilitas di salah satu SMP Negeri yang dinilai belum optimal. Kepala Dinas Pendidikan Kota Surabaya, Yusuf Masruh, menegaskan bahwa pihaknya telah mengambil langkah awal berupa koordinasi internal serta penjadwalan pengecekan lapangan. “Kami menghargai perhatian dari berbagai pihak terhadap layanan pendidikan. Untuk itu, […]
Hari Guru Nasional 2025 Diwarnai Temuan: Imam Syafi’i Soroti Kenaikan Harga Kantin dan Minimnya Fasilitas SMPN Surabaya
- calendar_month Sel, 25 Nov 2025
- visibility 74
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Peringatan Hari Guru Nasional di Surabaya justru memunculkan sorotan serius terkait kondisi sekolah negeri. Anggota Komisi D DPRD Kota Surabaya, Imam Syafi’i, menemukan sejumlah persoalan krusial saat melakukan inspeksi ke SMPN 37 di Jalan Kalianyar, Kecamatan Genteng, Selasa (25/11/2025). Kunjungan ini dilakukan usai dirinya menerima laporan orang tua murid mengenai dugaan kenaikan harga […]
Pelepasan Siswa, SDN Kertajaya I Deklarasi Sekolah Ramah Anak
- calendar_month Rab, 12 Jun 2024
- visibility 479
- 0Komentar
Diagramkota Surabaya – Acara pelepasan murid kelas 6 SDN Kertajaya 1 yang berlokasi di jl.Gubeng Kertajaya X.A no.8 Surabaya, Rabu (12/6/2024). Menjadi momen bersejarah dengan adanya Deklarasi Ramah Anak. Selain perpisahan, dalam kesempatan ini juga ada penandatanganan komitmen bersama dalam menciptakan lingkungan yang aman, mendukung, dan memberdayakan anak-anak dalam perjalanan mereka menuju masa depan yang […]




