Perumda Surya Sembada
Dari Jepang ke Perumda Surya Sembada Surabaya: Strategi Tangguh Hadapi Bencana di Sektor Air Bersih
- calendar_month Ming, 21 Des 2025
- visibility 51
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Perumda Air Minum Surya Sembada Kota Surabaya terus memperkuat kesiapsiagaan bencana dengan menyerap praktik terbaik dari Jepang dalam pengelolaan risiko dan mitigasi bencana sektor layanan air minum. Hal tersebut terungkap dalam kunjungan delegasi Kementerian Ekonomi Jepang ke Instalasi Pengolahan Air Minum (IPAM) Ngagel pada awal Desember 2025. Kunjungan tersebut menjadi forum berbagi pengetahuan […]
Pemasangan Master Meter, Perumda Surya Sembada Dorong Kenyamanan dan Produktivitas Pedagang Kepanjen
- calendar_month Rab, 15 Okt 2025
- visibility 122
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan pelaku usaha kecil, Perumda Air Minum Surya Sembada Surabaya memasang master meter di Sentra Kuliner Pedagang Kaki Lima (PKL) Jalan Kepanjen, Kecamatan Krembangan. Program ini menjadi langkah konkret perusahaan dalam menghadirkan layanan air bersih yang merata, andal, dan berkeadilan bagi seluruh lapisan masyarakat.(14/10/25) Koordinator Lapangan Sentra Kuliner PKL Kepanjen, […]




