Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » Bhabinkamtibmas Pademonegoro Apresiasi Program Ketahanan Pangan Ternak Ikan Lele

Bhabinkamtibmas Pademonegoro Apresiasi Program Ketahanan Pangan Ternak Ikan Lele

  • account_circle Adis
  • calendar_month Kam, 1 Mei 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan Polresta Sidoarjo Polda Jatim d program asta cita, Bhabinkamtibmas Desa Pademonegoro, Polsek Sukodono, Aipda Sugeng Amanto Polisi cinta petani, melaksanakan pengecekan Program Pekarangan Pangan Bergizi (P2B) yang menggunakan metode perikanan ternak ikan lele.

Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, (1/5/2025), di pekarangan milik Ibu Rodiah di RT 04 / RW 01, Desa Pademonegoro, Kecamatan Sukodono, Kabupaten Sidoarjo.

“Pengecekan ini menyasar lahan pekarangan yang digunakan sebagai pendukung program P2B, serta sarana dan prasarana penunjangnya,” ujar Aipda Sugeng Amanto.

Dalam kegiatan tersebut, Aipda Sugeng Amanto juga memberikan pendampingan dan motivasi kepada masyarakat agar dapat memanfaatkan potensi pekarangan untuk budidaya ikan lele sebagai sumber pangan bergizi.

Diketahui, dalam lokasi tersebut terdapat dua kolam dan tiga drum penampungan yang digunakan untuk beternak ikan lele, dengan total 1.000 benih ikan yang telah ditebar. Program ini diharapkan mampu meningkatkan kemandirian pangan masyarakat desa setempat serta mendukung swasembada pangan.(DK/DI)

  • Penulis: Adis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinkamtibmas Kedungpandan Tinjau Lahan Sayuran Untuk Tunjang Ketahanan Pangan

    Bhabinkamtibmas Kedungpandan Tinjau Lahan Sayuran Untuk Tunjang Ketahanan Pangan

    • calendar_month Sel, 6 Mei 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 82
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam upaya mendukung program prioritas nasional Asta Cita Presiden Republik Indonesia, Bhabinkamtibmas Desa Kedungpandan, Polsek Jabon, Brigpol Mufatichatur Rochmah melaksanakan peninjauan ke lahan pertanian sayuran milik warga pada Senin (tanggal disesuaikan). Kegiatan menunjang swasembada pangan ini bertujuan untuk memastikan ketahanan pangan di tingkat desa berjalan dengan baik, sekaligus memberikan dukungan dan motivasi kepada […]

  • Wartawan Liputanpemburu Alami Perlakuan Tidak Menyenangkan dari Oknum Security Dishub Jatim

    Wartawan Liputanpemburu Alami Perlakuan Tidak Menyenangkan dari Oknum Security Dishub Jatim

    • calendar_month Sel, 23 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 106
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Insiden dugaan penghalangan kerja jurnalistik terjadi di Kantor Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Jawa Timur, Jalan Ahmad Yani No. 268 Surabaya, Senin (22/9/2025) siang. Seorang wartawan dari media Liputanpemburu mengaku mendapatkan intimidasi dari tiga petugas keamanan saat melakukan peliputan. Pimpinan redaksi Liputanpemburu, Zainal, menyampaikan bahwa dirinya mendapat perlakuan diskriminatif ketika hendak mengambil gambar gedung […]

  • Infinix GT 30 Pro: HP 3 Jutaan dengan Layar AMOLED 144Hz dan Performa Gaming Canggih!

    Infinix GT 30 Pro: HP 3 Jutaan dengan Layar AMOLED 144Hz dan Performa Gaming Canggih!

    • calendar_month Jum, 17 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 55
    • 0Komentar

    HP Gaming dengan Harga Terjangkau di Bawah Rp 3 Jutaan DIAGRAMKOTA.COM – Jika kamu sedang mencari ponsel gaming yang memiliki performa tinggi namun tetap terjangkau, Infinix GT 30 Pro bisa menjadi pilihan yang sangat cocok. Dengan harga yang berada di kisaran Rp 3 jutaan, perangkat ini menawarkan spesifikasi yang mampu bersaing dengan smartphone flagship. Infinix GT […]

  • Gencarkan Geber, Pjs. Bupati Sidoarjo Ajak Masyarakat Jaga Kebersihan Sungai Pelayaran Tawangsari dan  Alun-Alun

    Gencarkan Geber, Pjs. Bupati Sidoarjo Ajak Masyarakat Jaga Kebersihan Sungai Pelayaran Tawangsari dan  Alun-Alun

    • calendar_month Jum, 11 Okt 2024
    • account_circle Adis
    • visibility 71
    • 0Komentar

    Diagramkota.com – Pjs. Bupati Sidoarjo, Muhammad Isa Anshori melakukan inspeksi mendadak (sidak) sekaligus mengajak masyarakat untuk bersih-bersih di Sungai Pelayaran Tawangsari, Kecamatan Taman, pada Jumat (11/10/2024). Dalam kegiatan ini, Isa Anshori didampingi oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sidoarjo, Fenny Apridawati, Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Bina Marga dan Sumber Daya Air (DPUBMSDA) Sidoarjo, Dwi Eko Saptono, […]

  • Program Bantuan TBC Smelting Gresik Bantu Ratusan Pasien Sembuh

    Program Bantuan TBC Smelting Gresik Bantu Ratusan Pasien Sembuh

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 81
    • 0Komentar

    Inisiatif Nyata PT Smelting dalam Menanggulangi Penyakit TBC DIAGRAMKOTA.COM – PT Smelting Gresik telah menunjukkan komitmen yang kuat dalam upaya mengurangi beban penyakit Tuberkulosis (TBC) di wilayah Gresik. Dalam acara Diseminasi Program Peduli Pasien TBC – CSR PT Smelting bertema “Bersama Hadapi TBC, Satu Napas untuk Indonesia Sehat” yang diadakan di Hotel Aston Gresik, Selasa (7/10/2025), […]

  • Polres Lamongan Salurkan 27 ton Beras Melalui Bazar Gerakan Pangan Murah

    Polres Lamongan Salurkan 27 ton Beras Melalui Bazar Gerakan Pangan Murah

    • calendar_month Sen, 11 Agu 2025
    • account_circle Teguh Priyono
    • visibility 107
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Polres Lamongan Polda Jatim bersama seluruh Polsek jajaran sukses menggelar Bazar Gerakan Pangan Murah(GPM) dalam rangka membantu masyarakat dan menjaga stabilitas harga beras di pasaran. Kegiatan yang dilaksanakan pada Kamis (07/08/2025) dan Jumat (08/08/2025) tersebut mampu menyalurkan total 27 ton beras murah jenis SPHP (Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan) dengan harga Rp 58.000 […]

expand_less