Surat Ijo
Tulisan Bernuansa SARA, Aksi Surat Ijo di Balai Kota Surabaya Panas
- calendar_month Sel, 2 Des 2025
- visibility 82
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Aksi terkait polemik Surat Ijo di depan Balai Kota Surabaya pada Senin (1/12/2025) berujung memanas. Ketegangan muncul setelah terlihat tulisan bernuansa provokatif yang menyinggung etnis, diduga terkait penyelesaian kasus Darmo Hill. Anggota DPRD Surabaya dari Fraksi PSI, Josiah Michael, yang melintas di lokasi, menyayangkan tindakan tersebut. Ia menilai bahwa penyampaian pendapat tidak boleh […]
Puluhan Tahun Tak Diakui, Warga Pemegang Surat Ijo Serukan Keadilan ke Presiden
- calendar_month Sen, 10 Nov 2025
- visibility 112
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Ratusan warga Kota Surabaya kembali menyuarakan aspirasi mereka terkait konflik agraria berkepanjangan atas tanah berstatus Surat Ijo. Bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan, 10 November 2025, massa yang tergabung dalam Aliansi Aksi 10 November 2025 Wadul Presiden Prabowo menggelar aksi damai di halaman Monumen Tugu Pahlawan. Dengan mengenakan ikat kepala merah putih dan membawa […]
Kepastian Hukum untuk Warga, Sertifikat HGB di Atas HPL Diserahkan oleh Pemkot Surabaya
- calendar_month Sel, 15 Okt 2024
- visibility 212
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Kota Surabaya telah mengambil langkah solutif dalam menyelesaikan persoalan Pemegang Izin Pemakaian Tanah (IPT) atau yang lebih dikenal sebagai Surat Ijo. Sebanyak 39 pemegang IPT secara resmi telah menerima sertifikat Hak Guna Bangunan (HGB) di atas Hak Pengelolaan Lahan (HPL). Acara penyerahan sertifikat ini berlangsung di Balai Kota Surabaya, pada Senin (14/10/2024), […]




