Atlet Difabel Magetan
Prestasi Menggembirakan Atlet Difabel Magetan di Kejurprov, Bawa Medali Emas dan Perunggu
- calendar_month Rabu, 10 Des 2025
- visibility 66
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM –Â Atlet difabel asal Kabupaten Magetan kembali menorehkan prestasi yang membanggakan. Mereka berhasil meraih medali emas dan perunggu dalam ajang Kejurprov Paralimpik Jawa Timur 2025. Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Atletik Oentoeng Poedjadi, Universitas Negeri Surabaya (Unesa), pada tanggal 3 hingga 7 Desember lalu. Kontingen Magetan turut serta dalam kompetisi olahraga tingkat provinsi tersebut dengan […]

>
