Kasus Korupsi Petral
KPK Temukan Dokumen Kunci Peran Broker dalam Kasus Korupsi Petral
- calendar_month 10 jam yang lalu
- visibility 11
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengakui baru saja kembali dari Singapura dan menerima beberapa dokumen yang berisi informasi tentang peran broker atau perantara dalam dugaan kasus korupsi terkait pembelian minyak mentah dan produk jadi kilang minyak oleh Pertamina Energy Trading Ltd. (Petral) atau PT Pertamina Energy Services Pte. Ltd (PES) pada periode 2009-2015. Wakil […]




