Peltu Hadi
TNI dan Warga Kompak Bersih-bersih Jalan dan Parit di Desa Surenlor Trenggalek
- calendar_month Senin, 19 Jan 2026
- visibility 20
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Terbitnya mentari pagi di awal pekan, Senin (19/1/2026), mengiringi semangat kebersamaan di Desa Surenlor, Kecamatan Bendungan, Kabupaten Trenggalek. Di tengah perubahan cuaca yang mulai terasa di awal tahun 2026, TNI melalui satuan teritorial kewilayahan kembali menunjukkan perannya dalam mendukung program pemerintah, khususnya dalam upaya antisipasi dan pencegahan bencana alam. Koramil 0806-04/Bendungan bergerak cepat […]

>
