Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » DAERAH » Tokoh Adat Ike Edwin Jalin Silaturahmi dengan Tokoh Adat Saibatin dan Pennyimbang Tuha Raja

Tokoh Adat Ike Edwin Jalin Silaturahmi dengan Tokoh Adat Saibatin dan Pennyimbang Tuha Raja

  • account_circle Teguh Priyono
  • calendar_month Ming, 20 Jul 2025
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Tokoh Adat dan Masyarakat, Irjen Pol (P), DR, H.Ike Edwin,S.Ik,EH.,MH,.MM.,silaturahmi Pemangku Adat Lampung Saibatin-Pennyibang Tuha Raja, dalam rangka Merawat dan Melestarikan Adat Budaya Lampung serta Memperkuat Persatuan Suku Lampung yang Bermartabat dan Bermanfaat di kediamannya, Lamban Gedung Kuning (LGK) Pada Minggu (20/7/2025).

Dang Ike panggilan akrab
Irjen Pol (P), DR, H.Ike Edwin,S.Ik,EH.,MH,.MM.,mengatakan pentingnya memperkuat persatuan dan kesatuan hususnya para tokoh adat Lampung Saibatin dan Pepadun untuk Provinsi Lampung yang dicintai.

“Sudah saatnya antara tokoh adat Saibatin dan Pepadun bersatu untuk melestarikan adat dan budaya jangan sampai terpecah belah,”tegasnya

Dang Ike juga mengajak para tokoh adat Saibatin dan Pepadun dapat berkontribusi terhadap daerahnya terutama dalam mempertahankan adat dan budaya yang telah diwariskan oleh nenek moyang terdahulu.

“Mari kita sama-sama menjaga bumi Lampung dari pengaruh adat budaya yang tidak terpuji serta tercela. Lampung punnya piil pesenggiri dan memiliki harga diri. Jangan sampai generasi penerus kita nanti tidak mengenal lagi adat dan budaya orang tuanya sehingga terbawa oleh pergaulan bebas,”ujarnya

Dang Ike juga mennyoroti fenomena meningkatnya Lesbian, Gay, Biseksual, dan Transgender (LGBT) di Lampung hingga mencapai 20 ribu orang yang belakangan ini menjadi perhatian publik dan viral.

“Kejadian ini juga menjadi Tanggungjawab para Saibatin dan Pennyimbang Tuha Raja,”tegasnya.

Dang Ike menjelaskan Fenomena LGBT ini harus menjadi perhatian kita semua termasuk pemangku adat Lampung Saibatin serta Pennyimbang Tuha Raja

Keberadaan LGBT ini tidak bisa dibiarkan para tokoh adat dan aparat penegak hukum harus di tidak tegas dan diproses secara hukum yang berlaku.

Halsenada juga diungkapkan oleh Sambutan Tokoh Adat dari Kabupaten Pesawaran yang juga selaku Anggota DPRD Provinsi Lampung, Mustika Bahrum.

Dia juga sangat menyayangkan Provinsi Lampung yang sangat kuat mempertahankan adat dan budaya harus tercemari oleh keberadaan LGBT.

Dalam agama keberadaan LGBT sangat dilarang bahkan dihalalkan darah bagi masyarakat yang ikut menjadi pelaku LGBT.

“Oleh karena itu mari kita sebagai para tokoh adat juga ikut menjaga generasi penerus kita jangan sampai terbawa pengaruh pergaulan bebas apa lagi anak kita ikut masuk golongan LGBT,”ujarnya.

Mustika Bahrum juga sangat mendukung ide dan gagasan para tokoh adat yang difasilitasi oleh Dang Ike guna mempersatukan Adat Saibatin dan Pepadun.

“Bagaimana mana kita mencontoh Provinsi Bali yang mana Adat dan Budaya bisa menjadi destinasi wisata dan bisa menyedot para turis manca negara sehingga bisa berkontribusi untuk pendapatan asli daerah (PAD). Sumber daya dan sumber alam Lampung sangat kaya dan melimpah ruah,”pungkasnya.

Ditempat yang sama, tidak kurang dari 37 perwakilan tokoh adat Saibatin dan Pepadun hadir dalam acara tersebut dan sepakat untuk terus menjalin silaturahmi serta berdiskusi demi kemajuan Provinsi Lampung.

Acara juga ditandai dengan saling tukar tanda pin Anatar tokoh adat Saibatin dan Pepadun.(dk/tgh)

  • Penulis: Teguh Priyono

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolsek Tarik Masifkan Pendampingan ke Petani, Cegah Gagal Panen  

    • calendar_month Kam, 5 Jun 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 69
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Dalam upaya mengantisipasi gagal panen sekaligus mendukung optimalisasi program Asta Cita Presiden Prabowo Subianto dan arahan Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol Christian Tobing, Kapolsek Tarik Polresta Sidoarjo AKP Heri Setyawan menginstruksikan anggotanya untuk turun langsung ke lahan-lahan pertanian. Langkah ini terlihat nyata melalui kegiatan yang dilakukan Bhabinkamtibmas Desa Segodobancang, yang mendampingi para petani jagung […]

  • Kemegahan Kota Lama Surabaya dan Nasib Sungai Kalimas yang Terabaikan

    • calendar_month Sab, 13 Jul 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 151
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Seiring dengan proses revitalisasi, sebelum Grand Opening Kota Lama Surabaya pada 3 Juli 2024, sungai Kalimas di Kawasan Kota Lama terlihat dikeruk. Plengsengan kali yang ada di tepi jalan Jembatan Merah dibersihkan dari tumbuhan dan pohon pohon liar. Sekarang struktur batu bata, yang membentuk bibir sungai, terlihat. Indah. Keindahan plengsengan sungai ini terpadu […]

  • Polres Gresik Gelar Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Driver Ojol Wanita Asal Sidoarjo

    • calendar_month Sel, 5 Agu 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 206
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Polres Gresik menggelar rekonstruksi kasus pembunuhan yang menimpa seorang driver ojek online (ojol) wanita asal Sidoarjo. Pelaku diketahui berinisial SR (36), yang diduga kuat menjadi dalang atas peristiwa tragis tersebut. Rekonstruksi dilakukan di sebuah tempat fotokopi milik orang tua pelaku yang berlokasi di kelurahan  Urangagung Sidoarjo . Lokasi ini menjadi salah satu tempat […]

  • Polda Jatim melalui Polresta Sidoarjo Bongkar Praktik Oplosan Beras Premium Palsu oleh CV SPG

    • calendar_month Sen, 4 Agu 2025
    • account_circle Adis
    • visibility 166
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Praktik curang dalam peredaran beras kembali terungkap. Satgas Pangan Polresta Sidoarjo berhasil mengungkap produksi beras premium palsu yang dilakukan oleh CV Sumber Pangan Grup (SPG), berlokasi di Desa Keper, Kecamatan Krembung, Sidoarjo. Penggerebekan ini merupakan tindak lanjut dari sidak Satgas Pangan di Pasar Tradisional Larangan, Sidoarjo, Jumat, 25 Juli 2025. Dari sidak tersebut, […]

  • Wakapolrestabes Surabaya Pimpin Langsung Pemeriksaan Senjata Api Anggota

    • calendar_month Rab, 11 Des 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 99
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Wakapolrestabes Surabaya, AKBP Wimboko, memimpin langsung pemeriksaan senjata api dinas milik anggota Polrestabes Surabaya, Selasa. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari pengawasan rutin untuk memastikan kesiapan dan tanggung jawab anggota dalam penggunaan senjata api. Dalam pemeriksaan yang berlangsung di halaman Polrestabes Surabaya tersebut, AKBP Wimboko memeriksa satu per satu senjata api yang dipegang […]

  • Polrestabes Surabaya Tegas Lanjutkan Kasus SMAK Gloria 2

    • calendar_month Rab, 13 Nov 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 96
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Polrestabes Surabaya melalui konferensi pers pada Rabu, 13 November 2024, memberikan penjelasan terkait kasus viral yang melibatkan seorang pelajar SMA Kristen Gloria 2 Surabaya berinisial EN dan seorang wali murid SMA Cita Hati berinisial I. Klarifikasi dilakukan di Gedung Pesat Gatra, dipimpin oleh Kabidhumas Polda Jatim Kombes Pol Dirmanto, didampingi Wakapolrestabes Surabaya AKBP […]

expand_less
Exit mobile version