Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » PERISTIWA » DAERAH » Pembangunan Jalan Hotmix di Kabupaten Tulungagung Mudahkan Akses Mobilitas Warga 

Pembangunan Jalan Hotmix di Kabupaten Tulungagung Mudahkan Akses Mobilitas Warga 

  • account_circle Arie Khauripan
  • calendar_month Kam, 1 Agu 2024
  • comment 0 komentar

DIAGRAMKOTA.COM – Pemerintah Kabupaten Tulungagung provinsi Jawa Timur, telah menyelesaikan pembangunan jalan hotmix di sepanjang ruas jalan dari Jepun hingga Sanggrahan.

Penanganan kegiatan Long Segment Ruas jalan hotmix Jepun sampai Sanggrahan dikerjakan pelaksanan oleh PT. Surya Mulia Kontruksindo dan pengawas konsultan, CV.Ercon serta pengawas dari PUPR Kabupaten, Vicky dan Kuntho.

Kepala Dinas PUPR Kabupaten Tulungagung, Dwi Hary Subagiyo mengatakan, proyek ini merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk meningkatkan infrastruktur dan memastikan bahwa jalan-jalan di seluruh wilayah memenuhi standar yang aman dan nyaman.

“Pembangunan jalan hotmix ini akan memudahkan aktivitas sehari-hari, termasuk perjalanan ke sekolah dan tempat kerja, serta meningkatkan mobilitas dan kemudahan akses ke berbagai fasilitas,” kata Dwi, Kamis (1/8/2024).

Menurut Dwi, pembangunan jalan hotmix di Kabupaten Tulungagung membawa banyak manfaat termasuk kemudahan akses, mobilitas yang lebih baik, dan pertumbuhan ekonomi.

IMG 20240801 WA0056

Proyek ini menunjukkan komitmennya pemerintah Kabupaten Tulungagung dalam meningkatkan infrastruktur agar membawa manfaat ekonomi bagi warga setempat.

Dengan jalan yang lebih baik, warga dapat lebih mudah mengembangkan usahanya, yang pada gilirannya akan meningkatkan kesejahteraan mereka dan masyarakat secara keseluruhan.

“Proyek ini akan memicu pertumbuhan ekonomi yang signifikan dan meningkatkan kesejahteraan warga,” pungkas Dwi.

Pantauan diagramkota.com, dengan selesainya pembangunan jalan hotmix ini warga sangat senang. Yuli, seorang pedagang setempat mengatakan bahwa pembangunan ini telah menjadi perubahan besar bagi dia dan orang lain di sekitarnya.

“Jalan hotmix ini sangat membantu dalam beraktivitas sehari-hari, dan kami sangat berterima kasih kepada pemerintah kabupaten Tulungagung, khususnya PUPR Kabupaten, atas pembangunan ini,” katanya. (dk/aden)

  • Penulis: Arie Khauripan

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peran Danantara dalam Penguatan Ekonomi Jawa Timur

    Wagub Emil Dardak Berharap Peran Danantara dalam Penguatan Ekonomi Jawa Timur

    • calendar_month Sel, 2 Des 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 57
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak menekankan pentingnya peran Danantara dalam memperkuat struktur ekonomi provinsi yang memiliki populasi sebesar 42 juta jiwa. Ia menilai bahwa Jawa Timur layak menjadi fokus utama investasi, mengingat kontribusi besar terhadap perekonomian nasional. Kontribusi Ekonomi Jawa Timur Jawa Timur menyumbang 14,54 persen terhadap perekonomian Indonesia. Angka ini menjadikannya […]

  • Mantan Ketua DPRD Kuansing Ditahan Terkait Kasus Korupsi Lahan Hotel

    Mantan Ketua DPRD Kuansing Ditahan Terkait Kasus Korupsi Lahan Hotel

    • calendar_month Sel, 21 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 161
    • 0Komentar

    Mantan Ketua DPRD Kuansing Ditahan Terkait Dugaan Korupsi Proyek Hotel DIAGRAMKOTA.COM – Seorang mantan pejabat tinggi di Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), H Muslim SSos MSi, resmi ditahan oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Kuansing. Penahanan ini dilakukan pada Senin (20/10) sekitar pukul 12.00 WIB. Langkah ini dilakukan setelah penyidik menilai bahwa telah cukup bukti untuk menuntut dugaan tindak […]

  • Bukan ke Surabaya! Bernardo Tavares Dikabarkan Pergi ke Timur Indonesia

    Bukan ke Surabaya! Bernardo Tavares Dikabarkan Pergi ke Timur Indonesia

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 180
    • 0Komentar

    Kepergian Bernardo Tavares dari PSM Makassar DIAGRAMKOtA.COM – Pelatih asal Portugal, Bernardo Tavares, resmi meninggalkan kursi pelatih PSM Makassar setelah menjabat selama tiga setengah tahun. Pengumuman kepergiannya diunggah melalui akun Instagram pribadinya pada Rabu, 1 Oktober 2025. Dalam unggahan tersebut, ia membagikan kolase empat foto kenangan bersama para pemain dan suporter, lengkap dengan pesan yang penuh […]

  • PSI Umumkan Struktur Baru, Fokus Jaga Citra Jokowi dan Gibran di Tengah Isu Ijazah Palsu

    PSI Umumkan Struktur Baru, Fokus Jaga Citra Jokowi dan Gibran di Tengah Isu Ijazah Palsu

    • calendar_month Sen, 29 Sep 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 128
    • 0Komentar

    PSI Memperkuat Kepemimpinan dengan Masuknya Ahmad Ali DIAGRAMKOTA.COM – Partai Solidaritas Indonesia (PSI) baru saja mengumumkan susunan pengurus pusat untuk masa bakti 2025-2030. Salah satu kejutan utama dalam struktur organisasi ini adalah kembalinya sosok politik senior, Ahmad Ali, yang sebelumnya pernah menjabat Wakil Ketua Umum Partai NasDem. Kini, ia bergabung dengan PSI sebagai Ketua Harian DPP […]

  • Surabaya

    Langkah Kongkrit Surabaya Perkuat UMKM Sertifikasi Halal, Targetkan 550 Tahun Ini

    • calendar_month Jum, 20 Sep 2024
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 138
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Pemkot Surabaya menggelar sosialisasi sertifikasi halal bagi pelaku UMKM di lantai 2 Gedung Siola pada Rabu, 18 September 2024. Acara ini merupakan inisiatif untuk memastikan produk UMKM binaan Pemkot memenuhi standar kehalalan yang di tetapkan. Dan dengan menggandeng Kementerian Agama (Kemenag) serta Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Surabaya. Sosialisasi ini di hadiri oleh […]

  • Sambo Surabaya All Out! Fajar Budianto lepas Empat belas Atlet untuk Porprov IX Jatim 2025

    Sambo Surabaya All Out! Fajar Budianto lepas Empat belas Atlet untuk Porprov IX Jatim 2025

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • account_circle Diagram Kota
    • visibility 235
    • 0Komentar

    DIAGRAMKOTA.COM – Semangat membara mewarnai ruang Gedung DHD 45 Kota Surabaya saat Ketua Umum Cabor Sambo ( Persambi ), Dr. Fadjar Budianto, SH., MH., SpN secara resmi melepas Kontingen Cabor Sambo Surabaya untuk berlaga di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur IX 2025. Turut Hadir dalam pelepasan kontingen tersebut Ketua Pembina Persambi ( Persatuan Sambo […]

expand_less