Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » HANKAM » Wujud Ketahanan Pangan Bergizi, Puluhan Hewan Kurban di Desa Bangsri Siap Dipasarkan Sambut Idul Adha

Wujud Ketahanan Pangan Bergizi, Puluhan Hewan Kurban di Desa Bangsri Siap Dipasarkan Sambut Idul Adha

  • account_circle Adis
  • calendar_month Kam, 8 Mei 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Mendukung program ketahanan pangan Polresta Sidoarjo Polda Jatim dan menyambut Hari Raya Idul Adha 2025, puluhan ekor sapi dan kambing di Desa Bangsri, Kecamatan Sukodono, Kabupaten Sidoarjo, telah disiapkan untuk dipasarkan sebagai hewan kurban.

Kamis (8/5/2025), pengecekan kesehatan dan kelayakan hewan kurban dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Bangsri Polsek Sukodono, Aiptu Nur Budi. Pemeriksaan Polisi Cinta Petani ini dilakukan untuk memastikan seluruh hewan dalam kondisi sehat, layak jual, serta memenuhi syarat sebagai hewan kurban sesuai ketentuan syariat Islam.

Langkah sesuai Asta Cita Presiden ini merupakan bagian dari upaya kepolisian dan pemerintah desa dalam menjamin kualitas hewan kurban yang akan dikonsumsi masyarakat, sekaligus menjaga ketertiban dan keamanan selama masa distribusi hewan menjelang Idul Adha.

Dengan adanya pemeriksaan ini, diharapkan masyarakat dapat berkurban dengan tenang dan yakin bahwa hewan yang dibeli dalam kondisi sehat dan sesuai standar.(DK/DI)

  • Penulis: Adis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cek Peternakan Bebek, Bhabinkamtibmas Desa Glagaharum Turun Langsung Sukseskan Ketahanan Pangan

    Cek Peternakan Bebek, Bhabinkamtibmas Desa Glagaharum Turun Langsung Sukseskan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Sen, 12 Mei 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 192
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Menjalin kedekatan dengan warga dan memastikan keamanan serta ketahanan pangan Polresta Sidoarjo Polda Jatim, Bhabinkamtibmas Desa Glagaharum Polsek Gedangan Polresta Sidoarjo, Bripka Ahmad Jawahir, melakukan kunjungan ke peternakan bebek milik warga setempat pada Senin (12/5/2025). Dalam kegiatan tersebut, Bripka Ahmad Jawahir didampingi oleh Sodikin, salah satu warga desa. Mereka bersama-sama mengecek kondisi peternakan […]

  • Film “Pengin Hijrah” Rilis 30 Oktober 2025, Cerita Perjalanan Menuju Kebaikan

    Film “Pengin Hijrah” Rilis 30 Oktober 2025, Cerita Perjalanan Menuju Kebaikan

    • calendar_month Sen, 22 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 175
    • 0Komentar

    Film Drama Remaja “Pengin Hijrah” Siap Tayang di Bioskop DIAGRAMKOTA.COM – Film drama remaja terbaru berjudul “Pengin Hijrah” akan segera tayang di bioskop mulai 30 Oktober 2025. Film ini berasal dari cerita orisinal karya Budi Yulianto dan disutradarai oleh Jastis Arimba bersama Benny Setiawan, Endik Koeswoyo, serta Jastis sendiri yang bertindak sebagai penulis skenario. Cerita film […]

  • Jatim Pertahankan WTP Kesepuluh, PKS Tekankan Efisiensi Anggaran

    Jatim Pertahankan WTP Kesepuluh, PKS Tekankan Efisiensi Anggaran

    • calendar_month Jum, 25 Apr 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 69
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) berhasil mempertahankan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia untuk yang kesepuluh kalinya berturut-turut. Penghargaan ini diberikan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2024, yang mencerminkan kualitas pengelolaan keuangan daerah yang transparan dan akuntabel.(24/04/25) Pengumuman penghargaan tersebut disampaikan dalam Rapat […]

  • Tadarus Jurnalistik, Wartawan Sidoarjo Bahas Ancaman Jurnalis di Era Kini

    Tadarus Jurnalistik, Wartawan Sidoarjo Bahas Ancaman Jurnalis di Era Kini

    • calendar_month Jum, 28 Mar 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 84
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Ancaman terhadap jurnalis di Indonesia semakin nyata. Sejumlah tantangan muncul, mulai dari tekanan politik, persaingan dengan influencer dan buzzer, hingga ancaman teknologi seperti kecerdasan buatan (AI). Kondisi-kondisi itu menjadi materi hangat dalam perbincangan bertajuk Tadarus Jurnalistik yang digelar Forum Wartawan Sidoarjo (Forwas) di Balai Wartawan Sidoarjo, Kamis (27/3/2025) malam. Mantan Ketua Aliansi Jurnalis […]

  • PKS Resmi Usung Kader PDIP Eri Cahyadi Di Pilwali Surabaya

    PKS Resmi Usung Kader PDIP Eri Cahyadi Di Pilwali Surabaya

    • calendar_month Ming, 14 Jul 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 92
    • 0Komentar

    Diagram Kota Surabaya – PKS resmi memberikan Surat Keputusan (SK) Bakal Calon Wali Kota Surabaya kepada petahana sekaligus kader PDIP, Eri Cahyadi maju Pilwali Surabaya 2024. SK itu diberikan langsung oleh DPP PKS. SK tersebut diberikan PKS kepada Eri pada Jumat (12/7) malam di kantor PKS Jatim. “Penyerahan SK DPP Cawali Kota Surabaya. PKS menyatakan […]

  • 5 Destinasi Wisata Bukittinggi 2025, Menarik dan Cocok untuk Liburan Keluarga

    5 Destinasi Wisata Bukittinggi 2025, Menarik dan Cocok untuk Liburan Keluarga

    • calendar_month Ming, 28 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 103
    • 0Komentar

    Wisata Bukittinggi: Destinasi Murah Meriah yang Cocok untuk Keluarga DIAGRAMKOATA.COM – Bukittinggi, sebuah kota kecil di Sumatera Barat, dikenal sebagai salah satu destinasi wisata favorit bagi para pengunjung. Kota ini menawarkan pesona alam dan sejarah yang sangat menarik, serta berbagai tempat baru yang kini menjadi viral di kalangan wisatawan. Tahun 2025, minat liburan keluarga ke Bukittinggi […]

expand_less