LEGISLATIF
Diagram kota berkomitmen menyajikan berita-berita segar seputar pembangunan kota khususnya di provinsi Jawa Timur tanpa meninggalkan isu-isu hangat di tingkat Nasional.
Kesiapsiagaan Bencana di Sekolah Diperkuat, DPRD Jatim Minta Program Masuk MPLS
- calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
- visibility 168
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Upaya memperkuat budaya kesiapsiagaan bencana di lingkungan sekolah terus digalakkan di Jawa Timur. Hal ini menjadi perhatian khusus Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Timur, yang mendorong agar program Satuan Pendidikan Aman Bencana (SPAB) tidak hanya berhenti pada pelatihan, tetapi juga masuk ke dalam kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS). Dorongan tersebut disampaikan […]
Aldy Blaviandy Dorong Perda Hunian Layak Libatkan Swasta Tanpa Bebani Warga
- calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
- visibility 169
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Wakil Ketua Panitia Khusus (Pansus) Raperda tentang Hunian Yang Layak DPRD Surabaya, Aldy Blaviandy, menegaskan bahwa keterlibatan sektor swasta dalam pembangunan rumah vertikal adalah hal yang tidak bisa dihindari. Pasalnya, dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2024–2029, alokasi anggaran dari APBD untuk pembangunan rumah susun sudah tidak tercantum. “Kita tidak bisa hanya […]
Azhar Kahfi: Satgas Kampung Pancasila Jangan Cuma Papan Nama, Harus Ada Aksi Nyata!
- calendar_month Rabu, 9 Jul 2025
- visibility 202
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Anggota Komisi A DPRD Surabaya, Azhar Kahfi, menyambut baik pembentukan Satuan Tugas (Satgas) Kampung Pancasila oleh Pemerintah Kota Surabaya sebagai kelanjutan dari program Kampung Madani. Namun, ia mengingatkan pentingnya pengawasan, pendampingan, dan evaluasi berkala agar program tidak berhenti hanya pada pembentukan struktur organisasi. Pembentukan Satgas Kampung Pancasila diatur melalui Keputusan Wali Kota Surabaya […]
DPRD Kota Surabaya Tinjau Langsung Progres Pengerjaan IPAM Karangpilang IV Perumdam Surya Sembada
- calendar_month Rabu, 9 Jul 2025
- visibility 127
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Surabaya melakukan tinjauan lapangan ke proyek Pembangunan Instalasi Pengolahan Air Minum (IPAM) Karangpilang IV milik Perumda Air Minum (Perumdam) Surya Sembada di Karangpilang, Surabaya. IPAM Karangpilang IV ini mengadopsi teknologi pengolahan air terbaru sistem hi-rate yang minim lahan, hemat energi, dan ramah lingkungan. Kunjungan dipimpin […]
Cak YeBe: Aset Tidur Pemkot Harus Dibangunkan, Media Wajib Jadi Corong PAD Surabaya!
- calendar_month Rabu, 9 Jul 2025
- visibility 115
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Ketua Komisi A DPRD Kota Surabaya, Yona Bagus Widyatmoko, mendorong keterlibatan aktif insan media dalam mengungkap potensi besar dari aset-aset milik Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya yang selama ini masih belum banyak diketahui publik. Menurutnya, media memiliki peran vital dalam membuka akses informasi secara luas agar aset-aset tersebut dapat dimanfaatkan secara optimal oleh masyarakat […]
Langkah Tak Terbendung: Lilik Hendarwati Jawab Aspirasi Lewat Aksi
- calendar_month Rabu, 9 Jul 2025
- visibility 138
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Di tengah hiruk-pikuk politik dan ketidakpastian ekonomi, Lilik Hendarwati, Anggota DPRD Jawa Timur dari Fraksi PKS, menunjukkan bahwa kepercayaan rakyat bukan sekadar simbol di atas kertas. Dalam agenda reses masa sidang II tahun 2025 di Kota Surabaya, ia kembali membuktikan bahwa keberpihakan pada rakyat harus diwujudkan dalam tindakan nyata.(08/07/25) Tak ingin menjadikan reses […]
Dorong Kampung Madani, Pimpinan DPRD Surabaya Gaungkan Lewat Majelis Ilmu
- calendar_month Senin, 7 Jul 2025
- visibility 112
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM – Wakil Ketua DPRD Kota Surabaya, Arif Fathoni, menegaskan pentingnya memperkuat nilai-nilai keagamaan dan sosial sebagai bagian dari pembangunan kota. Hal itu ia sampaikan saat menghadiri Pengajian Akbar dalam rangka Haul Kyai Nakidin di Kampung Rungkut Menanggal, Kecamatan Gunung Anyar, menjelang bulan Muharram 1447 H, Minggu (6/7/2025) malam. Politisi Partai Golkar yang akrab disapa […]
Surabaya Dominasi Porprov IX, Kemenangan untuk Semua Kalangan
- calendar_month Senin, 7 Jul 2025
- visibility 181
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM Surabaya, — Kota Surabaya kembali membuktikan diri sebagai kekuatan utama olahraga di Jawa Timur. Dalam ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Jatim 2025, Surabaya tampil gemilang sebagai juara umum dengan torehan 195 medali emas, 127 perak, dan 134 perunggu — unggul jauh dari pesaing terdekat seperti Kota Malang (132 emas) dan Kabupaten Sidoarjo (87 […]
Dari Reses ke Rencana Strategis: Gunung Gibas Disiapkan Jadi Lumbung Domba Jatim
- calendar_month Senin, 7 Jul 2025
- visibility 179
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Aspirasi masyarakat dalam agenda reses anggota DPRD Jawa Timur berbuah harapan besar bagi masa depan ekonomi peternakan di wilayah selatan provinsi. Dalam kunjungan resesnya di Kecamatan Bandar, Kabupaten Pacitan, Agus Cahyono, anggota DPRD Jatim dari Dapil IX, menggagas pengembangan kawasan Gunung Gibas sebagai lumbung domba unggulan Jawa Timur.(07/07/25) Gagasan ini mencuat setelah Agus […]
Pansus DPRD Surabaya Kunjungi Kendal, Pelajari Model Hunian Murah Untuk Warga MBR
- calendar_month Kamis, 3 Jul 2025
- visibility 135
- 0Komentar
DIAGRAMKOTA.COM — Panitia Khusus (Pansus) Raperda Hunian Layak DPRD Kota Surabaya melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Kendal, Jawa Tengah, Kamis (3/7/2025). Kunjungan ini menjadi bagian dari upaya benchmarking untuk mencari referensi penerapan hunian terjangkau bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) di Surabaya. Dalam agenda tersebut, rombongan pansus meninjau langsung Perumahan Bumi Svarga Asri (BSA) yang berlokasi […]

>
