Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Tag "Komisi D DPRD surabaya"

Komisi D DPRD surabaya

Dr Akmarawita kadir KOMISI D DPRD Surabaya

Komisi D DPRD Surabaya Fokus pada Kebijakan UKT Setelah Terima Laporan Masyarakat

  • calendar_month Rab, 14 Jan 2026
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 24
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Komisi D DPRD Kota Surabaya kembali menunjukkan perhatiannya terhadap isu-isu penting yang berkaitan dengan kebijakan pendidikan tinggi. Setelah menerima laporan dari masyarakat, komisi ini menggelar rapat koordinasi untuk membahas berbagai masalah terkait Uang Kuliah Tunggal (UKT) di kota pesisir tersebut. Rapat ini menjadi langkah awal dalam upaya memastikan bahwa kebijakan pendidikan tinggi tetap adil […]

Pelecehan Siswi SMP dalam Bus Suroboyo

Kasus Pelecehan Siswi SMP dalam Bus Suroboyo: DPRD Desak Korban Lapor, Tawarkan Pendampingan Penuh

  • calendar_month Kam, 8 Jan 2026
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 73
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Kasus dugaan pelecehan seksual terhadap pelajar SMP yang terjadi di dalam Bus Suroboyo memicu keprihatinan mendalam dari DPRD Kota Surabaya. Insiden pelecehan siswi SMP yang berlangsung pada Rabu sore (7/1/2026) di Jalan Urip Sumoharjo ini mengungkap keberanian nekat pelaku yang beraksi di tengah ruang publik penuh penumpang. Anggota Komisi D DPRD Surabaya, Imam […]

Super flu Komisi D DPRD Surabaya

Kasus Super Flu Marak di Jatim, Komisi D DPRD Surabaya Minta Warga Waspada Tanpa Panik

  • calendar_month Sen, 5 Jan 2026
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 48
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Anggota Komisi D DPRD Surabaya, Dr. Zuhrotul Mar’ah, mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap penyakit yang belakangan dikenal sebagai super flu, menyusul tingginya kasus influenza A Subclade K di Jawa Timur yang tercatat sebagai salah satu provinsi dengan jumlah kasus terbanyak secara nasional. Politisi Partai Amanat Nasional (PAN) yang juga Ketua PUAN DPD […]

Narkoba Serbu Pelajar Surabaya, DPRD Sebut Sejumlah Kelurahan Masuk Zona Merah

Narkoba Serbu Pelajar Surabaya, DPRD Sebut Sejumlah Kelurahan Masuk Zona Merah

  • calendar_month Rab, 26 Nov 2025
  • account_circle Shinta ms
  • visibility 74
  • 0Komentar

  DIAGRAMKOTA.COM– Ancaman peredaran narkoba di kalangan pelajar Surabaya kian mengkhawatirkan. Anggota Komisi D DPRD Surabaya, Abdul Ghoni, mengungkapkan bahwa kondisi di lapangan sudah masuk tahap darurat, bahkan sejumlah kelurahan telah masuk kategori zona merah. “Beberapa kelurahan itu sudah zona merah dan faktanya narkoba dijual bukan hanya pakai uang, tapi hutang. Anak-anak awalnya gratis, lalu […]

Hari guru Nasional dindik Surabaya

Hari Guru Nasional 2025 Diwarnai Temuan: Imam Syafi’i Soroti Kenaikan Harga Kantin dan Minimnya Fasilitas SMPN Surabaya

  • calendar_month Sel, 25 Nov 2025
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 73
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM — Peringatan Hari Guru Nasional di Surabaya justru memunculkan sorotan serius terkait kondisi sekolah negeri. Anggota Komisi D DPRD Kota Surabaya, Imam Syafi’i, menemukan sejumlah persoalan krusial saat melakukan inspeksi ke SMPN 37 di Jalan Kalianyar, Kecamatan Genteng, Selasa (25/11/2025). Kunjungan ini dilakukan usai dirinya menerima laporan orang tua murid mengenai dugaan kenaikan harga […]

Pertamina Patra Niaga

Imam Syafi’i Tegur Pertamina: Sengketa Darmo Hill Digercepkan, Tapi Konflik Lahan Wong Cilik Dibiarkan

  • calendar_month Sen, 24 Nov 2025
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 156
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM — Anggota Komisi D DPRD Kota Surabaya dari Partai NasDem, Imam Syafi’i, kembali mengarahkan sorotan tajam kepada Pertamina terkait sengketa lahan di Darmo Hill, Dukuh Pakis. Meski mengapresiasi langkah cepat pemerintah kota dan sejumlah pejabat pusat membantu warga, Imam menilai akar persoalan justru ada pada Pertamina yang selama ini tidak memberikan kepastian atas aset […]

Kasus Razia LGBT

Kasus Razia LGBT: Imam Syafi’i Minta Polisi Tangguhkan Penahanan Tahanan Positif HIV, Soroti Risiko Penularan di Sel

  • calendar_month Sel, 18 Nov 2025
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 218
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Anggota Komisi D DPRD Kota Surabaya, Imam Syafi’i, mendesak aparat kepolisian meninjau ulang penahanan para tersangka kasus praktik LGBT yang terjaring razia baru-baru ini. Ia meminta penangguhan penahanan kasus razia LGBT, terutama bagi tahanan yang dinyatakan positif HIV, mengingat hingga kini belum ada ruang tahanan khusus bagi penderita penyakit menular tersebut. Pernyataan itu […]

Zuhrotul Mar’ah DPRD Surabaya kekurangan guru

Kekurangan Guru Masih Jadi PR, DPRD Surabaya Desak Pemkot Segera Bertindak

  • calendar_month Kam, 6 Nov 2025
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 146
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Persoalan kekurangan tenaga pendidik di Kota Surabaya kembali mendapat sorotan tajam dari Anggota Komisi D DPRD Kota Surabaya, Dr. Zuhrotul Mar’ah. Legislator dari Fraksi PAN ini menilai, hingga kini kebutuhan guru di berbagai jenjang sekolah masih belum terpenuhi secara ideal. Menurut Zuhro, jumlah guru di Surabaya, terutama guru pendamping khusus (GPK) untuk sekolah […]

Imam Syafi'i DPRD Surabaya

Soroti Pengelolaan Aset Pemkot, DPRD Surabaya Ingatkan Transparansi dan Akuntabilitas

  • calendar_month Rab, 5 Nov 2025
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 171
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Anggota Komisi D DPRD Kota Surabaya dari Fraksi NasDem, Imam Syafi’i, menyoroti pengelolaan aset milik Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya yang dinilainya masih jauh dari prinsip transparansi dan akuntabilitas. Menurutnya, tata kelola aset yang lemah tidak hanya mencerminkan inefisiensi birokrasi, tetapi juga berpotensi menimbulkan praktik korupsi terselubung. “Yang berbahaya itu bukan hanya korupsi mark-up […]

Dispendik Surabaya

Dispendik Surabaya Dorong Rekrutmen Guru Baru, Program Surabaya Mengajar Jadi Solusi Sementara

  • calendar_month Sen, 20 Okt 2025
  • account_circle Diagram Kota
  • visibility 162
  • 0Komentar

DIAGRAMKOTA.COM — Dinas Pendidikan Kota Surabaya (Dispendik Surabaya) menegaskan komitmennya untuk menuntaskan persoalan kekurangan guru di sejumlah sekolah negeri. Kepala Dispendik Surabaya Yusuf Masruh menyebut, pengusulan penambahan formasi guru telah diajukan ke pemerintah pusat dan diharapkan menjadi prioritas dalam kebijakan tahun ini. “Kalau yang kurang guru sudah kami usulkan. Harapan kami nanti bisa jadi prioritas, […]

expand_less