SPPG
Program MBG Meluas, Polres Tulungagung Targetkan Produksi Hingga 3.000 Porsi Per Hari
- calendar_month Jum, 12 Des 2025
- visibility 64
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA .COM – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Tulungagung terus diperluas. Setelah Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polres Tulungagung 1 berjalan lebih dulu, kini SPPG Polres Tulungagung 2 resmi beroperasi dan mulai menyalurkan makanan bergizi kepada masyarakat.(11/12/25) Peresmian SPPG 2 dilakukan oleh Kapolres Tulungagung Polda Jatim, AKBP Muhammad Taat Resdi, bersama Ketua Bhayangkari […]
GMNI Surabaya Raya: Dukung Penuh Program MBG, Desak Penjarakan Mitra atau Vendor SPPG Bermasalah
- calendar_month Kam, 9 Okt 2025
- visibility 197
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Surabaya Raya menyampaikan keprihatinan mendalam atas maraknya kasus keracunan massal dalam program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang telah menelan korban keracunan lebih dari 6.517 anak di seluruh Indonesia sejak diluncurkan pada Januari 2025 lalu. GMNI Surabaya Raya menjelaskan, kasus keracunan paling banyak terjadi di […]
Sukseskan Program MBG Polda Jatim Bangun Gedung SPPG di SPN
- calendar_month Kam, 13 Feb 2025
- visibility 205
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Implementasikan program Asta Cita Presiden RI Prabowo Subianto terkait Makan Bergizi Gratis (MBG), Polda Jawa Timur membangun gedung Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG). Pembangunan tersebut ditandai dengan peletakan batu pertama oleh Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Drs.Imam Sugianto,M.Si didampingi Wakapolda Jatim, Brigjen Pol Pasma Royce dan para Pejabat Utama Polda Jatim disaksikan […]




