KIM 2024 Makassar
Festival KIM 2024 Makassar: Kominfo RI Dorong Pemahaman IKN kepada Masyarakat
- calendar_month Selasa, 13 Agt 2024
- visibility 192
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kominfo RI) memanfaatkan ajang Festival Komunitas Informasi Masyarakat (KIM) 2024 di Makassar (11/08/2024) untuk memperluas pemahaman masyarakat tentang rencana pemindahan Ibu Kota Negara (IKN) ke Kalimantan Timur. Acara yang berlangsung di Anjungan City of Makassar, Pantai Losari, dari 9 hingga 11 Agustus 2024 ini dihadiri oleh perwakilan […]

>
