#DPRDSurabaya
HUT Bhayangkara Ke 79, Ini Pesan Ketua Fraksi PDIP Surabaya
- calendar_month Kam, 19 Jun 2025
- visibility 93
- 0Komentar
Dalam pernyataannya , Politisi PDIP Yang Akrab Disapa Buleks mengapresiasi peran Polri dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di Indonesia khususnya di Kota Surabaya,serta dalam penegakan hukum. Ia berharap momentum HUT Bhayangkara tahun ini semakin memperkuat sinergi antara Polri dan masyarakat dan Polri tetap menjaga netralitasnya agar Demokrasi berjalan sesuai rellnya. “Dengan bertambah usianya […]
Diikuti 256 Peserta,Komunitas AkuKoncomu Gelar Turnamen Domino Rebutkan Hadiah 35 Juta
- calendar_month Sab, 14 Jun 2025
- visibility 134
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Sebuah ajang olahraga sekaligus silaturahmi antar komunitas digelar di Rolaq Cafe Kayun, Surabaya. Komunitas AkuKoncomu bekerja sama dengan Persatuan Olahraga Domino Indonesia (PORDI) Provinsi Jawa Timur sukses menghelat turnamen AkuKoncomu Cup perdana yang diikuti 256 pemain dari berbagai kota/kabupaten di Jawa Timur hingga perwakilan dari Bekasi. Turnamen ini menjadi ajang peluncuran resmi komunitas […]
Reses Dikampung Mat Halil The of Legend Persebaya, Tubagus Disambati Rutilahu Dan Air PDAM Kemricik
- calendar_month Sel, 20 Mei 2025
- visibility 83
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Anggota Komisi A DPRD Kota Surabaya, Tubagus Lukman, kembali menggelar reses jaring aspirasi masyarakat. Dalam masa reses tahun sidang pertama, masa persidangan ke-3 tahun anggaran 2025 ini, Tubagus berkesempatan menjumpai warga Banyu Urip Wetan 4 Kecamatan Sawahan, Surabaya. Tak lain Kampung The Legend Of Persebaya Mat Halil.Senin 19 mei 2025 Dalam Sambutanya, Tubagus […]
Heboh DPRD Surabaya Usir Wartawan: Cerminan “Anak TK” dalam Demokrasi?
- calendar_month Kam, 6 Mar 2025
- visibility 91
- 0Komentar
*Oleh: Agunk Sapuk (Warga Surabaya) DIAGRAMKOTA.COM – Ketika almarhum Gus Dur menyebut bahwa DPR seperti anak TK, banyak yang menganggapnya sebagai guyonan politik khas beliau. Namun, jika melihat kejadian terbaru di DPRD Surabaya yang mengusir wartawan dari ruang hearing, tampaknya ungkapan itu masih relevan hingga hari ini. Bagaimana mungkin lembaga yang seharusnya menjadi representasi rakyat […]




