Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » POLITIK » Masuki Masa PPDB , PDIP Surabaya : Pendidikan Jalan Bangun Peradaban

Masuki Masa PPDB , PDIP Surabaya : Pendidikan Jalan Bangun Peradaban

  • account_circle Diagram Kota
  • calendar_month Rab, 12 Jun 2024
  • comment 0 komentar

Diagram Kota Surabaya – Mulai masuki tahapan Penerimaan Peserta Didik Baru atau PPDB jenjang SD dan SMP menjadi perhatian bagi PDI Perjuangan di Kota Surabaya.

Berbagai jalur bisa dimanfaatkan oleh warga surabaya seperti Zonasi , Afirmasi , Perpindahan tugas hingga jalur prestasi. Di Kota Surabaya bagi warga tidak mampu bisa memanfaatkan jalur afirmasi sehingga selain jaminan pendidikan gratis juga memperoleh intervensi berupa perlengkapan sekolah.

Wakil Sekretaris Dewan Pimpinan Cabang PDI Perjuangan Kota Surabaya Achmad Hidayat menegaskan bahwa Pendidikan adalah jalan membangun peradaban sehingga diharapkan warga surabaya turut berpartisipasi dalam upaya penyelenggaraan pendidikan.

“ Penyelenggaraan pendidikan di Kota Surabaya yang saat ini memasuki masa Penerimaan Peserta Didik Baru harus dikawal bersama , jangan sampai ada anak surabaya yang punya kemauan tidak bisa sekolah karena alasan biaya”, kata Achmad Hidayat

Dirinya juga menyebutkan kepemimpinan Eri CahyadiArmuji menjadikan Pendidikan sebagai Prioritas dalam kebijakan pembangunan kota Surabaya . Hal itu yang menjadikan Kota Surabaya mencatatkan kota dengan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Tertinggi se – Jatim dengan 83,99 poin pada tahun 2023.

“ Kalau memang ada kesulitan dalam urusan PPDB bisa dikonsultasikan melalui ruang – ruang yang disediakan , apalagi akses informasi saat ini terbuka dan mudah diakses”, ujar Achmad Hidayat

Ia juga mendukung agar upaya Penyelenggaraan Pendidikan semakin diperkuat dengan pengadaan sarana – prasarana , kegiatan belajar mengajar yang berkualitas dan berpihak bagi warga tidak mampu di kota surabaya.

“ kalau mengacu pada Peraturan daerah yang berlaku , Sekolah SD dan SMP swasta juga memiliki kewajiban untuk menyediakan pagu bagi warga surabaya yang tidak mampu”, imbuhnya

Penulis

Berita Hari ini Terbaru dan Terkini Diagramkota.com

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Perumahan Park Serpong

    Investasi Cerdas 2025 di Perumahan Park Serpong: Hunian Nyaman dan Strategis untuk Keluarga Modern

    • calendar_month Rab, 18 Des 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 117
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Mencari tempat tinggal yang nyaman dan strategis di kawasan Tangerang? Perumahan Park Serpong bisa menjadi pilihan tepat bagi Anda yang menginginkan hunian modern dengan fasilitas lengkap dan akses yang mudah. Terletak di salah satu area berkembang pesat, Park Serpong menawarkan berbagai keuntungan bagi penghuni yang ingin tinggal di lingkungan yang nyaman namun tetap […]

  • Min Hee Jin Resmi Dirikan Agensi Baru OOAK, Siap Balik ke Dunia K-pop dengan Energi Baru

    Min Hee Jin Resmi Dirikan Agensi Baru OOAK, Siap Balik ke Dunia K-pop dengan Energi Baru

    • calendar_month Rab, 29 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 50
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Setelah menghadapi konflik panjang dengan HYBE, mantan CEO ADOR, Min Hee Jin, secara resmi memasuki babak baru dalam karier profesionalnya. Tokoh yang dianggap sebagai jenius dan visioner di balik kesuksesan NewJeans kini mendirikan agensi independen bernama OOAK Co., Ltd., menciptakan hal baru yang menarik perhatian industri hiburan Korea Selatan. Perusahaan baru ini secara resmi didirikan […]

  • Pemdes Bakungtemenggungan Sidoarjo Dorong Kesadaran Pajak Warga Melalui Gebyar Pengundian Hadiah

    Pemdes Bakungtemenggungan Sidoarjo Dorong Kesadaran Pajak Warga Melalui Gebyar Pengundian Hadiah

    • calendar_month Sab, 5 Okt 2024
    • account_circle Adis
    • visibility 80
    • 0Komentar

    Diagramkota.com – pemerintah Desa Bakungtemenggungan kecamatan Balongbendo kabupaten Sidoarjo, Abu Daud, S.Ars, menggelar acara gebyar pengundian kupon dorprize pada Sabtu malam (5/10/2024) di halaman Balai Desa. Acara ini bertujuan untuk mengajak warga lebih taat dalam membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) P2, dengan memberikan apresiasi kepada mereka yang telah memenuhi kewajibannya.   Dalam acara tersebut, […]

  • Kaji Usulan Pemkot Pinjaman Rp452 Miliar, DPRD Surabaya : Minggu Depan Keputusanya !

    Kaji Usulan Pemkot Pinjaman Rp452 Miliar, DPRD Surabaya : Minggu Depan Keputusanya !

    • calendar_month Sen, 28 Jul 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 110
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Postur Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (P-APBD) 2025 Kota Surabaya tengah menjadi sorotan. Pasalanya, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mengusulkan skema pembiayaan alternatif berupa pinjaman senilai Rp452 miliar untuk menutupi kekurangan anggaran akibat menurunnya pendapatan dari bagi hasil pajak provinsi. Usulan ini sedang dalam proses pembahasan oleh Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kota Surabaya. […]

  • Mengapa Shalat Dhuha Sangat Dianjurkan? Ini Dalil Lengkap dan Keutamaannya

    Mengapa Shalat Dhuha Sangat Dianjurkan? Ini Dalil Lengkap dan Keutamaannya

    • calendar_month Rab, 22 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 57
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM — Ketahui dalil-dalil penting tentang pelaksanaan shalat Dhuha yang wajib kamu pahami. Apa sih alasan utama melaksanakan shalat Dhuha? Shalat Dhuha adalah ibadah sunnah yang dikerjakan pada pagi hari mulai setelah matahari naik hingga menjelang waktu Zuhur. Meskipun bukan kewajiban, shalat ini punya posisi istimewa dalam ajaran Islam. Shalat Dhuha menjadi wujud rasa syukur kepada Allah […]

  • Perubahan Mencolok pada Penampilan Mykhailo Mudryk

    Perubahan Mencolok pada Penampilan Mykhailo Mudryk

    • calendar_month Kam, 13 Nov 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 22
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Mykhailo Mudryk, pemain sayap Chelsea asal Ukraina, kembali menjadi sorotan setelah muncul dalam foto yang menunjukkan perubahan signifikan pada penampilannya. Pemain berusia 24 tahun ini tampil dengan gaya rambut baru dan pakaian kasual yang membuat para penggemar The Blues heboh. Sebelumnya, Mudryk dikenal dengan rambut pirang panjang yang menjadi ciri khasnya sejak awal karier. […]

expand_less